Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Unika Atma Jaya

123 downloads 814 Views 7MB Size Report
pertama kalinya Unika Atma Jaya melaksanakan kegiataan KKN. ..... keterangan dan kondisionalnya, silahkan lihat di buku panduan. ...... Sekolah TK B o ncel.
Laporan Tahunan - 2011

Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Unika Atma Jaya

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya Jakarta

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Daftar Isi Kata Pengantar

2

Bab I. ORGANISASI 1. Sejarah Lembaga 2. Struktur organisasi 3. Tugas dan tanggung jawab 4. Kebijakan-Kebijakan

3 3 5 7 9

Bab II. KEGIATAN-KEGIATAN 1. Orientasi Kegiatan 2. Skema Penelitian 2.1. Dana Internal Unika Atma Jaya 2.1.1. Penelitian Mandiri dengan Dana Fakultas 2.1.2. Penelitian Lintas Unit/Lintas Fakultas 2.1.3. Penelitian Kompetitif dengan Dana LPPM 2.2. Penelitian Dana DIKTI 3. Unit Pelaksana Program Kulian Kerja Nyata (KKN) 4. Skema Pengabdian Masyarakat 5. Kegiatan-kegiatan dalam rangka Peningkatan Kapasitas 6. Working Paper Series 7. Jurnal Perkotaan: rencana kerja/terbit

14 14 15 15 15 15 15 16 17 18 18 21 22

Bab III. KINERJA PENELITIAN, PENGABDIAN, DAN PUBLIKASI 1. Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat 2. Publikasi

25 25 26

Bab IV. KINERJA PUSAT DAN KOMISI 1. Kenerja Pusat-Pusat 1.1. Pusat Kajian dan Pembangunan Masyarakat (PKPM) 1.2. Pusat Kajian Bahasa dan Budaya (PKBB) 1.3. Pusat Pengembangan Etika (PPE) 1.4. Pusat Penelitian HIV/AIDS (PPH) 1.5. Pusat Penelitian Kesehatan (Puslitkes) 1.6. Pusat Pemberdayaan Masyarakat (PPM) 2. Komisi-Komisi 2.1. Komisi Ilmiah 2.2. Komisi Etika Penelitian 2.3. Komisi HKI 2.4. Komisi Pengabdian Masyarakat

31 31 31 36 38 43 50 50 53 53 54 55 56

Lampiran-Lampiran: Lampiran 1. Data Penelitian 2011 Lampiran 2. Data Pengabdian Masyarakat 2011 Lampiran 3. Data Publikasi 2011

57 57 67 72

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

1

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Kata Pengantar Laporan tahunan ini paling tidak memiliki dua tujuan. Pertama, sebagai bagian dari komitmen lembaga dalam menerapkan prinsip transparansi dan akuntabilitas. Dalam hal ini, kami menyajikan semaksimal mungkin semua informasi terkait dengan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat secara rinci, sebagai bagian dari pertanggungjawaban publik, baik dalam hal substansi, pengelolaan maupun anggaran. Kedua, sebagai sumber pembelajaran. Dengan disajikannya informasi tentang kinerja penelitian, pengabdian masyarakat dan publikasi, kami berharap, baik secara individu maupun kelembagaan, kita bisa belajar dari apa yang telah kita lakukan (track record), demi pengembangan di masa depan. Dalam laporan tahunan 2011 ini, kami menyampaikan juga sekilas pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN), di mana LPPM menjadi unit pelaksana. Pada 2011 ini, untuk pertama kalinya Unika Atma Jaya melaksanakan kegiataan KKN. Sebagai kegiatan pertama, tentu masih membutuhkan banyak perbaikan, namun kita perlu memberikan apresiasi kepada para panitia, peserta dan semua yang terlibat mensukseskan kegiatan KKN tersebut. Selain itu, dalam laporan kali ini, kami juga menonjolkan kinerja pusat-pusat. Tugas pokok LPPM adalah mendorong kinerja pusat-pusat, selain mengkoordinasi dan membantu meningkatkan kapasitas penelitian, pengabdian dan publikasi di tingkat fakultas. Pada 2010, kami telah berkonsentrasi membenahi sistem, mulai dari database, kebijakan insentif, dan kebijakan-kebijakan terkait peningkatan kinerja penelitian, pengabdian masyarakat, serta publikasi. Pada 2011, kami fokus pada masalah KKN dan penataan pengabdian masyarakat. Sedangkan pada 2012 ini, kami ingin lebih banyak bekerja sama dengan pusat-pusat dalam rangka meningkatkan kinerja masing-masing pusat, maupun dalam rangka kolaborasi antar-pusat dan unit/fakultas. Semoga laporan tahunan di bidang penelitian, pengabdian masyarakat dan publikasi ini menjadi sarana pembelajaran bagi kita sebagai pemangku kepentingan internal, maupun pemangku kepentingan eksternal.

Ketua LPPM Dr. A. Prasetyantoko Januari 2012

2

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Bab I. ORGANISASI 1.

Sejarah Lembaga

LPPM merupakan peleburan dua lembaga, yaitu Lembaga Penelitian Atma Jaya (LPA) dan Lembaga Pengabdian Masyarakat (LPM), sejak tahun 2007. LPA dan LPM Unika Atma Jaya berdiri pada 1 Februari 1997 sesuai dengan SK Yayasan Atma Jaya No. 006/I/SK/01/97. Masing-masing diketuai oleh seorang ketua. LPA bertugas mengkoordinasi empat pusat penelitian, yaitu Pusat Kajian Pembangunan Masyarakat (PKPM), yang berdiri 25 Januari 1972 dan sebelumnya bernama Pusat Penelitian Atma Jaya (PPA); Pusat Kajian Bahasa Unika Atma Jaya, yang sebelumnya bersama dengan Pusat Pengajaran Bahasa (PPB) merupakan kesatuan, yang bernama Lembaga Bahasa Unika Atma Jaya (LBA), didirikan 1 Januari 1977; Pusat Pengembangan Etika (PPE), yang sebelumnya bernama Pusat Etika Atma Jaya(PEA), yang berdiri 1 Januari 1977; Pusat Penelitian Kesehatan (Puslitkes), yang sebelumnya bernama Kelompok Studi Kesehatan Perkotaan (KSKP), yang didirikan 1 Juli 1988. Pada tahun 1990 keluarlah Peraturan Pemerintah No. 30 tentang perguruan tinggi yang mengatur struktur lembaga universitas dengan unit-unitnya. Untuk memenuhi peraturan tersebut, pada tanggal 1 April 1994 diterbitkan SK Yayasan No. 098/II/SK/3/94 yang mengintegrasikan PKPM, PPE, PKBB, dan Puslitkes di bawah LPA. Pada tahun 2004 lembaga penelitian menambah satu cikal bakal Pusat Kajian Asia Timur (PKAT). Kiprah PKAT telah dimulai dengan berbagai seminar dan upaya kerja sama di tingkat regional. Namun beberapa tahun terakhir ini PKAT vakum. Adapun LPM, ketika pertama kali berdiri memiliki dua pusat, yakni Pusat Peningkatan Usaha Kecil Terpadu (PPUKT) dan Pusat Pengajaran Bahasa (PPB). Pada tahun 1998 LPM memiliki satu pusat tambahan, yaitu Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia (PPSDM). Dengan terjadinya restrukturisasi LPM Unika Atma Jaya, sesuai dengan SK Yayasan Atma Jaya No. 1013/I/SK-LL-12/2000 tanggal 21 Desember 2000, pusat-pusat yang ada di lingkungan LPM Unika Atma Jaya disempurnakan menjadi Pusat Pengajaran Bahasa (PPB), Pusat Pemberdayaan Masyarakat (PPM), dan Pusat Peningkatan Keterampilan (PPK). Pada pertengahan tahun 2006 LPM hanya membawahi PPM dan PPB, dan sejak pertengahan Juni 2010 hanya PPM yang kemudian berada di bawah koordinasi LPPM.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

3

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Ketua LPM pada tahun 1997—2000 adalah Ir. C. Widayati, M.S.A.; tahun 2000— 2003 Drs. Agustinus Margono, M.P.A.; tahun 2003—2004 Marcellinus Marcellino, Ph.D.; tahun 2004—2007 Ir. Petrus Tahir Ursam, M.Sc. Penggabungan LPA dan LPM menjadi LPPM telah ditegaskan dalam Statuta Unika Atma Jaya tahun 2007. Pada Bab VIII Pasal 30 statuta tersebut diuraikan bahwa LPPM adalah unsur pelaksana tridarma perguruan tinggi yang melaksanakan sebagian tugas pokok dan fungsi universitas dan berada di bawah Rektor. LPPM bertugas melaksanakan, mengkoordinasikan, dan memantau pelaksanan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat, yang diselenggarakan oleh dosen secara individu atau berkelompok, jurusan, fakultas, lembaga atau unit organisasi yang berada di bawah Universitas. LPPM mempunyai fungsi dan tugas menyelenggarakan program penelitian dan pelayanan kepada masyarakat, mendorong dan membina kemitraan dan keterampilan yang didasari bidang keahlian sehingga dapat membantu kualitas kehidupan masyarakat urban, dan menyelenggarakan program penerapan hasil penelitian dan pengembangan di Universitas. LPPM menangani penelitian dan pengabdian masyarakat yang bersifat multi disiplin, tematik, dan terapan. Kegiatan LPPM bertujuan untuk (a) mengembangkan bidang keilmuan; (b) mengembangkan intervensi di dalam kampus dan masyarakat, khususnya masyarakat kurang mampu di perkotaan; (c) memperkaya bidang pengajaran; (d) mengembangkan jaringan kerja lokal, nasional, dan internasional. Pada tanggal 1 April 2010 dengan SK Yayasan 077/I/SK-LL/04/2010 didirikanlah Pusat HIV/AIDS yang berkiprah di bidang penelitian terkait isu HIV dan AIDS yang memberikan kontribusi bagi penanggulangan HIV dan AIDS secara nasional, khususnya melalui perspektif ilmu perilaku. Dengan demikian sejak saat itu LPPM membawahi 5 pusat penelitian dan 1 pusat pengabdian masyarakat, yaitu: 1. Pusat Kajian Pembangunan Masyarakat (PKPM) 2. Pusat Kajian Bahasa dan Budaya (PKBB) 3. Pusat Pengembangan Etika (PPE) 4. Pusat Penelitian Kesehatan (Puslitkes) 5. Pusat Penelitian HIV/AIDS (PPH) 6. PPM (Pusat Pemberdayaan Masyarakat) Pusat-pusat penelitian dan Pusat pengabdian masyarakat di bawah LPPM ini mempunyai karakteristik sendiri-sendiri. Sejak berdiri hingga sekarang LPPM telah berganti empat kali kepemimpinan. Ketua LPPM (dulu LPA) tahun 1997—2000 adalah Mely G. Tan, Ph.D.; tahun 2000—2003 Prof. Alois Agus Nugroho; tahun 2003—2009 Prof. Irwanto, Ph.D dan sekarang tahun 2010 – 2012: Dr. A. Prasetyantoko. LPPM bekerja sama dengan tiga komisi yang bertugas memberikan jaminan mutu dan arahan teknis dan visioner kepada dosen dan unit-unit.

4

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

1.

Komisi Etika Penelitian: Komisi ini menelaah proposal penelitian para dosen di Unika Atma Jaya dari sudut pandang etika.

2.

Komisi Ilmiah: Komisi ini membantu LPPM dalam menilai, membantu memberikan akses pada sumber dana dan daya, serta sebagai mekanisme kontrol terhadap proposal dan hasil penelitian.

3.

Komisi HKI: Komisi ini mensosialiasikan perangkat perlindungan HKI melalui kurikulum baik sebagai satu mata kuliah maupun bagian dari mata kuliah yang relevan. Di samping itu, komisi HKI membantu mematenkan hasil karya dosen dan mahasiswa di bidang HKI dan membentuk tim fasilitator untuk mengurus sertifikasi bagi keperluan pematenan hasil karya dosen dan mahasiswa.

4.

Komisi Pengabdian kepada Masyarakat : Komisi ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pengabdian masyarakat, baik dari sisi subtansi maupun dari sisi manajerial. Dari sisi substansi, komisi ini pada intinya menjaga agar kegiatan pengabdian tidak melenceng dari visi dan misi Unika serta sejalan dengan program berkelanjutan jangka panjang yang dicanangkan oleh unit pengabdian masyarakat, yaitu Pusat Pemberdayaan Masyarakat atau PPM. Dari sisi teknis pelaksanaannya, agar terjadi koordinasi dengan baik.

