Leaflet Magister Biologi - Universitas Diponegoro

97 downloads 154 Views 221KB Size Report
untuk kembali ke alam, maka perkembangan Biologi sudah sedemikian ... Biologi sebagai ilmu murni/dasar yang dalam ... PAB 502 Proposal Penelitian. 2. 8.
LATAR BELAKANG

PROGRAM STUDI MAGISTER BIOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO SK DIKTI No. 818/D/T/2009 tanggal 27 Mei 2009

Seiring dengan adanya pergeseran gaya hidup manusia untuk kembali ke alam, maka perkembangan Biologi sudah sedemikian pesatnya. Eksplorasi sumber daya alam baru terus dilakukan bahkan seringkali tanpa kendali sehingga memberikan dampak buruk terhadap lingkungan. Optimasi pemanfaatan sumber daya alam yang sudah ada juga terus dilakukan. Abad 21 dikatakan sebagai abad Biologi, dan memang benar demikianlah adanya. Biologi sebagai ilmu murni/dasar yang dalam perkembangannya sudah berorientasi pada science for life tidak lagi science for science. Keunikan biological resource inilah yang merupakan keunggulan yang dimiliki Indonesia. Pemanfaatan sumber daya alam hayati membutuhkan dukungan Biologi, sehingga eksplorasi dalam rangka diversifikasi dan optimasi prosesnya tetap dalam koridor kelestarian lingkungan, sehingga sasaran MDGs-pun dapat tercapai. VISI Pada tahun 2018 menjadi pusat pendidikan dan penelitian Biologi dalam bidang pemanfaatan sumber daya alam hayati yang mendukung pengembangan industri berwawasan lingkungan. MISI Melaksanakan pendidikan dan penelitian yang berorientasi pada biologi dalam pemanfaatan sumber daya alam hayati yang mendukung pengembangan industri berwawasan lingkungan guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Gedung C Lantai II Fakultas Sains dan Matematika , Jalan Prof. Soedarto, SH, Tembalang Semarang 50275 Telp: 085642695687; Fax: 024-76480923 E-mail: [email protected] [email protected] http://www.mbio.undip.ac.id

TUJUAN Menghasilkan lulusan yang : • Mampu mengembangkan dan memutakhirkan konsep biologi aplikasi sehingga mampu mendukung penyelesaian masalah terkait yang ada di masyarakat. • Mampu mengembangkan kinerja profesional dalam biologi aplikasi.

KOMPETENSI Mampu berperan dalam menyelesaikan permasalahan yang ada pada masyarakat secara profesional dan mampu melakukan inovasi dalam pengembangan konsep biologi aplikasi.

SPESIFIKASI Program Magister Biologi berorientasi pada pemanfaatan sumber daya alam hayati yang mendukung pengembangan industri berwawasan lingkungan dalam lingkup optimasi, diversifikasi dan konservasi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Program Magister Biologi UNDIP memiliki spesifikasi mampu menerapkan dan mengimplementasikan pemanfaatan sumber daya alam hayati yang mendukung pengembangan industri berwawasan lingkungan dalam lingkup optimasi, diversifikasi dan konservasi, tidak hanya kemampuan teoritis, juga teknis yang merupakan nilai plus lulusan.

SASARAN Menghasilkan lulusan yang mampu menganalisis fenomena biologi khususnya dalam pemanfaatan sumber daya alam hayati yang mendukung pengembangan industri berwawasan lingkungan serta merumuskan alternatif cara penyelesaiannya.

KURIKULUM Mengacu SK Mendiknas RI No. 232/V/2000 dan No. 045/V/2002, kurikulum Program Magister Biologi UNDIP terdiri atas 22 sks mata kuliah wajib dan 18 sks mata kuliah pilihan

MATAKULIAH WAJIB (22 SKS) NO

1 2 3 4 5 6 7 8 9

KODE

PAB 501 PAB 503 PAB 505 PAB 507 PAB 509 PAB 511 PAB 502 PAB 601 PAB 698

MATA KULIAH

Filsafat Biologi Biosistematik Biodiversitas Bioproses Biomolekuler Metodologi Penelitian Proposal Penelitian Seminar Hasil Penelitian Thesis

