MEMBUAT PROGRAM DATABASE SEDERHANA - WordPress.com
Recommend Documents
program statistika dengan menggunakan fitur GUI pada MATLAB, berikut ...
sederhana dalam membuat program statistika sederhana, khusunya untuk data ...
Eclipse, ADT (Android Development Tool) dan android-SDK sudah terinstall ...
Fungsi. TextView. txtPanjang. Masukkan Panjang Label panjang. TextView.
Whoops! There was a problem loading more pages. Retrying... Dela-Putri-Lestari-Cara-Membuat-DataBase-Sederhana-dengan-Mi
Connect more apps... Try one of the apps below to open or edit this item. Dela-Putri-Lestari-Cara-Membuat-DataBase-Seder
Membuat Program/Aplikasi Sederhana Untuk Menghitung. Penjualan Alat Tulis.
By : Edi Subarkah. Blog http://www.tipsh4re.co.cc. Merupakan lanjutan dari ...
Macromedia Flash merupakan suatu program aplikasi yang dapat ... Adapun
langkah-langkah untuk membuat suatu file presentasi sederhana dengan ...
penulis dapat menyelesaikan buku “Membuat Aplikasi Sederhana Dengan
Microsoft Access 2007”. Buku pertama yang penulis buat ini cuma iseng-iseng
buat ...
Seri tutorial JpGraph (php) http://ndarualqaz.wordpress.com. Membuat grafik
batang sederhana menggunakan JpGraph. Tutorial ini saya buat dengan bentuk
...
disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan ...
Microsoft Access adalah suatu aplikasi yang dapat membantu kita membuat ...
Membuat Aplikasi Sederhana dengan Bahasa Java menggunakan NetBeans 6.0
.1. Dalam pembuatan Aplikasi sederhana ini, kita menggunakan NetBeans ...
Dreamweaver merupakan salah satu perangkat lunak bantu dalam kelompok ...
Disampaikan pada Pelatihan Pembuatan Sumber Belajar Matematika Berbasis ...
Microsoft Access2007 ... transaksi penjualan dan pembelian, digunakan kode
faktur dengan ... o Klik office button => save as => access 2007 database.
Belajar Membuat web sederhana dengan HTML. (Bagian 1) ... internet explorer,
caranya pada menu internet explorer klik file lalu open dan pilih dimana file.
23/10/08 23:36:05. By: RESTAVA. Tutorial membuat game rpg sederhana
dengan rpg maker 2003. Belajar membuat game dengan mudah dan
menyenangkan.
28 Okt 2013 ... Nah kali ini saya mau menulis tutorial tentang bagaimana caranya membuat
Form register dengan php dan mysql. Tidak usah panjang lebar ...
Langkah-langkah membuat dokumen baru melalui menu File, New adalah sbb:
... Dokumen yang telah anda ketik dapat anda simpan ke media penyimpan yang
permanent baik ... Klik menu File, Save akan muncul gambar kotak dialog sbb :.
alhamdulillah pada akhirnya lulus dari EEPIS-ITS ( politeknik elektronika – ITS,
Surabaya ) jurusan Teknik Telekomunikasi walau sedikit terseok-seok ☺ ...
Besar. Neraca Saldo. Jurnal Penyesuaian. Menutup Buku Besar. Jurnal
Pembalik. Jurnal Penutup ... Laporan Laba/Rugi. Laporan Perubahan Modal.
Neraca ...
BELAJAR MEMBUAT DATABASE. LAB F & G ... Pilih Menu Add-Ins pada menu
utama Visual Basic, lalu pilih Visual Data ... Picture = C:\Program Files\Microsoft.
Untuk membuat program tersebut maka dibutuhkan 3 buah tabel yaitu : 1. Tabel
Barang yang berisi barang-barang yang tersedia dalam toko tersebut. 2.
SPREADSHEET, CARA MUDAH MEMBUAT PROGRAM EXCEL. ONLINE. Ninda
Prastika. [email protected] http://nindaprastika.blogspot.com.
Membuat Program Aplikasi Web Berbasis PHP. 259. KODE UNIT. : TIK.PR08.
009.01. JUDUL UNIT. : Membuat Program Aplikasi Web Berbasis PHP.
Microsoft Excel merupakan program dari Microsoft Office yang dikhususkan ...
membuat proposal biaya, rencana bisnis, form aplikasi, buku kerja akuntansi,
dan ...
`a_datetime` varchar(25) NOT NULL default '',. KEY `a_id` (`a_id`). ) ENGINE=
MyISAM DEFAULT CHARSET=utf8;. 2. Membuat File Create_topic.php. .