2.

Struktur organsisasi Dalam struktur LPPM yang baru, sejak 2010, terdapat posisi Wakil Ketua LPPM.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

5

6

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Kajian Bahasa dan Budaya (PKBB)

Ka. Staf Administrasi

Kajian Pembangunan Masyarakat (PKPM)

Ka. Staf Administrasi

Ka. Staf Administrasi

Penelitian Kesehatan (Puslitkes)

Staf Administrasi

Pengembangan Etika (PPE)

Staf Administrasi

Pemberdayaan Masyarakat (PPM)

*) Kepala Pusat

Kepala Pusat

Kepala Pusat

Kepala Tata Usaha

Staf Administrasi

Penelitian HIV/AIDS (PPH)

Kepala Pusat

1 Satsih

(Keuangan & Publikasi)

Staf Administrasi

Gugus Jaminan Mutu

CATATAN *) mulai 2010, Puslitkes berkoordinasi langsung dibawah dekan FK, meskipun tetap ada jalur koordinasi dengan LPPM, terutama dalam hal kegiatan dan penanganan proyek.

Kepala Pusat

Kepala Pusat

(8 Fakultas + 1 Sekolah Pascasarjana)

Koordinator Penelitian

KETUA LPPM

REKTOR

STRUKTUR ORGANISASI LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DI DALAM UNIVERSITAS

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

3.

Tugas dan tanggung jawab Bidang

Internal

Eksternal

Penelitian

1. Mengkoordinir penelitian di fakultas/prodi dan unit-unit penelitian. 2. Membantu meningkatkan kemampuan meneliti para dosen 2. Membantu meningkatkan mutu penelitian dengan mengadakan penataran dan kegiatan ilmiah untuk diseminasi dan pembahasan hasil penelitian. 3. Membantu menanggulangi masalah-masalah dalam pelaksanaan penelitian di fakultas/prodi dan unit-unit. 4. Menilai usulan yang masuk sesudah disaring di fakultas, dilihat dari segi mutu penelitian dan anggaran. 5. Membantu peneliti dalam hal etika, tema-tema dan metodologi penelitian, serta HAKI. 6. Membantu kerjasama antar dosen dan antar unit/Fakultas untuk melakukan kajian-kajian lintas disiplin. 7. Membantu peneliti dalam publikasi hasil penelitian. 8. Membantu peneliti dengan pengembangan kebijakan insentif.

1. Mendapatkan informasi yang berkaitan dengan penelitian, misalnya dari Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi DepDikBud (informasi tentang Hibah Bersaing, dan lain-lain dana penelitian yang terbuka bagi PTS). Juga dengan instansi pemerintah, non-pemerintah, dan donor internasional lainnya. 2. Mengembangkan jejaring penelitian bersama dengan Perguruan Tinggi Katolik di seluruh Indonesia. 3. Mengembangkan jaringan kerjasama penelitian dengan berbagai Perguruan Tinggi di Jakarta, Indonesia dan manca Negara.

Pengabdian Masyarakat

1. Membantu Fakultas/Prodi dalam pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat agar mendapatkan sasaran yang tepat dan berjangka panjang. 2. Mengembangkan programprogram intervensi dan

1.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Mengembangkan kerjasama dengan masyarakat atau kelompok-kelompok tertentu di DKI dan Jabodetabek 2. Mengembangkan programprogram pelatihan dan pendidikan (kursus) bagi

7

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

penguatan masyarakat kurang mampu sekitar kampus (di Semanggi maupun Pluit). 3. Mengembangkan kemampuan mahasiswa dan alumni dalam pengembangan usaha. 4. Mengembangkan kemampuan mahasiswa dan dosen dalam pembangunan masyarakat (Community Development).

peningkatan kapasitas masyarakat Jabodetabek. 3. Mengembangkan kerjasama dengan pihak-pihak seperti Pemprov DKI Jakarta, perusahaan-perusahaan swasta, DIKTI, dan donor. 4.

Mengembangkan intrvensiintervensi khusus dalam rangka pengentasan kemiskinan atau tanggap keadaan gawat darurat.

Secara ringkas, tugas utama LPPM bisa dikategorikan ke dalam tiga kelompok: 1.

Pengembangan sistem: menyangkut kebijakan, prosedur dan jaminan mutu penelitian dan pengabdian masyarakat

2.

Peningkatan kapasitas: menyangkut kemampuan penelitina, pengabdian dan publikasi baik di tingkat internasional, nasional terakreditasi

3.

Peningkatan koordinasi dan kerja sama : baik kerja sama internal maupun eksternal. Secara internal menyangkut sinkronisasi kebijakan dan kerja dalam melakukan kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat antar unit di lingkungan unika. Sementara koordinasi dan kerja sama dengan pihak eksternal menyangkut jejaring kerja (networking), baik dengan sesama institusi penelitian, donor, pemerintah (dikti) dan juga media.

Dalam melaksanakan tugasnya, LPPM memiliki dua jalur koordinasi, yaitu dengan fakultas (8 fakultas) melalui koordinator penelitian dan pusat (6 pusat), serta didukung oleh empat komisi (Komisi Ilmiah, Komisi HKI dan Komisi Etika, Komisi Pengabdian kepada Masyarakat) serta Tim Reviewer.

8

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

4.

Kebijakan-kebijakan

Kebijakan 2010: 1.

Panduan Penelitian Panduan Penelitian disusun untuk membantu kegiatan penelitian, khususnya dengan dana dari internal Unika. Rincian lebih lanjut, silahkan lihat Buku Panduan yang bisa diakses di (http://www.atmajaya.ac.id/download/lppm/BukuPedomanUmumPenelitianUAJ.pdf)

2.

Sistem insentif proyek Berhubung perlu ditetapkan sistem Insentif LPPM dalam rangka kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat yang dananya diperoleh dari pihak luar baik dari dalam maupun luar negeri untuk digunakan sebagai acuan resmi bagi pelaksanaan kegiatan universitas, maka diterbitkan Surat Keputusan (SK) Rektor no. 829/II/SK602/07/2011 bertanggal 1 Juli 2011 tentang Penetapan Sistem Insentif LPPM Unika Atma Jaya. Berikut ini adalah rangkuman dari sistem insentif tersebut. Untuk keterangan dan kondisionalnya, silahkan lihat di buku panduan. Tabel 1. Perhitungan insentif untuk Proyek individual Pihak

Proporsi

Peneliti

65% dari labour cost

Pusat

10% dari labour cost

Yayasan/Universitas

25% dari labour cost

Tabel 2. Perhitungan insentif untuk Proyek Institusional Pihak

Proporsi

Peneliti

60% dari labour cost peneliti/staf Atma Jaya yang tercantum dalam anggaran/yang disetujui sponsor

Pembawa Proyek

2,5 - 5% dari labour cost peneliti/staf Atma Jaya yang tercantum dalam anggaran/yang disetujui sponsor

Lembaga

2,5 - 5% dari labour cost peneliti/staf Atma Jaya yang tercantum dalam anggaran/yang disetujui sponsor

Pusat

5 – 7,5 % dari labour cost peneliti/staf Atma Jaya yang tercantum dalam anggaran/yang disetujui sponsor

Yayasan/Universitas

25% dari labour cost peneliti/staf Atma Jaya ditambah dengan 100% institutional fee/academic donation/overhead cost

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

9

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

3.

Insentif penulisan di jurnal Mengingat perlu adanya perubahan besaran honor, baik untuk publikasi internasional, nasional terakreditasi maupun nasional tidak terakreditasi, dilakukan adedum melalui Surat Keputusan Rektor no. 510/II/SK-602/09/2006 tanggal 1 September 2006 yang berisi: Tabel 3. Sistem insentif publikasi ilmiah No 1.

2

Keterangan Artikel dalam Jurnal Ilmiah Nasional: - terakreditasi - Tidak Terakreditasi Artikel Dalam Jurnal Ilmiah Internasional - Penulis Utama - Co-Author

Besarnya honor Rp. 1.500.000 – 2.000.000 Rp. 200.000 Rp. 3.000.000 – Rp. 5.000.000 Rp. 2.000.000 – Rp. 2.500.000

Kebijakan 2011 : 1.

Reviewer Internal Dalam rangka desentralisasi penelitian DIKTI yang salah satu Konsekuensinya Perguruan Tinggi diwajibkan memiliki Tim Penilai/Reviewer Internal yang bersama dengan tim Penilai/Reviewer Eksternal dari DIKTI bertugas membaca dan menyeleksi proposal penelitian staf pendidik Unika Atma Jaya yang diajukan ke Hibah Desentralisasi DIKTI. Tim ini dibentuk dengn SK Rektor no. 1348/II/SK-601/10/2011 bertanggal 18 Oktober 2011 dengan honor yang berbeda dari reviewer hibah internal dan tim ini terdiri dari: Tabel 4. Nama-nama Reviewer Internal NO 1 2 3 4 5

Nama Prof. Dr. Ir. Hadi Sutanto, M.M.A.E. Prof. Dr. dr. Charles Surjadi, M.P.H. Prof. Maggy Thenawidjaja Suhartono Dr. phil. Hana Panggabean Lestano, S.E., Mec., Dev., Ph.D.

Asal Fakultas Fakultas Teknik Fakultas Kedokteran Fakultas Teknobiologi Fakultas Psikologi Fakultas Ekonomi

2.

Hibah Jurnal Internasional Memberikan dukungan kepada staf akademik yang akan mempublikasikan hasil penelitiannya ke dalam jurnal internasional. Dukungan dalam bentuk insentif maksimal Rp. 10.000.000; (sepuluh juta rupiah), dengan memperhitungkan ranking jurnal.

3.

Reorganisasi Puslitkes Dalam surat Rektor no. 1570/II/R-113/9/2011 bertanggal 26 September 2011 dan melalui serangkaian pembicaraan dengan pihak rektorat dan dekan FK, maka

10

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

diputuskan, Puslitkes memiliki model keorganisasian campuran (hybrid), yaitu secara kegiatan menginduk ke FK, dan secara manajerial proyek menginduk ke LPPM. 4.

Pelaksanaan Program KKN Sesuai SK Rektor no. 651/II/SK-604/04/2011 bertanggal 11 Aparil 2011 dibentuk Tim Kerja Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN) yang bertugas meningkatkan pengembangan perguruan tinggi dalam bidang KKN dengan tim kerja sebagi berikut: Penanggungjawab

:

Dr. A. Prasetyantoko (Ketua LPPM)

Ketua Tim Bendahara

: :

Hotma Antoni Hutahaean, ST., MT Dr. Mukhlasin

Koord. Pengembangan Tema dan Kerja sama Anggota

:

Harjadi Gunawan,ST., ME

:

Yohana C. Dhian Arini, M. Hum

Koord. Operasional dan Monitoring Anggota

: :

Herman Yosep Sutarno Laban Eka Jaya

Koord. Administrasi dan Keuangan Anggota

: :

Listya Utami Karmawan, M. Si Ari Setyaningrum, SE., M. Si

5.

Rencana Induk Penelitian (RIP) Dokumen yang berisi perencanaan pelaksanaan penelitian dan pengabdian masyarakat di lingkungan Unika Atma Jaya. Rincian lebih lanjut lihat dokumen Rencana Induk Penelitian (RIP) Unika Atma Jaya, periode 2012 – 2016.

6.

