PELATIHAN PUBLIC TRAINING CALON AHLI K3 UMUM ... - Yimg

7 downloads 253 Views 546KB Size Report
Perusahaan PJK3 (Perusahaan Jasa K3) dengan Akta ... Tujuan dan sasaran dari perusahaan kami adalah ... Mempersiapkan tenaga Ahli K3 (Umum) yang.
PROFIL PERUSAHAAN Kami THS Consulting Indonesia merupakan sebuah brand services of “Yayasan Prima Karya”, suatu Perusahaan PJK3 (Perusahaan Jasa K3) dengan Akta Notaris H Rakhmat Syamsul Rizal SH, MH No. 22 tanggal 26 Juli 2007 dan di sahkan dengan Keputusan Menteri Hukum dan Ham No. C -2727.TH.01.02.TH 2007 tanggal 27 Agustus 2007 yang bergerak di bidang Jasa Pembinaan, Pelatihan, Pemeriksaan dan penelitian serta Konsultasi & Auditor di bidang :

PELATIHAN PUBLIC TRAINING CALON AHLI K3 UMUM sertifikat KEMENAKERTRANS RI

Pelatihan Kompetensi dan Sertifikasi Ahli K3 (Umum) ini di maksudkan untuk : 1. Mempersiapkan tenaga Ahli K3 (Umum) yang mampu dan mengelola serta menjalankan organisasi P2K3 di perusahaan; 2. Mempersiapkan tenaga Ahli K3 (Umum) yang dapat dan mampu melakukan identifikasi, evaluasi dan audit proses yang berkaitan dengan penerapan keselamatan dan kesehatan kerja secara umum; 3. Terpenuhinya pengisian jabatan Sekretaris dan anggota P2K3 di perusahaan;

     

Hygiene Perusahaan / Lingkungan Ergonomik Keselamatan dan Kesehatan Kerja Hubungan Industrial Produktivitas Kerja Serta Strategic Management termasuk yang berbasis tehnologi Produktifitas yang telah memiliki ijin PJK3 dengan Surat Keputusan Penunjukan Direktorat Jenderal (Dirjen) Kementrian Tenaga Kerja dan Transmigrasi :    

MAKSUD DAN TUJUAN

4. Tersedianya Ahli K3 perusahaan sebagai tenaga teknis pelaksana K3 di perusahaan; 5. Memberikan Sertifikasi Kompetensi dan Surat Keputusan Penunjukan Ahli K3 (Umum) sesuai Peraturan;

METODE PALATIHAN

No. 25/DJPKK/PJK3–LAT/V/2010 No. 294/PPK-PK3/KK/XI/2010 No. 127/PKK-PNK3/KK/IX/2011 No. 101 / DJPPK / PJK3 / VII / 2012

Kuliah, Diskusi, study kasus dan Observasi praktek lapangan

SYARAT PESERTA PELATIHAN Tujuan dan sasaran dari perusahaan kami adalah membantu klien dalam menciptakan llingkungan kerja yang sehat, SDM yang sehat dan selamat serta trampil dalam lingkungan tempat kerjanya. Professionalisme, Integrities dan Independesi merupakan tiga pilar penting yang merupakan pedoman perusahaan kami dalam menjalin hubungan dengan pelanggan dan berbagai pihak yang terkait dengan aktivitas jasa pelayanan yang kami berikan.

1. Pendidikan formal minimal D3 semua jurusan; 2. Bekerja penuh di perusahaan dan mendapat Surat tugas untuk mengikuti pelatihan; Informasi dan Pendaftaran silakan hubungi : THS CONSULTING INDONESIA (LPSDM PRIKA) Dwi Suharsono & A Fauzi Gedung Kemenakertrans RI Blok A Lt M Jl. Jend Gatot Subroto Kav 51, Jakarta selatan 12950 Telp 021. 5274932, Fax 021 5274932 Hp. 081387282044, 08561440222, Mailto : [email protected]

3. Selama mengikuti pendalaman materi, peserta di bebas tugaskan dari pekerjaannya oleh perusahaan; 4. Melampirkan fotocopy ijasah terakhir yang telah di legalisir; 5. Menyerahkan pas foto berwarna ukuran 4x6 & 2X3 @ sebanyak 2 lembar, Berdasi, Berjas dan Background warna biru