MEMBUAT PROGRAM DATABASE SEDERHANA - WordPress.com
Membuat Program Database Sederhana [email protected]. 2.
Koneksi Java-MySQL dengan JDBC. Untuk melakukan koneksi dari Java ke
MySQL ...
MEMBUAT PROGRAM DATABASE SEDERHANA ( Menggunakan Java & MySQL)
Disusun Oleh :
Ahmad Sanmorino, S.Kom
FAKULTAS ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SRIWIJAYA TAHUN 2009
Koneksi Java-MySQL dengan JDBC Untuk melakukan koneksi dari Java ke MySQL melalui JDBC, berikut langkahlangkah singkatnya : 1. Pastikan di komputer Anda sudah terinstall : a. Java Versi terakhir bisa didownload di http://java.sun.com b. MySQL (phptriad) Versi terakhir bisa didownload di http://www.mysql.com c. JDBC JDBC merupakan driver penghubung antara aplikasi (program) java dengan DBMS (Database Management System). Versi terakhir bisa Anda download di http://dev.mysql.com/downloads/connector/j/3.1.html Ekstrak connector yang sudah di download, yang penulis gunakan misalnya disini adalah mysql-connector-java-3.2.0-alpha.
Copy File Executable Jar File mysql-connector-java-3.2.0-alpha yang sudah diekstrak ke dalam folder : C:\Program Files\Java\jdk1.5.0_10\jre\lib\ext\ C:\Program Files\Java\jre1.5.0_10\lib\ext 2. Melakukan Koneksi Database a. Mengaktifkan driver JDBC Class.forName(“com.mysql.jdbc.Driver”); Atau jika sudah setting CLASSPATH-nya, bisa langsung dengan perintah : Class.forName(“jdbc.Driver”); b. Membuat Koneksi Langkah berikutnya adalah melakukan koneksi ke database, berikut perintahnya : Connection con = DriverManager.getConnection(url, usr, pwd); Keterangan : - con adalah variabel bertipe Connection, - url adalah informasi jenis database + host database + nama database? - usr adalah user untuk koneksi ke database - pwd adalah password untuk masuk ke database
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
2
Contoh : Connection con = DriverManager.getConnection (“jdbc:mysql://localhost/mhs?”, ”root”, ””);
Membuat Program Database Sederhana 1. Menyiapkan Database Buat database baru dengan nama “ahmad” dengan perintah : mysql>create database ahmad; Gunakan database ahmad yang sudah dibuat dengan menggunakan perintah : mysql>use ahmad; Selanjutnya buat tabel baru dengan nama “mahasiswa”, dengan struktur sebagai berikut :
2. Setelah menyiapkan database, langkah selanjutnya adalah menyiapkan file program java yang dibutuhkan. Kita membutuhkan dua buah file program java, yaitu : - dataMahasiswa.java - mahasiswa.java File dataMahasiswa.java Informasi mengenai file dataMahasiswa.java adalah sebagai berikut : 1. import paket-paket yang akan digunakan dalam program yang dibuat
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
3
2. Buat nama kelas dataMahasiswa yang mewarisi kelas JFrame dan mengimplementasikan method ActionListener. Pendeklarasian setiap variabel dan object yang akan digunakan. Buat label dengan menggunakan JLabel, TextField dengan JTextField, tombol dengan menggunakan JButton
3. Deklarasikan container untuk meletakkan setiap komponen yang sudah dideklarasikan.
4. Tambahkan ActionListener pada setiap objek yang akan diberikan aksi
5. Letakkan setiap objek ke dalam container
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
4
6. Pengaturan setiap objek ketika ditekan tombol “Input”
7.
Pengaturan setiap objek ketika ditekan tombol “simpan”
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
5
8. Pengaturan setiap objek ketika ditekan tombol “batal” dan “keluar”
File mahasiswa.java Informasi mengenai file mahasiswa.java adalah sebagai berikut : Buat kelas baru dengan nama mahasiswa, deklarasikan method utama beserta modifier-nya. Lakukan koneksi ke database kemudian gunakan Try dan Catch untuk penanganan kesalahan.
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
6
3. Berikut adalah program lengkap file dataMahasiswa.java dan mahasiswa.java
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
7
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
8
Mem buat Program Database Sederhana
ahmadsanm orino@gm ail.com
9
Jika sudah selesai lakukan proses compile file dataMahasiswa.java dan mahasiswa.java melalui Command Prompt. Kemudian jika tidak ada kesalahan jalankan program mahasiswa.class yang sudah terbentuk ketika proses compile berhasil.
“Try to forget the mistakes of the past and press on to the greater achievements of the future”