Panduan Pengabdian Masyarakat Untuk Panduan Pengabdian dapat dilihat pada Prosedur Pengabdian kepada Masyarakat dengan kode dokumen PR-UAJ-26-02/RI yang direvisi pada tanggal 25 November 2011 dan berlaku mulai 30 November 2011. Rangkuman tentang pembagian kelompok pengabdian masyarakat dan prosedurnya, bisa dilihat pada tabel berikut : Sumber Dana/Jenis Pengabdian Fakultas/unit

Prosedur 1. Pengusul mengajukan proposal pengabdian kepada masyarakat yang dilengkapi dengan formulir persetujuan pengabdian kepada masyarakat ke Koordinator Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (P2M) di Fakultas. 2. Koordinator P2M menindaklanjuti ke Wadek I dan Wadek

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

11

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

II/Direktur Pascasarjana. 3. Wadek II/Direktur Pascasarjana memeriksa ketersediaan dana pengabdian kepada masyarakat di fakultas dan mengirimkannya ke Ketua LPPM, disertai surat pencairan dana: 4. jika disetujui langsung dikirimkan ke Warek II untuk pencairan dana dengan tembusan ke Wadek II/Direktur Pascasarjana dan Koordinator P2M 5. jika tidak disetujui dikembalikan ke koordinator P2M untuk disampaikan ke pengusul 6. Ketua LPPM mengesahkan proposal di dalam Formulir Persetujuan pengabdian kepada masyarakat 7. LPPM menindaklanjuti permohonan pencairan dana kepada Warek II, dengan tembusan ke Wadek II/Direktur Pascasarjana dan Koordinator P2M 8. Setelah kegitan selesai Fakultas/unit wajib menyerahkan laporan pertanggungjawaban keuangan dan laporan pelaksanaan pengabdian dalam bentuk hardcopy (1 eksemplar) maupun softcopy (format pdf) kepada LPPM, dilengkapi dengan halaman pengesahan yang ditandatangani oleh Pimpinan Fakultas/Unit, Koordinator P2M dan disetujui oleh Ketua LPPM 9. Kemudian LPPM menginput data laporan pengabdian ke dalam pangkalan data LPPM. 10. LPPM melaporkan seluruh hasil kegiatan Pengabdian dan pertanggungjawaban penggunaan dana pengabdian kepada Warek II cc Warek I Lintas Unit

1. Pengusul mengajukan proposal pengabdian kepada masyarakat kepada Kepala PPM dengan melampirkan Formulir Persetujuan pengabdian kepada masyarakat Lintas Unit (yang ditanda tangan Koordinator P2M, Kepala PPM dan menyetujui Ketua LPPM 2. LPPM membentuk tim penilai yang berasal dari Komisi pengabdian kepada masyarakat. 3. Tim penilai melakukan kajian terhadap proposal untuk memperoleh pertimbangan atas kelayakan dan kualitas kegiatan tersebut. 4. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang lolos akan didanai oleh PPM atau LPPM. 5. Kemudian PPM mengajukan dana ke LPPM dan LPPM meneruskan ke Warek II dengan tembusan Kepala PPM

12

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

6. Setelah kegiatan selesai Fakultas/Unit wajib menyerahkan laporan pertanggungjawaban keuangan dan laporan pelaksanaan pengabdian dalam bentuk hardcopy (1 eksemplar) mapun softcopy (format pdf) kepada LPPM, dilengkapi dengan halaman pengesahan yang ditandatangani oleh Pimpinan Fakultas/Unit, Koordinator P2M dan disetujui oleh Ketua LPPM 7. LPPM menginput data laporan pengabdian ke dalam pangkalan data LPPM. 8. LPPM melaporkan seluruh hasil kegiatan Pengabdian dan pertanggungjawaban penggunaan dana pengabdian kepada Warek II cc Warek I Dana Sponsor (Eksternal)

1. Pengusul mengajukan proposal kegiatan pengabdian masyarakat ditujukan kepada Koordinator P2M atau Kepala PPM 2. Kepala PPM melanjutkan pengajuan ke Ketua LPPM dengan dilampiri halaman persetujuan proposal yang ditandatangani oleh Kepala Pusat dan Ketua Lembaga atau Kepala Biro, serta disetujui oleh Ketua LPPM. 3. Pencairan dana ke Warek II dilakukan oleh LPPM dengan tembusan ke Warek I, Kepala Biro dan Ketua Lembaga yang bersangkutan, dan Biro Akuntansi dan Keuangan (BAK). 4. LPPM menerbitkan Surat Tugas bagi Tim Pelaksana pengabdian kepada masyarakat yang ditandatangani oleh Ketua LPPM 5. Pengusul melaksanakan pengabdian kepada masyarakat sesuai yang direncanakan. 6. Pelaksana menyerahkan laporan pertanggungjawaban keuangan dan laporan pelaksanaan pengabdian dalam bentuk hardcopy (1 eksemplar) mapun softcopy (format pdf) kepada LPPM, dilengkapi dengan halaman pengesahan yang ditandatangani oleh Pimpinan Fakultas/Unit, Koordinator P2M dan disetujui oleh Ketua LPPM 7. LPPM menginput data laporan pengabdian ke dalam pangkalan data LPPM. 8. LPPM melaporkan seluruh hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat dan pertanggungjawaban penggunaan dana pengabdian kepada masyarakat kepada Warek II cc Warek I

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

13

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

BAB II. KEGIATAN-KEGIATAN 1.

Orientasi Kegiatan

Sesuai visi misi dan sasaran mutu LPPM yang bertugas menangani kegiatan Penelitian, Pengabdian, Publikasi dan Seminar/Pelatihan/workshop. 1. Penelitian: Penelitian Mandiri dengan dana Fakultas, Penelitian lintas unit/lintas fakultas, Penelitian kompetitif, penelitian di Pusat 2. Pengabdian pada Masyarakat: kegiatan pengabdian yang dilakukan oleh Pusat dan fakultas 3. KKN: unit pelaksana kerja 4. Seminar, pelatihan: seminar/pelatihan yang dilakukan oleh LPPM beserta pusat

Diagram 1. Siklus Penelitian – Publikasi

14

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

2.

Skema Penelitian

2.1. Dana Internal Unika Atma Jaya 2.1.1. Penelitian mandiri dengan dana fakultas Adalah penelitian yang dilakukan secara perorangan atas berkelompok oleh staf pendidik dari fakultas/unit yang sama dengan dana yang berasal dari anggaran fakultas/unit. Skema ini ditujukan bagi para peneliti muda dan pemula yang belum punya banyak pengalaman melakukan penelitian. Peneliti senior tidak tertutup kemungkinan menggunakan skema ini untuk keperluan penelitian awal, studi pustaka dsb. Anggaran untuk masing-masing penelitian berkisar antara Rp 5 – 7 juta, dengan membuka peluang untuk melakukan penggabungan antara peneliti, jika dirasa memungkinkan, baik dari sisi tema maupun anggaran. Adapun nama-nama staf pendidik yang telibat dalam penelitian dapat dilihat pada (lampiran 1 data penelitian fakultas).

2.1.2. Penelitian lintas unit/lintas fakultas Penelitian yang mengangkat suatu tema yang digarap bersama-sama dengan staf pendidik dari beberapa fakultas/unit. Biasanya topik yang diteliti sesuai dengan kebutuhan fakultas/unit atau universitas, terkait dengan isu tertentu, serta berorientasi pada pemecahan masalah atau rekomendasi kebijakan. Saat ini ada satu penelitian lintas unit yang dilakukan oleh staf Pendidik Unika Atma Jaya. Judul

Nama

Pengembangan Aplikasi Uji Text Readbility Berbasis Web

Dr. Lukas, Angela Suryani, Psi, Hosael, Psi

Periode 12 bln (mulai Sept 2010)

Sumber dan Jumlah dana 14.505.000

2.1.3 Penelitian kompetitif dengan dana LPPM Skema ini diarahkan untuk para peneliti yang melakukan penelitian dengan orientasi publikasi di jurnal, khususnya jurnal internasional (atau sekurang-kurannya jurnal nasional terakreditasi). Konsekuensinya, ada seleksi serta aturan yang cukup ketat penggunaan dana penelitian kompetitif ini. LPPM menganggarkan setiap penelitian bisa memperoleh biaya penelitian maksimal sebesar Rp 50 juta. Kelayakan isi dan anggaran dievaluasi oleh reviewer yang dikoordinasi oleh Komisi Ilmiah. Setiap staf pendidik secara berkelompok/mandiri atau lintas fakultas dapat berpartisipasi dalam penelitian ini. Adapun penelitian yang telah lolos seleksi dari 16 proposal yang diterima LPPM adalah

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

15

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

No

Fak/ Unit

Nama

Judul Penelitian

Periode

Anggaran

FE

Christian Yuliana, Antonius Iwan Odananto, Nur Endah Purwandari

Pengaruh Strategi terhadap Corporate Social Responsibility, Kinerja Keuangan dan dan Earning Response Coefficient: Sebuah Model Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 201 - 2011

Jan - Des 2011

25.150.000

2

F.Psi

Dr. Lidia L Hidajat dan Dr. Surilena Hasan, SpKJ

Peran Aspek-aspek Psikologi dalam Kepatuhan terhadap Anti Retrovial Treatment (ART) pada ODHA Perempuan di Jakarta

Nov 2011 Sept 2012

41.000.000

3

F.Psi

J. Seno Aditya Utama

Gambaran Nilai-nilai Kerja Antara Dokter dan Perawat di Rumah Sakit

Sept 2011 Sept 2012

19.700.000

Dr. Ir. Tati Barus

Analisis Keragaman Genetik Bacillius dan Pengujian Perannya dalam Menentukan Kualitas Tempe

Sept 2011Des 2012

40.916.150

1

4

F.Tb

5

FK

Elisabeth Rukmini, Ph.D dan dr. Ratnawati Linarto

Combination of Peer-Assisted and Station-Based Learning in Biomedical Science

Okt 2011 Sept 2012

42.544.000

6

FTb

Dr. Rory Hutagalung & Dr. Tresnawati Purwadaria

Produksi LIPIDA pada Chlorella Pyrenoidosa Berdasarkan Jenis dan Konsentrasi Sumber Karbon

Nov 2011 Mei 2012

23.153.000

2.2. Penelitian Dana DIKTI No.

Fakultas

Nama

Judul dan nama peneliti

Dana

Hibah Bersaing Lanjutan: Pengembangan Kemampuan Komunikasi Antar kelompok dalam Kemajemukan Bangsa Peneliti Rayini dan Murniati Hibah Bersaing Lanjutan: Studi Peran Bakteri Dalam Pembentukan Rasa Pahit pada Tempe: Analisis Mikrobiologi dan Amplified Ribosomal DNA Restriction Analysis (ARDA) Pendekatan Cross-Shopping untuk

45,000.000

1

Fak. Psi

Dr. Rayini Dahesihsari dan Dr. Juliana Murniati

2

F.Tb

Dr. Tati Barus

3

FIABIKOM

Dr. rer. Pol A.Y. Agung

16

37.335.000

40.000.000

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

dan FH

3.

Nugroho dan Dr. Sih Juliana Dr. Aloysius Adya Pramudita

4

FT

5

FE dan FIABIKOM

Aloysius Deno Hervino, A. Prasetyantoko

6

Pascasarjan a dan FT

Dr. Faizah Sari, Prof. Bambang, Dr. Lukas

7

PPM

Herman Yosep Sutarno, Gabriel Prananingrum, Wasta Wiharja, Margaretha Sri Udari, S.Sos.,M.Hum, Laban Eka Jaya

menentukan Pasar Hilir yang relevan dalam Industri Ritel di Indonesia Pengembangan Antena UWB untuk Sistem GPR berbasis Struktur Mikrostrip Bersubtrat Tebal dan Pembebanan Resistif Pengembangan Model Penyaluran Kredit Mikro dari Sektor Perbankan Formal Kepada Kelompok Masyarakat Miskin di Indonesia Corpus of Languages in Indonesia (CLI): Toward Public Access to Culture through Enabling Collaboration from the Academia and Technology IBK: Program IPTEKS bagi Kewirausahaan IbK Unika Atma Jaya

37.500.000

30.000.000

45.000.000

100.000.000

Unit Pelaksana Program Kuliah Kerja Nyata (KKN)

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu wahana bagi mahasiswa untuk mengaplikasikan teori-teori yang dimilikinya ke dalam sebuah wujud nyata pengabdian kepada masyarakat, pada saat yang sama mahasiswa dapat belajar dari pengalaman praksis di masyarakat dalam hal tata kehidupan, nilai-nilai budaya, dan kearifan lokal (local wisdom) yang ada. Kuliah Kerja Nyata (KKN) juga merupakan bentuk konkrit dari pengamalan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang di dalamnya mencakup pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Program ini merupakan bentuk riil dan wujud nyata bahwa secara sistemik Universitas Atma Jaya concern terhadap masalah-masalah kemasyarakatan terutama masyarakat yang terpinggirkan (preferential option for the poor). KKN dilaksanakan selama bulan Juli 2011, pada minggu pertama dilakukan pembekalan dan pada minggu berikutnya sampai akhir bulan, merupakan tahap pelaksanaan di lokasi. Para peserta KKN telah dibekali dengan berbagai pemahaman dan keterampilan yang berkaitan dengan paradigma baru KKN, pendekatan kemasyarakatan, hingga keterampilan teknis yang dibutuhkan. Program yang dijalankan diorientasikan pada tiga bidang yaitu pendidikan, kesehatan dan ekonomi. Orientasi tiga bidang tersebut diwujudkan dalam kegiatankegiatan sebagai berikut: 1)

Perilaku Hidup bersih dan Sehat (PHBS) dalam bentuk Pelatihan cuci tangan dan Sikat Gigi untuk anak-anak sekolah, telah menjangkau 300 anak lebih.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

17

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

2)

Revitalisasi Balai Belajar “KITA”, dalam bentuk pendampingan belajar, pembentukan pengurus, pengadaan rak buku dan meja, serta pemberian motivasi membaca melalui aneka game (permainan). Kegiatan ini mampu menjangkau 60 anak .