MATERI PELATIHAN

SERTIFIKAT KELULUSAN

Modul pelatihan di tetapkan oleh Kemenakertrans RI dan disiapkan oleh panitia penyelenggara;

Bagi peserta yang dinyatakan LULUS ujian teori, praktek, kertas kerja dan seminar akan mendapat SERTIFIKAT KELULUSAN DIKLAT dan Surat Penunjukan (SKP) Ahli K3 (Umum) dari Kemenakertrans RI;

Modul terdiri dari : 1. Himpunan peraturan perundang-undangan berkaitan dengan Kebijakan K3; 2. Himpunan materi K3 Pesawat Uap dan K3 Bejana Tekan, K3 mekanik, K3 pesawat angkat dan angkut dan pesawat tenaga dan produksi; 3. Himpunan materi K3 konstruksi bangunan, K3 listrik, penyalur petir, dan K3 penanggulangan kebakaran, Himpunan Materi P2K3 dan kelembagaan K3; 4. Himpunan materi dasar-dasar K3, Statistik, Sistem Pelaporan dan Analisa Kecelakaan; 5. Himpunan materi kesehatan dan lingkungan kerja, Manajemen Resiko, Job Safety Analisis, Himpunan materi SMK3 dan Audit SMK3; 6. Prosedur Kerja, Praktek Kerja Lapangan; 7. Ujian Akhir dan Pembuatan Laporan, dll;

INSTRUKTUR DAN PEMBICARA 1. Materi Diklat Ahli K3 (Umum) diberikan oleh Instruktur dari Kemenakertrans RI Cq, Pejabat Direktorat Pengawasan Keselamatan Kerja Ditjen Pembinaan dan Pengawasan Ketenaga kerjaan; 2. Praktisi K3 yang berkompetensi di bidangnya dari THS Consulting dan dari Kalangan Akademik; 3. Pakar Keselamatan dan Kesehatan Kerja dari Industry; 4. Bimbingan teknis, praktek lapangan dan pembuatan kertas kerja di pandu oleh instruktur Pegawai Pengawas Keselamatan dan Kesehatan Kerja Kemenakertrans RI;

5. Pembayaran dilakukan melalui transfer ke THS Consulting Indonesia : 

Atas nama : YAYASAN PRIMA KARYA Bank Mandiri Cabang Gedung Krakatau Steel Gatot Subroto Jakarta, No. Rek. 07000-0607631-4

Ahli K3 (Umum) mempunyai kompetensi : 1. Membantu tugas-tugas Kemenakertrans RI dalam pengawasan ditaatinya pelaksanaan Undangundang K3 dan peraturan-peraturan pelaksanaannya; 2. Melaksanakan tugas – tugas inspeksi dan audit K3/SMK3 secara berkala guna mengukur keberhasilan kinerja K3 di perusahaannya; 3. Melaksanakan persiapan pelaksanaan Audit External SMK3 dan mendampingi pelaksanaannya yang dilakukan oleh Badan Audit Independent; 4. Membuat laporan kegiatan sesuai tugas pekerjaan yang dilakukan kepada pimpinan perusahaan dan Kemenakertrans,dll

PELAKSANAAN PELATIHAN Pelatihan calon Ahli K3 Umum akan di laksanakan di; 

Ruang Training Rumah Makan SINDANG RERET Karawang, Jl. Interchange Km 03 Karawang Barat (Keluar pintu Tol Karawang Barat).



Pelaksanaan training calon Ahli K3 umum di mulai tanggal 08 Oktober s/d 19 Oktober 2012, mulai jam 08.00 – 16.30 wib setiap hari selama 11 hari.

Catatan : pelatihan akan dilaksanakan apabila jumlah peserta yang mendaftar minimal 15 Orang

BIAYA PELATIHAN 1. Setiap calon peserta yang akan mengikuti pelatihan Kompetensi K3 Umum akan dikenakan biaya sebesar : Rp. 7.500.000,- (Tujuh Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) 2. Harga tersebut sudah termasuk PPH (tidak di pungut PPn) 3. Harga sudah termasuk Coffea Break 2 x dan lunch (makan siang). 4. Biaya tersebut sudah termasuk Training Kit / Tas Modul, Blocknote, CD (Soft copy mater, Regulasi K3),Jaket, Sertifikat, SIK (Surat Ijin Kopetensi) dan SKP (Surat Keputusan Penunjukan Ahli K3 Umum dari Kemenakertrans RI.