DI PDAM TIRTANADI INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) SUNGGAL ... Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan karya ilmiah ini dengan judul ANALISA.
ANALISA KADAR PERMANGANAT PADA AIR RESERVOIR DI PDAM TIRTANADI INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) SUNGGAL MEDAN DENGAN METODE TITRIMETRI
KARYA ILMIAH
ACEP SA'DULLAH 052401020
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM PROGRAM STUDI DIPLOMA III KIMIA ANALIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2008
Universitas Sumatera Utara
ANALISA KADAR PERMANGANAT PADA AIR RESERVOIR DI PDAM TIRTANADI INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) SUNGGAL MEDAN DENGAN METODE TITRIMETRI
KARYA ILMIAH
Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Ahli Madya pada Program Diploma-3 Kimia Analis
ACEP SA’DULLAH 052401020
PROGRAM STUDI DIPLOMA-3 KIMIA ANALIS FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2008
Universitas Sumatera Utara
PERSETUJUAN
Judul
Kategori Nama Nim Program Studi Departemen Fakultas
: ANALISA KADAR PERMANGANAT PADA AIR RESERVOIR DI PDAM TIRTANADI INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) SUNGGAL MEDAN DENGAN METODE TITRIMETRI : KARYA ILMIAH : ACEP SA’DULLAH : 052401020 : DIPLOMA-3 KIMIA ANALIS : KIMIA : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Disetujui di : Medan, Juli 2008
Disetujui oleh : Departemen Kimia FMIPA USU Ketua,
Pembimbing
Dr. Rumondang Bulan Nst, MS NIP. 131 459 466
Dra. Yugia Muis, M.Si NIP. 130 872 289
Universitas Sumatera Utara
PERNYATAAN
ANALISA KADAR PERMANGANAT PADA AIR RESERVOIR DI PDAM TIRTANADI INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) SUNGGAL MEDAN DENGAN METODE TITRIMETRI
KARYA ILMIAH
Saya mengakui bahwa karya ilmiah ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya
Medan,
Juli 2008
ACEP SA’DULLAH 052401020
Universitas Sumatera Utara
PENGHARGAAN
Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas berkat dan rahmatNya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya ilmiah ini dengan judul ANALISA KADAR PERMANGANAT PADA AIR RESERVOIR DI PDAM TIRTANADI INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) SUNGGAL MEDAN DENGAN METODE TITRIMETRI yang disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Diploma-3 Kimia Analis Departemen Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara. Penyusunan karya ilmiah ini dilakukan berdasarkan pengamatan secara langsung di PDAM Tirtanadi Instalasi Pengolahan Air (IPA) Sunggal Medan. Pada penjabaran setiap masalah penulis mencoba membuat secara sistematis. Hal ini mengingat keterbatasan waktu dan kemampuan penulis dalam menyelesaikan karya ilmiah ini. Oleh sebab itu penulis berharap kritik dan sarannnya yang bermanfaat guna menyempurnakan karya ilmiah ini. Limpahan do’a dan terima kasih penulis kirimkan kepada Ibu Dra. Yugia Muis, M.Si selaku dosen pembimbing, Ibu DR. Rumondang Bulan Nst. MS selaku ketua pengelola program studi Diploma-3 Kimia Analis , bapak Iwan Setiawan dan kakak Asmidar selaku pembimbing di PDAM Tirtanadi IPA Sunggal Medan, kedua Orang Tua tercinta, rekan-rekan Mahasiswa yang telah memberikan duku ngan sehingga penulis dapat menyelesaikan karya ilmiah ini. Akhir kata penulis berharap semoga karya ilmiah ini bermanfaat bagi pembaca. Wassalam.
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK
Kadar permanganat merupakan jumlah milligram kalium permanganat yang dibutuhkan untuk mengoksidasi zat organik dalam 1000 mL air pada kondisi mendidih dengan metode titrimetri. Analisa kadar permanganat dengan metode oksidasi suasana asam dalam contoh air dimana zat organik didalam air dioksidasi dengan kalium permanganat direduksi oleh asam oksalat berlebih, kelebihan asam oksalat dititrasi kembali dengan kalium permanganat. Analisa yang dilakukan di PDAM Tirtanadi Instalasi Pengolahan Air (IPA) Sunggal Medan pada air reservoir memenuhi standar yang ditentukan sesuai dengan standar kualitas air minum yang diperbolehkan yaitu 10 mg/L sehingga layak untuk dikonsumsi oleh masyarakat.
Universitas Sumatera Utara
ABSTRACT Permanganate value is the amount of milligram pottasium permanganate that need to oxidize organic material in 1000 mL of water in boiling condition by titrimetric method. Analyzing the permanganate value with acid condition oxidation method in water sample where the organic material exist in water oxidized with pottasium permanganate reductioned by excessive oxalic acid, the excess amount of oxalic acid titrated with pottasium permanganate. Analyzing done by PDAM Tirtanadi Instalasi Pengolahan Air (IPA) Sunggal Medan on reservoir water still under standard that certified according to drinking water quality standard which permitted that is 10 mg/L so is still deserve to consume by society.
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar isi
ii iii iv v vi vii
BAB 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang 1.2 Permasalahan 1.3 Tujuan 1.4 Manfaat
1 1 2 2 2
BAB 2 Tinjauan Pustaka 2.1 Air dan Sifat – Sifatnya 2.2 Sumber Air 2.3 Syarat - Syarat Air Minum 2.4 Proses Pengolahan Air 2.5 Penyedian Air Bersih 2.6 Permanganometri 2.6.1 Oksidasi Dengan Kalium Permanganat 2.6.2 Sumber Kesalahan Permanganometri 2.6.3 Zat Organik (Sebagai KMnO4) 2.6.4 Uji Nilai Permanganat
3 3 3 6 7 10 11 12 13 15 16
BAB 3 Metodologi 3.1 Alat dan Bahan 3.1.1 Alat – alat 3.1.2 Bahan – bahan 3.2 Prosedur Kerja 3.2.1 Pembuatan Larutan 3.2.1.1 Pembuatan Larutan Induk Kalium Permanganat (KMnO4) 0,1 N 3.2.1.2 Pembuatan Larutan Baku Kalium Permanganat (KMnO4) 0,01 N 3.2.1.3 Pembuatan Larutan Induk Asam Oksalat (H2C2O4) 0,1 N 3.2.1.4 Pembuatan Larutan Baku Asam Oksalat (H2C2O4) 0,01 N 3.2.1.5 Pembuatan Larutan Asam Sulfat (H2SO4) 8 N 3.2.1.6 Pembuatan Kenormalan Larutan Baku Kalium Permanganat (KMnO4) 3.2.2 Penentuan Kadar Permanganat
17 17 17 17 18 18
BAB 4 Data dan Pembahasan 4.1 Data 4.2 Pembahasan BAB 5 Kesimpulan dan Saran