3)

Pembuatan Plang penunjuk arah jalan, plang ini terdistribusi menyeluruh ke tempat-tempat strategis seluruh wilayah desa.

4)

Renovasi Musholla, sebagai respon positif atas usulan dan musyawarah warga setempat khususnya dalam hal persiapan menghadapi bulan puasa.

5)

Pendataan ekonomi dan kesehatan masyarakat, untuk meng-update data monografi desa dan data base untuk program-program selanjutnya. Salah satu tergetnya yang menjadi output adalah Peta Desa.

KKN yang dilaksanakan di Desa Pantai Harapan Jaya, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, diikuti oleh 14 Mahasiswa dari 4 Fakultas, yaitu: Fakultas Kedokteran, Fakultas Teknik, Fakultas Psikologi, dan Fakultas Teknobiologi. Para mahasiswa ditarik dari lokasi pada hari Sabtu tanggal 30 Juli 2011.

4.

Skema Pengabdian Masyarakat

Semua Staf Akademik dan Administratif di Fakultas/Pusat yang akan melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat mulai dari pengajuan proposal pengabdian kepada masyarakat sampai dengan penyerahan laporan kegiatan dan pertanggungjawaban keuangan diatur dalam Prosedur Pengabdian kepada Masyarakat dapat dilihat di iso.atmajaya.ac.id dengan kode dokumen PR-UAJ-26-02/RI yang direvisi pada tanggal 25 November 2011 dan berlaku mulai 30 November 2011. Pada tahun 2011 Menurut data yang masuk ke LPPM, Fakultas yang paling banyak melakukan kegiatan Pengabdian Masyarakat adalah Fakultas Psikologi. Sejumlah 16 kegiatan atau sekitar 36 % dalam setahun telah dilakukan dalam berbagai program (lampiran 2 Data Pengabdian Masyarakat di Fakultas Fakultas)

5.

Kegiatan-kegiatan dalam rangka Peningkatan Kapasitas

Pada dasarnya, kegiatan-kegiatan LPPM mengacu pada siklus penelitian publikasi, disamping menerjemahkan tugas pokok dalam hal peningkatan kapasitas, koordinasi dan penyusun kebijakan dalam rangka meningkatkan kualitas penelitian dan pengabdian masyarakat. Adapun kegiatan LPPM selama setahun bisa dilihat di tabel berikut ini.

18

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Tabel 5. Kegiatan LPPM 2011 KEGIATAN 1.

TANGGAL

Seminar

1

Lokakarya Pengabdian Masyarakat

2 November

2

Seminar, Lelang dan Pameran Lukisan PESONA ESTETIKA CAT AIR Buka Bersama dan Seminar REVITALISASI KEPEMIMPINAN NASIONAL International Seminar From Local Manager to Global Leader Building the Competence for Asian Leaders in response to the New Globalism Diskusi Kebijakan Public Policy Implications of Maritime Piracy and Smuggling in Indonesia Dialog Kebijakan Publik POLITIK UANG DALAM PROYEK INFRASTRUKTUR DAN PROPERTI Seminar QUO VADIS Perlindungan HKI di Perguruan Tinggi Round Table Discussion (RTD) dengan tema “Agenda Sosial Daya Saing Bangsa.”

28,29,30 Sept 12 Agst

3

4

5

6

7 8

KETERANGAN

9

Tema: Revitalisasi Pengabdian Masyarakat Unika Atma Jaya Kerjasama dengan Komisi HKI Kerjasama LPPM dengan univ paramadina, dan Yayasan Nabil

20 juli

Kerjasama dengan Fakultas Psikologi

22 Juli

Kerjasama dengan Fakultas Hukum

22-Jun

10-Jun-11

Kerjasama dengan Komisi HKI

12 Mei

Kerjasama LPPM dengan Nabil Society yang berada di bawah naungan Yayasan MEL untuk National Bulding (Nabil) Presentasi hasil penelitian Dr. Diana Waturangi dan Prof. Dr. Dwi Riyanti Pembicara Prof. Jeffry Winters bekerjasama dengan Fakultas Hukum Presentasi hasil penelitian Staf Pendidik UAJ dengan pemenang Award 2 dari sosial (Dr. Luciana dan Christiany Swartono, Psi) dan 2 dari Eksakta (Listya Utami, M.Si) dan Yanti, Ph.D)

Seminar Hasil Penelitian Kompetitif LPPM 10 Bedah Buku: Demokrasi tanpa Hukum Indonesia Menghadapi Oligarki 11 Seminar Atma Jaya Award 2011

10 Mei

12 Seminar Hasil Penelitian Kompetitif dan lintas unit LPPM

28 Januari

19-Apr-11

25 Februari

2. Konferensi 1

Konferensi Guru Nusantara (KGN)

16 - 17 Nop

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Koordinasi melalui PKBB dan bekerjasama dengan Provisi Education dan Swa Daya

19

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

3. Pelatihan 1

Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah

13-Des

2

Pelatihan Penulisan Laporan Keuangan Penelitian Diskusi Siang HOW TO GET PUBLISHED IN A SCIENTIFIC JOURNAL

12 Des

4

Pelatihan Metode Penelitian Kualitatif

21-Okt

5

Pelatihan Peningkatan Ketrampilan untuk Pengembangan Sumber Daya Pengelolaan LPPM Training of Data Analyzing with Statistics

11 - 15 Juli

7

Pelatihan Statistik dan SPSS

22-23 Juni

8 9

2 Days IP Short Course Pelatihan Penulisan Proposal Penelitian

26-27 April 11 Februari

3

6

10-Nop

20 - 22 Juli

Fasilitator Prof. Dr. Wasmen Manalu dan Dr. phil Hana Panggabean Fasilitator Yohanes Widhi Nugroho Fasilitator oleh Prof. Hakan Yetkiner Associate Professor of Economics and the director of Research Center EKOLİDER, received his B.A. in Management from Middle East Technical University (METU) fasilitator Dr. Roosmalawati (peneliti Ristek) dan Dr. Selly Riawanti (dosen metode penelitian Kualitatif di Jurusan Antropologi Unpad Bandung) Kerjasama dan atas permintaan Univ. Pelita Harapan (UPH) Kerjasama dengan PRESTASI-IIEF (The Indonesian International Education Foundation) Fasilitator: Dr. Heru Prasadja, dan Herry Pramono, M.Si Penyelenggara Komisi HKI-LPM UAJ fasilitator: Prof. Alex Hartana (DIKTI)

4. Rapat Koordinasi 1

Raker LPPM pembahasan Evaluasi

09-Des

2

Pertemuan staf Pendidik yang melaksanakan penelitian dengan dana Fakultas Rapat kerja LPPM membahas Evaluasi kegiatan Pusat periode 2010

5 Mei

Rapat Kerja LPPM membahas Evaluasi kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat periode 2010 - Rencana kerja Penelitian dan Pengabdian Masyarakat 2011

4 Maret

3

4

20

15 Maret

Peserta Kepala Pusat dan Staf, Koord. Penelitian dan Pengabdian Masyakarat staf pendidik yang melaksanakan penelitian 2011 Kepala PKPM, PKBB, PPH, PPE, Puslitkes, PPM dan Kepala Staf Administrasi Koordinator Penelitian dan Pengabdian Masyarakat di Fakultas, Ketua dan Wakil Ketua Komisi Ilmiah, Etika Penelitian dan HKI

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Tampilan grafik Kegiatan LPPM Seminar Konferensi Pelatihan Rapat Koordinasi

6.

Jumlah 12 1 9 4 26

Working Paper Series

Pada tahun 2011, LPPM menerbitkan Working Paper Series (WPS) secara on line. Tujuannya adalah sebagai wadah untuk staf pendidik Unika Atma Jaya dalam mempersiapkan laporan hasil penelitiannya agar dapat diterbitkan baik di Jurnal Nasional maupun Internasional. Dengan demikian diharapkan minat dan semangat staf pendidik untuk meneliti dan menulis semakin berkembang. Adapun para penulis artikel dalam Working Paper Series ini adalah mereka penerima hibah penelitian kompetitif LPPM. Pada Edisi pertama WPS periode 2009 – 2010 isinya terdiri dari: No. Fakultas

Nama

1

FTb.

Listya M.Si

Karmawan,

2

F.T

Feliks Prasepta, MT

Judul

Keterangan

Optimasi Metode Multiplikasi Pucuk untuk Perbanyakan Tanaman Makadamia (macadamia sp) menggunakan Teknik Kultur Jaringan

Saat ini belum diterbitkan di Jurnal. Rencana akan dikirim ke Jurnal MAKARA Universitas Indonesia

Perancangan Instrumen Pengukuran Kualitas Jasa Pendidikan Tinggi Berdasarkan Model Servqual, Gronroos dan Bauran Pemasaran Jasa Serta Evaluasi Model menggunakan Neural Networks (Studi Kasus di Program Studi Teknik Industri Perguruan Tinggi Terkemuka

Saat ini belum diterbitkan di Jurnal. Sudah pernah dikirim ke Jurnal Nasioanl Terakreditasi Petra tetapi tidak diterima.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

21

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

3

F.Tb

4

F.Psi

5

FK

Dr. Diana Waturangi

di Jakarta) Distribution Studi of Ice NucleationActive (INA) Bacteria from RainWater and Air at Several Location in Indonesia

Sedang dalam proses mendapatkan no registrasi dari GEN Bank sebagai salah satu syarat Publikasi Internasional ANIMA Prof. Dr. Benedicta Profil kompetensi manajerial Jurnal Dwi Riyanti Pemegang jabatan di UAJ dengan Fakultas Psikologi pendekatan 360 derajat Atma Jaya atau Jurnal di Universitas Pancasila. Prevalensi Dan Genotype Human Belum diterbitkan Papiloma Virus Pada Lesi Prekaner di Jurnal Serviks Dan Hubungannya Dengan Polimorfisme Gen Ifng Penderita Terhadap Kerentanan Infeksi HPV

dr. Lilis

WPS edisi kedua rencananya akan terbit awal tahun 2012. 7.

Jurnal Perkotaan: rencana kerja/terbit

Hampir 2 tahun lamanya Jurnal Perkotaan vakum (tidak terbit). Dengan segala daya dan upaya, akhirnya Jurnal ini kembali dihidupkan pada pertengahan 2011 dengan kebijakan baru. Tema yang diangkat lebih bersifat umum dan terbit dua kali dalam setahun yaitu bulan Juni dan bulan Desember. Sebagai salah satu tujuan diterbitkannya Jurnal Perkotaan ini adalah untuk memberi ruang kepada staf pendidik (dosen) yang artikelnya belum tertampung di Jurnal-Jurnal terakreditasi atau Jurnal Internasional. Naskah yang diterbitkan dikombinasikan antara penulis dari dalam dan penulis dari Luar Unika Atma Jaya Jakarta. Berdasar Surat Keputusan dari Rektor No.1338/II/SK-604/10/2011 tentang pengukuhan pengurus Jurnal Perkotaan, Jurnal ini dikelola oleh Tim Pengurus sebagai berikut: Ketua Sekretaris Anggota

: : :

Lamtiur H. Tampubolon, Ph.D. Sri Hapsari Wijayanti, M.Hum. 1. Diao Ai Lien, Ph.D. 2. Setiono Sugiharto, M.Hum. 3. Herman Yosep Sutarno, S.Pd.