PENGAMPU MATA KULIAH SKS

2 2 3 3 3 3 2 2 6

MATA KULIAH PILIHAN (DIAMBIL 18 SKS) NO

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 17 18 20

KODE

PAB 504 PAB 506 PAB 508 PAB 510 PAB 512 PAB 514 PAB 516 PAB 518 PAB 520 PAB 522 PAB 524 PAB 603 PAB 605 PAB 607 PAB 609 PAB 611 PAB 613 PAB 615

MATA KULIAH PILIHAN

Biologi Mikroorganisme Rekayasa Genetika Hortikultur Biofuel Biofarmaka Oologi Biokontrol Ekologi Eksperimental Bioremediasi Ekoturisme Sistem Ekologi Teknik Analisis Molekuler Teknik Fermentasi Teknik Reproduksi Tumbuhan Miologi Teknik Reproduksi Hewan Biomonitoring Biosafety

SKS

3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3

NAMA DOSEN Dr. Endang Kusdiyantini, DEA Dr. Muniffatul Izzati, MSc Drs. Sapto Purnomo Putro, MSi, PhD Dr. Hermin Pancasakti K, MSi Rully Rahadian, SSi, MSi, PhD Dr. Tri Retnaningsih Soeprobowati, MAppSc Dr. Eny Yusuf WY, MP Dr. Erma Prihastanti, MSi Dr. Nanik Heru Suprapti, MSi Dr. Endah Dwi Hastuti, MSi Dr. Sri Pujiyanto, SSi, MSi Dr. Fuad Muhammad, SSi, MSi Dr. Jumari, SSi, MSi Dr. Sunarno, SSi, MSi Dr. rer. nat. Anto Budiharjo, SSi, MBiotech Dr. Sri Widodo Agung Suedy, SSi, MSi Dr. Jafron Wasiq Hidayat, MSc

SYARAT DAN PROSEDUR PENDAFTARAN : KEPAKARAN Biofermentasi Fisiologi Tumbuhan Ekologi Perairan Genetika Entomologi Ekologi Perairan Biomonitoring Fisiologi Hewan Fisiologi Tumbuhan Ekologi Perairan Fisiologi Tumbuhan Biofermentasi Biomonitoring Fisiologi Tumbuhan Fisiologi Hewan Genetika Fisiologi Tumbuhan Ekologi Perairan

1.

2. 3.

4.

5. SARANA DAN PRASARANA

Sarana : textbook pustaka, alat laboratorium, alat pembelajaran, internet 24 jam, hot spot area. Prasarana : Ruang perkuliahan, laboratorium, rumah kaca, kebun percobaan tumbuhan, ruang sidang ujian, ruang seminar, ruang kelas multimedia, ruang komputer dan SISPINAT, Perpustakaan

6.

Pelamar adalah lulusan S-1 Biologi dan S-1 bidang ilmu berbasis Biologi, seperti : pertanian, kehutanan, perkebunan, peternakan, perikanan, pendidikan biologi, dll Pelamar melakukan pendaftaran secara online di website: http://pasca.undip.ac.id/ Pelamar melengkapi : a. Fotocopy ijasah S1 dan transkrip akademik yang dilegalisir b. Surat rekomendasi dari pihak yang berkompeten (2 orang) c. Daftar riwayat hidup d. Surat ijin dari lembaga / instansi (bagi yang telah bekerja) e. Surat keterangan dan jaminan pembiayaan studi f. Surat keterangan sehat dari dokter umum Biaya studi mahasiswa:  SPP Rp. 3.000.000,- per semester  SBP Program Studi Rp. 5.000.000,- per semester  SBP Pascasarjana Rp. 2.000.000,- 1 kali (diluar biaya penelitian dan tesis) Pendaftaran dilaksanakan untuk setiap semester gasal (bulan Februari) dan semester genap (bulan September) setiap tahun akademik. Contact person : Widodo, SSi (HP: 085642695687)

PROGRAM STUDI MAGISTER BIOLOGI FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS DIPONEGORO Gedung C Lt. II Fakultas Sains dan Matematika Undip Jl. Prof. Soedharto, S.H Kampus Tembalang 50275 Telp. 085642695687 /Fax. (024) 76480923 E-mail: [email protected] [email protected] http://www.mbio.undip.ac.id