satu dari gelombang elektromagnetik digunakan dalam bidang kedokteran untuk
mengetahui ... 1. mendeskripsikan spektrum gelombang elektromagnetik, dan.
Bab VI Gelombang Elektromagnetik
Sumber : http://www.fysioweb.nl
Hasil foto sinar-X atau Rontgen memperlihatkan gambar thorak. Sinar- X salah satu dari gelombang elektromagnetik digunakan dalam bidang kedokteran untuk mengetahui penyakit yang ada di dalam tubuh manusia misal patah tulang