Dalam teknis proses penerbitannya Tim Pengelola bekerjasama dengan UPT Penerbit Unika Atma Jaya. Saat ini Jurnal edisi Juni 2011 dalam tahap revisi di penerbit,

22

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

sedangkan edisi Desember dalam tahap pengeditan di editor bahasa. Edisi Juni dan Desember tahun 2011 ini masing-masing memuat lima artikel dengan kombinasi tiga artikel internal dan dua artikel dari luar Unika Atma Jaya.

Tabel 6. Daftar Naskah Jurnal Edisi Juni 2011 NO

UNIT

JUDUL NASKAH dan PENULIS

Keterangan

1

Urutan 1

Judul: LANSIA DI KOTA SURABAYA Penulis: Bagong Suyanto

Universitas Airlangga

2

Urutan 2

Judul: NEEDS ASSESSMENT FOR HIV/AIDS PREVENTION PROGRAM FOR IN AND OUT-OFSCHOOL CHILDREN IN ACEH PROVINCE Penulis: Clara R.P. Ajisuksmo

UAJ

3

Urutan 3

Judul: PENGEMBANGAN MODEL PENDIDIKAN MULTIKULTURAL UNTUK ANAK SEKOLAH MENENGAH PERTAMA dengan memanfaatkan MEDIA AUDIO VISUAL Penulis: Ibu Murniati Agustian

UAJ

4

Urutan 4

Judul: PERILAKU ADIKTIF MEMBACA REMAJA URBANHasil Kajian Dari Perspektif Cultural Studies Penulis: Rahma Sugihartati

Universitas Airlangga

5

Urutan 5

Judul: GAMBARAN PERSEPSI RISIKO TERHADAP UAJ BENCANA PADA SISWA DAN MAHASISWA DI WILAYAH DKI JAKARTA Penulis: Wieka Dyah Partasari, Venie Viktoria, Weny Savitry S. Pandia, Yapina Widyawati, Christiany Suwartono

Tabel 7. Daftar Naskah Jurnal Edisi Desember 2011 NO

JUDUL NASKAH dan PENULIS

KETERANGAN

1

Judul: GAYA HIDUP KOSMOPOLITAN, MEDIA, DAN KONSTRUKSI REALITAS Penulis: Dorien Kartikawangi dan Mikhael Dua

FIABIKOM UAJ

2

Judul: KECENDERUNGAN BUNUH DIRI DAN KEPUASAN ATAS DUKUNGAN SOSIAL PADA REMAJA DI JAKARTA

Fakultas Psikologi UAJ

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

23

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Penulis: Rosa Delima Witan dan Angela Oktavia Suryani 3

Judul: Peran Strategis Hub Port Dalam Sistem Logistik Nasional Penulis: Oleh Siswanto Rusdi

Namarin

4

Judul: Gambaran Perceived Long-Term Effect dari Bullying pada Individu Dewasa yang Pernah Menjadi Korban Penulis: Hoshael Waluyo Erlan

Fakultas Psikologi UAJ

5

Judul: KECERDASAN SPIRITUAL Penulis: Linus K. Palindangan

STIK Tarakanita

24

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Bab III. KINERJA PENELITIAN, PENGABDIAN, DAN PUBLIKASI 1.

Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Dalam bagian ini dapat dilaporkan kegiatan laporan penelitian yang dilakukan dengan berbagai skema, yaitu: - Penelitian fakultas - Penelitian lintas unit - Penelitian hibah kompetitif - Penelitian dikti - Penelitian dengan dana sponsor luar Sementara, dalam ketegori pengabdian masyarakat, LPPM mengkategorisasikannya dalam dua kelompok besar: - Pengabdian masyarakat dengan dana dari luar - Pengabdian masyarakat dengan dana internal Adapun rinciannya adalah sebagai berikut: GRAFIK PENELITIAN 2011

Penelitian

LPPM

PASCA

FE

FIABIKOM

FKIP

FT

FH

FK

FP

FTB

PKPM

2

4

10

8

8

20

2

12

13

22

5

2

3

4

1

6

4

15

0

Pengabdian

PPM

PPH

4 11

8

Penelitian 2011 25 20 15 10 5

PP H

PP M

PK PM

FT B

FP

FK

FH

FT

IP FK

FIA

FE BI KO M

A PA SC

LP P

M

0

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

25

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Pengabdian 2011 15 10

5

PP H

PP M

PK PM

FT B

FP

FK

FH

FT

IP FK

FE BI KO M FIA

LP P

PA SC

M

A

0

2.

Publikasi

Dalam bagian ini, kami menyampaikan kinerja publikasi dari seluruh fakultas dan unit, yang terbagi dalam kategori sebagai berikut: - Buku - Bab dalam buku - Jurnal internasional: ranking A dan bukan - Jurnal nasional: terakreditasi dan tidak terakreditasi - Makalah: konferensi ilmiah dan seminar Adapun rinciannya adalah sebagai berikut:

PASCA

P. Ilmiah

P. Seminar

2

16

0

4

9

1

1

20

2

2

4

2

42

J.Int'l

J. Akre

J. NonAkre

Buku

0

0

1

3

FE FIABIKOM

1

FKIP

0

0

2

3

FT

1

1

15

2

FH

2

FK

2

Fpsi

1

FTB

2

1 4

Jumlah

5

11

26

4

Bab dlm Buku

1 36

2

12

10

4

8

1

1

K&M

5 14

20

3

58

54

2

2 28

25

3

87

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

27

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Artikel yang diterbitkan di Jurnal Internasional pada 2011 NO 1

Fakultas

Nama

FIABIKOM

Jay K. ROSENGARD, Harvard University; dan A. PRASETYANTOKO, Atma Jaya Catholic University

Judul

Keterangan

If the Banks are doing so Well, Why Can’t I get A Loan? Regulatory Constrains to Financial Inclusion in Indonesia

Co-Author, Dimuat di Jurnal Internasional Asian Economic Policy Review (AEPR) volume 6 Issue 2 edisi December 2011. Journal of the Japan Center for Economic Research (JCER) p 273296 Wiley Blackwell. ISI Journal Citation Reports® Ranking: 2010: Economics: 175 / 304 Impact Factor: 0.622

2

Fak. Teknik

Ronald Sukawadi, Ching-Chow Yang and Fan Liu

Towards an Identification and Classification of Service Quality Attributes in Higher Education

Dimuat di International Journal of e-Education,e-Busines, eManagement and e-Learning, I (2), 169-174, ISSN: 2010-3654 (http://ijeeee.org/abstract/027Z0011.htm)

3

Fak. Psikologi

Eko A. Meinarno, Christiany Suwartono

Explaning Why We Like Gossip

Sebagai Co-author dimuat di USChina Education Review B volume 1 number 2 July 2011 (Serial Number 2)

4

Fak. Teknobiologi

Yanti, Ph.D

AntiMetalloproteinase-9

American Journal of Biochemistry and Biotechnology 7 (1): 1-9,

28

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Activities of Selected Indonesian Zingiberaceae Rhizome Extracts in Lipopolysacchari de Induced Human Vascular Endothelial Cells in Vitro

2011 ISSN 1553-3468 @ 2010 Science Publication

Jurnal nasional Terkareditasi 2011 NO

Fakultas

Nama

Judul

Keterangan

Dampak Multivariat Volatility, Contagion dan Spillover Effect Pasar Keuangan Global terhadap Indeks Saham dan Nilai Tukar Rupiah di Indonesia Avoiding Risk in Working Capital Credit Distribution in Indonesia

Dimuat Jurnal Ekonomi dan Pembangunan vol XI no. 2 Januari 2011. ISSN 1411-5212, Terakreditasi B berdasarkan SK Dirjen DIKTI no. 43/DIKTI/Kep/2008 Dimuat di Economic Journal of Emerging Markets vol. 3 Issue 2, periode Agustus 2011. Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (UII). ISSN 20863128. Terakreditasi DIKTI no. 65a/DIKTI/Kep/2008 Dimuat di Jurnal Keuangan dan Perbankan vol. 13 no. 1, periode Juni 2011. Penerbit Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Program Magister Manajemen IKPIA Perbanas Jakarta. ISSN 1410-8623. Terakreditasi B SK Dirjen DIKTI no. 65a/DIKTI/Kep/2008 Dimuat di Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Vol. 13 no.1 April 2011 Fakultas Teknik Industri Universitas Kristen Petra Surabaya. Terakreditasi Peringkat B SK Dirjen DIKTI no. 43/DIKTI/Kep/2008 Dimuat di Majalah Kedokteran Indonesia volume 61 nomor 1, Januari 2011. Terakreditasi B no. 51/DIKTI/Kep/2010 Dimuat di Journal of the Indonesian Medical Association Majalah Kedokteran Indonesia volume 61 nomor 4, April 2011. Terakreditasi SK DIKTI nomor

1

FE

Nuning Trihadmini dan Dra. Pudjiastuti

2

FE

Aloysius Deno Hervino

3

FE

Nuning Trihadmini

Contagion dan Spillover Effect Pasar Keuangan Global sebagai Early Warning System

4

FT

Riccy Kurniawan

Sensitivity Alalysis of Flutter of A Two Degree of Freedom Linear Aeroelastic System

5

FK

dr. Yudistira Panji Santosa, Sp.PD

Asimptomatik Situs Inversus dengan Dekstrokardia

6

FK

dr. Alius Cahyadi

Pulmonary Tuberculosis in Diabetes Mellitus Patients

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

29

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

7

F.Psi

Juliana Murniati, Hoshaesl W, Erlan, Rayini Dahesihsari

Self-Identification and Trust Towards Ingrous

8

F.Tb

Yogiara, M.Si

Screening of Quorum Quenching Activity of Bacteria Isolated from Ant Lion

9

F.Tb

Diana Waturangi

10

F.Tb

Susan Soka, Rory Hutagalung, Yogiara, Clara Asisi

11

F.Tb

Dr. Diana Waturangi, Ivana Francisca, Cindy Oktavia Susanto

Isolation and Identification of Methylotrophic Bacteria Producing Methanol Dehydrogenase from Human Feet and Mouth Population Dynamic of Dendronephthya spAssociated Bacteria in Natural and Artifical Habitats Genetic Diversity of Methlotrophic Bacteria from Human Mouth Based on Amplified Ribosomal DNA Restriction Analysis (ARDRA)

30

51/DIKTI/Kep/2010 hal 173 178 Dimuat di Jurnal ANIMA Indonesian Psychological volume 26, number 2 Januari 2011. Terkareditasi DIKTI peringkat B no. 43/DIKTI/Kep/2008. ISSN 02150158. Penerbit Fakultas Psikologi Universitas Surabaya Dimuat di Jurnal Microbiology Indonesia volume 5 nomor 1, Maret 2011, ISSN 1978-3477. Terakreditasi at level A no. 64°/DIKTI/Kep/2010 Dimuat di HAYATI Journal of Biosciences March 2011 vol. 18 no. p 11 – 15 ISSN: 2086-4094 ( terkareditasi DIKTI) dimuat di HAYATI Journal of Biosciences Vol 18 no. 2 June 2011 no.2 p 77 - 81 ISSN: 19783019. Terkareditasi DIKTI A no 110/DIKTI/Kep/2009 dimuat di HAYATI Journal of Biosciences Vol 18 no. 2 June 2011 no.2 p 77 - 81 ISSN: 19783019. Terkareditasi DIKTI A no 110/DIKTI/Kep/2009

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Bab IV. KINERJA PUSAT DAN KOMISI 1.

Kinerja Pusat-Pusat

1.1. Pusat Kajian Pembangunan Masyarakat (PKPM) Dalam mengemban misinya, PKPM menunjukkan keberpihakan kepada kelompok yang kurang beruntung dan tertindas. Sikap ini diwujudkan dalam ragam kajian dan kegiatan penelitian aksi yang difokuskan pada permasalahan sosial daerah perkotaan, seperti isu anak yang membutuhkan perlindungan khusus, kesehatan reproduksi, dan seksualitas (remaja khususnya), pendidikan dan pembelajaran, kependudukan dan ketenagakerjaan, serta isu gender. Visi Pusat kajian yang unggul dalam penelitian sosial yang berkontribusi pada pembangunan masyarakat berkelanjutan, pemecahan masalah kemanusiaan, serta perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tepatguna. Misi 1.

Mengembangkan pusat kajian yang terdiri atas sekelompok peneliti dengan latar belakang beragam disiplin ilmu (multidisiplin) dan selalu aktif mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi tepat guna;

2.

Mengembangkan dan melakukan kajian-kajian/penelitian yang berorientasi pada pemecahan masalah kemanusiaan, menuju pembangunan masyarakat yang berkelanjutan dengan metodologi tepat guna dan terkini;

3.

Melakukan kajian-kajian yang dapat memberikan sumbangan inovatif bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta pembelajaran untuk meningkatkan kualitas pendidikan;

4.

Menjalin kemitraan dengan lembaga-lembaga pemerintah dan non-pemerintah (perguruan tinggi, kalangan industri/dunia usaha, Lembaga Swadaya Masyarakat, Organisasi buruh/kepemudaan), baik nasional maupun internasional, dalam rangka pelaksanaan dan pemanfaatan hasil penelitian;

5.

Menyebarluaskan informasi/hasil penelitian melalui berbagai cara: seminar, lokakarya, publikasi (dalam bentuk cetak maupun elektronik).

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

31

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Kinerja Penelitian Pada 2011 PKPM melakukan 5 penelitian, diantaranya mendapatakan dana sponsor (Genting Oil, Tifa dan Tanoto Foundation) yang melibatkan staf Pendidik Fakultas Ekonomi dan Psikologi dan 2 penelitian didanai oleh Unika Atma Jaya termasuk bank data KWI Pengembangan dan kajian Bank Data KWI dan Data Statistik Kegerejaan Bank KWI.

NO

JUDUL PENELITIAN

PERSONEL PROYEK

ASAL DANA

JUMLAH DANA

1

Community Development: Edcation Profilling Program “ Reading and Library Program” di Kabupaten Bintuni dan Fakfak, Papua Barat Desember 2010 – Maret 2011

Genting Oil Kasuri Pte.Ltd

Rp.400.000.0 00,-

2

Pemetaan Para Pemangku Kepentingan terhadap kebijakan dan program World Bank di Indonesia

1. Dr.Clara Ajisuksmo,M.Sc 2. Drs. Johanes Supriyono(Mitra eksternal)** 3. Leonard Siregar, M.A (Mitra eksternal)** 4. Ricky Adriansyah, M.A.(Mitra Eksternal)** 5. Whidi Nugroho (Finance and Logistic) 1. Dr. A.Prasetyantoko (Mitra Internal)* 2. Dr. Clara Ajisuksmo, M.Sc 3. Octavianus Wisnu, S.Psi (Mitra eksternal)** 4. Whidi Nugroho, S.E. (Finance and Logistic)

TIFA Foundation

Rp.158.495.9 49

Tanoto Foundation

Rp.140.418.3 67

Unika Atma Jaya

Rp.75.000.00 0

Desember 23, 2010 – 30 Juli 2011 3

Asesmen Program Pendidikan Sekolah Pelita Unggul SMAN2 MerlungJambi

October – Desember 2011

4

32

Penelitian Bank data KWI (Pengolahan data statistik kegerejaan KWI)

1. Dr. Clara Ajisuksmo, M.Sc 2. Harini Tunjungsari, M.Psi.(Mitra internal)* 3. Ign.Darma Juwono ,M.Psi (Mitra internal)* 4. Ir. Herry Pramono, M.Sc (Mitra internal)* 5. Whidi Nugroho, S.E (Finance and Logistic) 6. Deodatus Pradipto (Mitra eksternal) 7. Timotius Prassanto (Mitra eksternal) 8. Martya Litna (Mitra eksternal) 1. Ir. Josef.T.Baskoro, M.SE 2. Agustinus Tri Laksono 3. Asisten proyek

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

5

Pengembangan kajian Disabilities

Dr. Clara Ajisuksmo, M.Sc

Unika Atma Jaya

Anggaran Rp.15.000.00 0

Publikasi 1.

HIV/AIDS Prevention and Care Response in Aceh Province. Jakarta: Pusat Penelitian Unika Atma Jaya (ISBN: 978-979-8827-56-3)

2.

Community Development: Education Profiling Program “Reading and Library Program” in Bintuni and Fakfak Regency, West Papua. Laporan Penelitian untuk Genting Oil Kasuri Pte. Ltd. Maret 2011

3.

Bank Dunia di Mata Para Pemangku Kepentingan: Pemetaan Peran, Kiprah dan Kepentingan Bank Dunia di Indonesia. Laporan Penelitian untuk TIFA Foundation, Juni 2011

4.

Asesmen Program Pendidikan Sekolah Pelita Unggul SMAN2 Merlung-Jambi. Laporan untuk Tanoto Foundation, Desember 2011

Jaringan Kerja Sama Saat ini PKPM menjadi bagian dari jaringan kerja sama lembaga pemerintah dan nonpemerintah, baik di tingkat nasional maupun internasional seperti: Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. Penelitian yang dilakukan PKPM pada saat ini didukung oleh TIFA Foundation, Genting Oil Kasuri Pte. Ltd. dan Tanoto Foundation. PKPM juga menjalin kerjasama dengan staf akademik di lingkungan Unika Atma Jaya dalam penyusunan proposal penelitian maupun dalam pelaksanaan penelitian di lapangan. Berikut adalah beberapa staf akademik yang dilibatkan dalam kegiatan penelitian PKPM: NO

Nama

Kegiatan

1.

Ir. Josef T. Baskoro, MSE.

dosen Fakultas Ekonomi dan Kepala Pusat Pemberdayaan Data, Lembaga Penjamin Mutu, yang dilibatkan dalam pengolahan Bank Data Kegerejaan KWI

2.

Dr. A. Prasetyantoko,

Ketua LPPM dan dosen FIABIKOM yang terlibat dalam penyusunan proposal, pelaksanaan penelitian di lapangan dan penulisan laporan tentang ”Pemetaan Peran Bank Dunia di mata Para Pemangku Kepentingan” yang di sponsori oleh TIFA Foundation. Selain itu, Prasentyantoko dengan latar belakangnya di bidang

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

33

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

ekonomi, juga dilibatkan oleh PKPM untuk menjadi anggota tim peneliti dalam bidding proposal (a) Sister Think Tanks for Poverty Research and Analysis yang ditujukan ke World Bank; dan (b) National Team for Accelerating Poverty Reduction (TNP2K): The Poverty Reduction Support Facility (PRSF) yang ditujukan ke GRMAUSAID. 3.

Lamtiur H. Tampubolon, dosen FIABIKOM yang mempunyai latar belakang PhD Antropologi dilibatkan oleh PKPM untuk menjadi anggota tim peneliti dalam bidding proposal (a) Sister Think Tanks for Poverty Research and Analysis yang ditujukan ke World Bank; dan (b) National Team for Accelerating Poverty Reduction (TNP2K): The Poverty Reduction Support Facility (PRSF) yang ditujukan ke GRM-AUSAID.

4.

Dr. Heru Prasadja, MSi

dosen FIABIKOM yang mempunyai latar belakang sebagai Sosiolog dan sekaligus sebagai ahli statistika dilibatkan oleh PKPM untuk menjadi anggota tim peneliti dalam bidding proposal (a) Sister Think Tanks for Poverty Research and Analysis yang ditujukan ke World Bank; dan (b) National Team for Accelerating Poverty Reduction (TNP2K): The Poverty Reduction Support Facility (PRSF) yang ditujukan ke GRM-AUSAID.

5.

L. Harini Tunjungsari, MSi

dosen Fakultas Psikologi yang terlibat dalam pelaksanaan penelitian di lapangan dan penulisan laporan tentang ”Asesmen Program Pendidikan di Sekolah Pelita Unggul SMAN 2 Merlung, Jambi” yang disponsori Tanoto Foundation

6.

Ign. Darma Yuwono, MPsi

dosen Fakultas Psikologi yang terlibat dalam pelaksanaan penelitian di lapangan dan penulisan laporan tentang ”Asesmen Program Pendidikan di Sekolah Pelita Unggul SMAN 2 Merlung, Jambi” yang disponsori Tanoto Foundation

7.

Herry Pramono, MSi

dosen Fakultas Ekonomi yang terlibat dalam penyusunan instrumen dan pengolahan data proyek penelitian ”Asesmen Program Pendidikan di Sekolah Pelita Unggul SMAN 2 Merlung, Jambi” yang disponsori Tanoto Foundation

8.

Dr. Rory A. Hutagalung, dosen Fakultas Teknobiologi yang keahliannya di bidang MSc perikanan menarikperhatian PKPM untuk diikutsertakan sebagai anggota tim peneliti dalam bidding proposal mengenai Knowledge, Attitude and Practices of Selected Units of The Minsitries of Marine and Fisheries Affair yang

34

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

ditujukan ke Indonesian Marine and Climate Support Project (IMACS) – USAID. 9.

Tommy Purwaka, PhD.

dekan dan dosen Fakultas Hukum yang keahliannya di bidang hukum kelautan dan pengalamannya berkarya di Direktorat Jenderal Kelautan dan Perikanan dipandang relevan untuk ikut serta sebagai anggota tim peneliti dalam bidding proposal mengenai Knowledge, Attitude and Practices of Selected Units of The Minsitries of Marine and Fisheries Affair yang ditujukan ke Indonesian Marine and Climate Support Project (IMACS) – USAID.

10.

Christiany Suwartono, MSi

dosen Fakultas Psikologi yang mempunyai keahlian di bidang statistika dan psikometri, dilibatkan PKPM untuk menjadi anggota tim peneliti dalam bidding proposal (a) Knowledge, Attitude and Practices of Selected Units of The Minsitries of Marine and Fisheries Affair yang ditujukan ke Indonesian Marine and Climate Support Project (IMACS) – USAID; dan (b) Public Opinion Survey in Indonesia 2012: Knowledge, Attitudes and Opinons on Voter Registration and other Elements of the Electoral Process in Indonesia yang ditujukan ke International Foundation for Electoral System (IFES) – USA.

11.

Anna Marietta da Silva, Mhum

dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Jurusan Bahasa Inggris dan LTBI Pasca Sarjana, dilibatkan oleh PKPM untuk menjadi anggota tim peneliti dalam bidding proposal Public Opinion Survey in Indonesia 2012: Knowledge, Attitudes and Opinons on Voter Registration and other Elements of the Electoral Process in Indonesia yang ditujukan ke International Foundation for Electoral System (IFES) – USA.

PKPM juga mempunyai misi menumbuhkan kecintaan kaum muda pada dunia penelitian dan profesi peneliti. Sehubungan dengan hal tersebut PKPM melibatkan calon sarjana dan para lulusan baru dari Unika Atma Jaya untuk menjadi peneliti muda, yaitu: 1.

Octavianus Wisnu, SPsi., yang direkrut untuk menjadi asisten peneliti proyek ”Pemetaan Peran Bank Dunia di mata Para Pemangku Kepentingan” yang di sponsori TIFA Foundation, untuk melakukan kajian kepustakaan dan memfasilitasi Round Table Discussion di Jakarta, Yogyakarta dan Makasar.

2.

Deodatus S. Pradipto, SPsi., yang direkrut untuk menjadi asisten peneliti dan enumerator dalam proyek penelitian ”Asesmen Program Pendidikan di Sekolah Pelita Unggul SMAN 2 Merlung, Jambi”, yang disponsori Tanoto Foundation.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

35

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

3.

Timotius E. Prasanto, SPsi., yang direkrut untuk menjadi asisten peneliti dan enumerator dalam proyek penelitian ”Asesmen Program Pendidikan di Sekolah Pelita Unggul SMAN 2 Merlung, Jambi”, yang disponsori Tanoto Foundation.

4.

Martya L. Purba, SPsi., yang direkrut untuk menjadi asisten peneliti dan enumerator dalam proyek penelitian ”Asesmen Program Pendidikan di Sekolah Pelita Unggul SMAN 2 Merlung, Jambi”, yang disponsori Tanoto Foundation.

5.

Silvia Putri Andini, mahasiswa Fakultas Psikologi yang dilibatkan dalam pengolahan Bank Data Kegerejaan.

1.2. Pusat Kajian Bahasa dan Budaya (PKBB) Unit yang semula berupa Laboratorium Bahasa sejak tahun 1977 berkembang menjadi unit pengajaran bahasa dan penelitian, dengan nama Lembaga Bahasa Atma Jaya (LBA). Sejak 1 Februari 1997, LBA dipisah menjadi dua unit: PKBB (Pusat Kajian Bahasa dan Budaya) dan PPB (Pusat Pengajaran Bahasa). PKBB memusatkan diri pada penelitian dan penerbitan di bidang bahasa, sedangkan PPB pada pengajaran bahasa. PKBB yang berada dalam koordinasi Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) menempatkan diri sebagai pusat keunggulan dalam bidang linguistik, baik teori maupun terapan, dan giat menyelenggarakan sejumlah pertemuan ilmiah nasional dan internasional secara berkala. Melalui berbagai pertemuan ilmiah dalam bidang pengajaran bahasa, linguistik, dan budaya, PKBB membantu meningkatkan kadar keilmuan para pengajar bahasa, bahasawan, dan budayawan. Visi Menjadikan Pusat Kajian Bahasa dan Budaya (PKBB) Atma Jaya sebagai pusat keunggulan dalam kajian linguistik, pengajaran bahasa, dan budaya. Misi 1.

Menempatkan PKBB Atma Jaya dalam peta keilmuan pada taraf nasional dan internasional dalam bidang linguistik, pengajaran bahasa, dan budaya.

2.

Menumbuhkan dan mengembangkan PKBB menjadi suatu pusat kajian yang unggul dalam bidang linguistik, pengajaran bahasa, dan budaya.

Kinerja Penelitian 1.

Max Planck Institute, Leipzig (Jerman) (1999-sekarang) yang melakukan Penelitian bahasa-bahasa Nusantara

2.

Sejak tahun 1982 PKBB menjadi lokus organisasi profesi yang bernama Masyarakat Linguistik Indonesia (MLI). MLI adalah organisasi profesional bertaraf nasional yang mewadahi para ilmuwan dalam bidang bahasa dan linguistik. MLI menyelenggarakan

36

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Kongres Internasional setiap dua tahun dan secara berkala menerbitkan jurnal Linguistik Indonesia. Kinerja Publikasi -

KOLITA 9 berisi artikel yang dipresentasikan dalam Konferensi Linguistik tahunan Atma Jaya CONEST 8 berisi artikel yang dipresentasikan dalam Conference on English Studies ke 8 Jurnal berkala: Linguistik Indonesia terbit dua kali per tahun setiap bulan Februari dan Agustus

Pertemuan Ilmiah 1. 2. 3.

4.

5.

Konferensi Linguistik Tahunan Atma Jaya 9 (KOLITA 9) diselenggarakan pada 29–30 April 2011 Kuliah Umum Dr. Daoed Joesoef dalam rangka Ulang Tahun PKBB diselenggarakan pada 15 Agustus 2011 Pra-KIMLI 2011 diselenggarakan pada 7–9 Oktober 2011 bekerja sama dengan Masyarakat Linguistik Indonesia (MLI) & Universitas Pendidikan Indonesia (UPI), Bandung dengan dana Hibah DIKTI untuk MLI dan Jurnal. KIMLI 2011 (Konferensi Masyarakat Linguistik Indonesia) diselenggarakan pada 9–12 Oktober 2011 bekerja sama dengan MLI & UPI, Bandung dengan dana Hibah DIKTI untuk MLI dan Jurnal. Conference on English Studies 8 (CONEST 8) diselenggarakan pada 1 – 2 Desember 2011

Ruang Bincang Ilmiah PKBB memliki Ruang Bincang Ilmiah PKBB yang merupakan ajang temu dan bincang ilmiah mengenai topik bahasa, budaya, atau masalah sosial yang berkaitan dengan bahasa dan budaya. Pertemuan ilmiah diadakan secara berkala dan dapat bersifat informal bagi mahasiswa Pascasarjana atau para dosen yunior, tetapi dapat pula bertaraf internasional. Pertemuan yang telah diadakan: 1. Pelatihan Penelitian Bahasa dengan Representasi Sosial oleh Dr. Risa Permanadeli diselenggarakan pada 17 Februari 2011 2. Language Documentation & Orthography and Society oleh John M. Clifton, Ph.D. diselenggarakan pada 22 Februari 2011 3. Pelatihan Penelitian Bahasa dengan Representasi Sosial oleh Dr. Risa Permanadeli diselenggarakan pada 18 Mei 2011 4. Numeral Systems of World’s Languages oleh Prof. Eugene Chan diselenggarakan pada 9 Desember 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

37

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Kerja Sama Saat ini PKBB menjadi bagian dari jaringan kerja sama lembaga pemerintah dan non pemerintah, tingkat nasional dan internasional: 1. Max Planck Institute 2. Summer Institute of Linguistics 3. Masyarakat Linguistik Indonesia 4. Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung 5. Provisi Education 6. Pusat Kajian Representasi Sosial

1.3. Pusat Pengembangan Etika (PPE) Berada di bawah LPPM, Pusat ini memiliki ciri tersendiri, karena selain melakukan kajian etika, staf Pusat ini memberikan perhatian pada pengembangan pengajaran filsafat dan etika yang hingga kini masih dilihat sebagai mata kuliah wajib universitas dan fakultas. Meskipun mata kuliah filsafat dan etika menjadi mata kuliah fakultas, pengembangan mata kuliah ini masih menjadi bagian dari tanggung jawab keilmuan PPE dan produkproduk yang khas seperti Seri Filsafat Atma Jaya, Respons, Pojok Etika di beberapa Surat Kabar, seminar, dan simposium. Visi Menjadi Pusat Studi Etika terkemuka di Indonesia yang berpijak pada asas-asas pemikiran rasional Misi 1. 2.

Melakukan penelitian filsafat dan etika tentang masalah-masalah sosial budaya Melaksanakan kegiatan publikasi karya-karya filsafat dan etika sebagai kontribusi bagi kepentingan masyarakat akademis dan masyarakat luas

Program 1. 2. 3. 4. 5.

Melakukan studi etika secara kolektif satu (1) kali setahun. Menerbitkan jurnal etika dua (2) kali setahun. Menerbitkan buku filsafat dan etika satu (1) buah setahun Menerbitkan artikel ilmiah populer sebanyak empat puluh (40) artikel setahun Menyelenggarakan seminar nasional satu (1) kali tahun

Seperti pada tahun-tahun sebelumnya, pusat ini mengandalkan tenaga-tenaga berlatar belakang filsafat dan etika. Mereka adalah tenaga-tenaga Fakultas yang dipercayakan untuk mengembangkan filsafat dan etika di Atma Jaya, baik untuk kepentingan pengajaran dan penelitian, maupun untuk kepentingan pengabdian kepada masyarakat. Dengan cara ini staf Pusat Pengembangan Etika dapat melaksanakan tugastugas yang dibutuhkan Fakultas dan masyarakat.

38

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

No

Nama

Tugas

1

Dr. Mikhael Dua

Pada semester genap mengajar Pengantar Filsafat Ilmu (Fakultas Teknik), Filsafat Ilmu (Fakultas Psikologi), Filsafat Kebudayaan (6 pertemuan) pada Blok Humaniora (Fakultas Kedokteran). Pada semester ganjil mengajar Etika Rekayasa Teknik dan Pengantar Filsafat (Fakultas Teknik), Filsafat Ilmu (Program S2 Fakultas Psikologi), dan Bioetika (Fakultas Teknobiologi).

2

Prof. Dr. K. Bertens

Pada semester genap mengajar di Fakultas Kedokteran pada Blok Humaniora dengan topik “Pengantar Blok Humaniora” (1 pertemuan) dan “Etika Umum” (10 pertemuan) dan Blok Reproduksi dengan topik “Kontrasepsi dari sudut pandang etika” (1 pertemuan) dan “Masalah etis di sekitar permulaan hidup manusia” (1 pertemuan).

3

Dr. Alexsander Seran, MA

Pada semester genap dan ganjil mengajar Etika Bisnis dan Filsafat Ekonomi di Fakultas Ekonomi. Selain itu turut membantu mengajar di MPK untuk mata kuliah Logika dan Multikulturalisme.

4

dr. Sintak Gunawan, M.A

Pada semester ganjil dan genap mengajar Etika Biomedis pada Blok Paliatif, Blok Neuro Muskuler, Blok Etiko Medikolegal, Blok Kesehatan Jiwa. Juga turut mengajar di Blok Learning Skills dan Blok Metodologi Penelitian di Fakultas Kedokteran

5

Febiana M.Hum

6

Drs. R. Ristyantoro, M.Hum

Pada semester genap mengajar Etika Bisnis di Fakultas Ekonomi dan Logika di MPK. Pada semester ganjil, Filsafat Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Logika di MPK.

7

Dr. A. Sonny Keraf

Mengajar Etika Bisnis dan Profesi dan Filsafat Ekonomi pada semester genap dan ganjil di Fakultas Ekonomi, secara khusus di Jurusan Akuntansi

8

Drs. Kasdin Sihotang, M.Hum

pada semester ganjil dan genap mengajar Filsafat Ekonomi dan Etika Bisnis di Fakultas Ekonomi, Logika di MPK, Corporate Governance and Business Ethics di Program Pascasarjana. Mengajar Filsafat Manusia pada semester genap dan Sejarah Pemikiran Manusia pada semester ganjil di Fakultas Psikologi.

Rima

Kainama, Pada semester genap mengajar Etika Umum dan Etika Profesi di Fakultas Hukum dan Logika dan Multikulturalisme di MPK. Pada semester ganjil mengajar Bahasa Hukum Indonesia di Fakultas Hukum, Logika dan Multikulturalisme di MPK

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

39

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

9

Andre Ata Ujan, PhD

Mengajar Etika Bisnis dan Filsafat Ekonomi pada semester ganjil dan genap di Fakultas Ekonomi

10

Prof. Dr. A.A. Nugroho

mengajar Etika Bisnis di FIABIKOM

Kinerja Penelitian Pada tahun 2011, PPE melakukan penelitian dalam bidang filsafat secara bersamasama tentang pemikiran Amartya Sen mengenai konsep keadilan. Kegiatan ini dilaksanakan dalam kerja sama dengan FIABIKOM Atma Jaya. Penyelenggaraan kegiatan ini dilaksanakan oleh sebuah panitia di bawah koordinasi Drs. Yeremias Jena, M.Hum, M.Sc. (Lihat Kolokium Amartya Sen dan Konsep Keadilan). Selain itu, beberapa staf melakukan penelitian filsafat sendiri terutama dalam rangka penulisan Festschrift untuk Prof. Dr. K. Bertens. Kegiatan ini melibatkan para penulis dari Universitas lain. Buku yang diedit oleh Saudara Andre Ata Ujan, Febiana Rima Kainama, dan T. Sintak Gunawan ini memuat “Bibliografi Prof. Dr. K. Bertens” yang ditulis sendiri oleh Prof. K. Bertens dan 20 artikel sebagai berikut: NO

Nama Penulis

Judul

1.

Mikhael Dua

Moralitas dan Tantangan Zaman

2.

Johanis Ohoitimur

Moralitas berbasis Perempuan

3.

Mikhael Dua

Keutamaan, Diri Naratif dan Tradisi: Sebuah Refleksi sejarah Moral Alaisdair MacIntyre

4.

Alexander Seran

Jargon Otentisitas, Kritik T.W. Adorno terhadap Idealisme Metafisik dan Eksistensialisme Ontologis

5.

Donatus Sermada

Etika Sosial: Nilai dan Institusi dalam Peneropongan Psikoanalisa

6.

Feliks Baghi

Etika Dekonstruksi dan Postmodernisme, Etika Tanpa Prinsip

7.

Armada Riyanto

Sketsa-Sketsa Metaetis Fenomenologis

8.

Franz Magnis Suseno

Iman dan Hati Nurani Berhadapan dengan Yang Ilahi, sebuah Esei

9.

Kasdin Sihotang

Bisnis dalam Bingkai Eksistensi Manusia Modern

10.

Gunardi Endro

Bisnis yang Etis, Suatu Tinjauan Kembali

40

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

11.

Andre Ata Ujan

Enjiniring sebagai Profesi dan Bisnis

12.

A.A. Nugroho

Masalah Etika dalam Praktik Komunikasi Bisnis di Indonesia

13.

Selu Margaretha

Persuasivitas Iklan Pascamodernisme

14.

Yeremias Yena

Bioetika dalam Bingkai Sejarah dan Metodologi

15.

T. Sintak Gunawan

Tubuh Manusia dalam Budaya Kedokteran

16.

Rudy Hartanto

Etika Kedokteran dalam Konteks Psikiatri

17.

Linda Suryakusuma

Otonomi Pascastroke, sebuah Analisa

18.

A. Sonny Keraf

Masalah Etis Rekayasa Genetika

19.

R. Ristyantoro

Menghadapi Krisis Lingkungan Hidup

20.

K. Bertens

Pengalaman sebagai Pengarang

dan

Budaya

Konsumptif

di

Era

Kinerja Publikasi Buku Sejak tahun 1981 Pusat Pengembangan Etika memiliki misi untuk mengembangkan buku filsafat dan etika yang bermutu sehingga pantas dibaca baik sebagai buku teks maupun sebagai bacaan umum bagi masyarakat Indonesia. Beberapa memenuhi syarat untuk Seri Filsafat Atma Jaya. Buku Festschrift yang terdiri dari beberapa artikel staf Pusat Pengembangan Etika termasuk di dalamnya. Berikut beberapa buku yang berhasil diterbitkan tahun ini. 1. K. Bertens, Etika Biomedis (Yogyakarta: Penerbit Kanisius, 2011), Seri Filsafat Atma Jaya No. 29 2. Mikhael Dua, Kebebasan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Sebuah Esei Etika (Yogyakarta: Penerbit Kanius, 2011), Seri Filsafat Atma Jaya No. 30 3. Andre Ata Ujan, Febiana Rima Kainama, T. Sintak Gunawan (Editor), Moralitas Lentera Peradaban Dunia (Yogyakarta: Penerbit Kanisius, 2011), Seri Filsafat Atma Jaya No. 31 4. A. Agus Nugroho (Editor), Etika Komunikasi Politik (Jakarta: Penerbit Atma Jaya, 2011) 5. Alexander Seran, Teori Hukum Positif dalam Perspektif Etika Diskursus Juergen Habermas (Jakarta: Penerbit Atma Jaya, 2011) 6. Alexander Seran, Logika (Jakarta: Penerbit Atma Jaya, 2011), Etika Diskursus (Jakarta: Penerbit Atma Jaya, 2011) 7. Kasdin Sihotang (Co-author), Civic Education: Mengembalikan Episteme Politik, Penerbit Fidei, Jakarta, 2011.

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

41

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

8.

Kasdin Sihotang dan Jeremias Yena (et. Al.) Best Practices of Character Building: Kejujuran sebagai Budaya Akademik, Penerbit Atma Jaya, Jakarta, 2011.

Jurnal Respons Sejak tahun awal tahun 1996 jurnal ini dikembangkan di PPE sebagai respons atas masalah-masalah etika sosial. Jurnal ini terbit setahun 2 kali. Tahun 2011 staf Redaksi Respons menerbitkan 2 edisi Jurnal Respons, yaitu: Volume 15 Nomor 2 Desember 2010 dengan daftar isi sebagai berikut: 1. “Editorial” 2. B. Herry-Priyono, “Karl Polanyi Menanam Ekonomi” 3. R. Ristyantoro, “Evolusi Pasar: Dari Pasar Tertanam ke Pasar Tercerabut, Perspektif Karl Polanyi” 4. Yustinus Prastowo, “Gerak Ganda: sebuah Pemechan Etis atas Konsep Pasar” 5. Benyamin Molan, “Sosialisme Ekonomi, Karl Marx dan Karl Polanyi dalam Perbandingan” 6. Alexsander Seran, “Kritik atas Ekonomi Pasar” 7. Kasdin Sihotang, “Urgensi Pedagogi Etika Lingkungan” sebuah Tinjauan Buku atas buku Etika Lingkungan Hidup, karya A. Sonny Keraf Volume 16 Nomor 1 Juli 2011 dengan daftar isi jurnal tersebut. 1. “Editorial” 2. A. Sonny Keraf, Kekuasaan Penegak Hukum: Antara Independensi dan Intervensi 3. Otto Gusti, Negara Leviathan dan Etika Perdamaian dalam Pandangan Thomas Hobbes 4. K. Bertens, Bagaimana Relevansi Erasmus untuk Zaman Kita? 5. Reza A. Wattimena, Pemikiran Max Weber tentang Etos Protestantisme dan Lahirnya Kapitalisme Modern menurut Kieran Allen dan Relevansinya untuk Indonesia Abad ke-21 6. R. Ristyantoro, Peranan Hutan bagi Kesejahteraan Masyarakat, Studi Kasus Cileuksa, Bogor 7. Kasdin Sihotang, Resensi buku Artikel Ilmiah Populer Sejak tahun 1997 staf PPE mengasuh rubrik “Sudut Pandang Etika” di Harian Suara Pembaruan. Pada tahun ini PPE diberi kesempatan untuk mengisi 4 artikel per bulan. Selain itu, beberapa staf PPE masih memberikan sumbangan pemikirannya melalui harianharian nasional lainnya. Kegiatan ini digalakkan karena PPE memiliki misi mengembangkan pemikiran rasional pada masyarakat menghadapi isu-isu kemasyarakatan. Seminar/workshop 1.

42

Simposium Amartya Sen dan Konsep Keadilan, 15 Desember 2011, PPE menyelenggarakan penelitian filsafat mengenai gagasan Amartya Sen tentang konsep keadilan. Studi ini melibat beberapa ahli yang berminat pada masalah filsafat

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

2.

ekonomi dari beberapa perguruan tinggi, antara lain Departemen Filsafat Universitas Indonesia dan STF Driyarkara. Konferensi HIDESI (Himpunan Dosen Etika di Indonesia), Pada tanggal 2-25 Juni 2011, Pusat Pengembangan Etika dalam kerja sama dengan HIDESI dan Universitas Ciputra Surabaya menyelenggarakan konferensi HIDESI ke-21 di Universitas Ciputra Surabaya dengan tema: Etika, Bisnis dan Ekonomi. Konferensi tersebut dihadiri oleh anggota-anggota HIDESI dan para dosen peminat etika sebanyak 56 orang.

Kerja sama Saat ini PPE menjadi bagian dari jaringan kerja sama lembaga pemerintah dan nonpemerintah, baik di tingkat nasional maupun internasional seperti Suara Pembaruan, Penerbit Kanisius

1.4. Pusat Penelitian HIV AIDS (PPH) Pusat Penelitian di bawah koordinasi Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Unika Atma Jaya yang mengkhususkan diri berperan serta dalam pengkajian, penjangkauan dan penanggulangan HIV AIDS. Pusat ini menjadi potensial bagi pengembangan posisi dan peranan Unika Atma Jaya sebagai leading university dalam penanggulangan AIDS di Indonesia Visi Mendukung visi Unika Atma Jaya untuk menjadi perguruan tinggi yang memiliki keunggulan akademik dan profesional dengan menjadi pusat penelitian HIV/AIDS terkemuka yang mampu mengembangkan wacana kebijakan penanganan epidemi HIV/AIDS dalam taraf nasional, regional dan internasional, dengan berpihak pada masyarakat tidak mampu. Misi Mengembangkan dan mendorong terlaksananya penelitian, pendidikan, dan pengembangan masyarakat berbasis persoalan HIV/AIDS secara interdisipliner dan terpadu Kinerja Penelitian Pada tahun 2011 PPH melakukan 5 kegiatan penelitian yang bekerjasama HCPI, RTI, UIC dan ILO serta melibatkan staf pendidik dari Fakultas Hukum dan Psikologi dan beberapa staf peneliti outsourcing

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

43

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

No

1

2

3

4

5

44

Judul Penelitian HIV/AIDS Intervention Program for IDUs in West Jakarta Program Pencegahan HIVAIDS melalui intervensi perubahan perilaku di kalangan Penasun di Jakarta Barat dan Jakarta Utara Pilot Studi II Pencegahan HIV/AIDS pada pasangan Analysis of Practices on HIVSensitive Social Protection Mechanisms Contributing to Reducing HIV and TB Vulnerabilities in Indonesia PROGRAM DANA HIBAH PENELITIAN UNTUK ORGANISASI MASYARAKAT SIPIL

Besar Anggaran

Keterangan (sumber dana & posisi penelitian)

Nama Pelaksana

Periode

Siradj Okta, SH., LLM; Dewi Ariani (PM)

Jan – Des 2011

HIV Cooperation Program for 284.429.480 Indonesia (HCPI)

Octavery Kamil, Msi; Dewi Ariani (PM)

Juni 2011 Mei 2012

SUM2 - RTI ( Research Triangle 812.768.093 Institute )

Prof. Wayne Wiebel, Lidia L. Hidajat, Ph.D, Ciptasari P, Very Kamil Octavery Kamil, Irwanto, Ign. Praptoraharjo, Sari Lenggogeni, Emmy, Siska Natalia, Gracia Simanullang, Natasya Sitorus

Nazaruddin Latief dan Tim Peneliti

31 Juli 2010

April 2011 - July 2011

1 Agst 2011

Biaya: UIC (univ. of Illinois at Chicago) USD (dalam proses 113,400 perpanjangan sampai Juli 2012)

sumber dana: ILO. Dalam tahap USD 15,000 finalisasi laporan akhir.

Biaya: UIC (univ. of Illinois at Chicago) US4,000 kerjasama dengan Pusat Penelitian HIV/AIDS UAJ

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Kinerja Pengabdian Pada tahun 2011 PPH bekerjasama dengan Lentera Anak Pelangi melakukan kegiatan pengabdian Masyarakat berupa pelatihan, home visit dan pameran di DPR menggunakan dana Unika.

No

Pengabdian Masyarakat

1

Home Visit

2

Partisipasi Anak dan Pertemuan Orangtua dalam acara: “Aku Cinta Makanan Sehat”

3

Memperingati Hari Anak Nasional dengan tema “Aku Suka Belajar”

4

“Pemeriksaan Kesehatan untuk Dampingan” dalam rangkaian memperingati Hari Anak Nasional

5

Acara anak dampingan “Aku tahu, aku mampu, aku sehat”

6

7

8

“Pertemuan Kelompok Dukungan Sebaya"

“Pemeriksaan Kesehatan untuk Dampingan” konsultasi dan layanan pemeriksaan serta pengobatan gratis untuk orangtua dan anak-anak dampingan Buka stand pameran di DPR RI Jl. Jend. Gatot Subroto tema: "Penanggulangan HIV/AIDS dalam Multi Perspektif" dalam rangka memperingati Hari AIDS

Nama Pelaksana Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan) Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan) Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan) Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan) Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan) Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan)

Periode Pelaksanaan Setiap bulan dalam tahun 2011

27 Maret 2011

Rp. 10.187.107,-

24 Juli 2011

Rp. 10.091.804,-

14 Agustus 2011 Rp. 1.883.300,-

23 Oktober 2011

Rp. 11.228.620,-

23 November 2011

Rp. 2.954.312,-

Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus, Vina Tarigan)

4 Desember 2011

Tim LAP (Gracia Simanullang, Natasya Sitorus)

1 Desember 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Besar Anggaran

45

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

sedunia yang diselenggarakan oleh Departemen Penanggulangan AIDS dan Narkoba Partai Demokrat bekerjasama dengan Komisi Penanggulangan AIDS Nasional dan UNODC HIV Programme Indonesia

Kinerja publikasi No

Nama

1

Sari Lenggogeni

2

Natasya Sitorus

Judul Health Seeking Behavior among IDUs in Bekasi Faktor yang Mempengaruhi Orangtua atau Pelaku Rawat dalam Mengambil Keputusan untuk Menjelaskan dan Membuka Status HIV pada Anak: Sebuah Diskusi Kelompok Terarah pada Orangtua dan Pelaku Rawat Anak dengan HIV di DKI Jakarta Gema Pulih Usaha Membangun partisipasi masyarakat dalam penanggulangan HIV/AIDS di Jakarta Barat

3

Nazaruddin Latief

4

Sofa Walmarwah

Edukasi pada penasun perempuan

5

Lentera Anak Pelangi

“Media Interaktif Sebagai Alat Bantu Bagi Guru, Orangtua, dan Pelaku Rawat dalam menjelaskan HIV-AIDS kepada anak”.

46

Keterangan Poster dipresentasikan pada NIDA International Forum di Florida USA, 19 Juni 2011 Poster dipresentasikan pada Pertemuan Nasional AIDS IV di Hotel Inna Garuda, Yogyakarta, 5 Oktober 2011

Poster dipresentasikan pada Pertemuan Nasional AIDS IV di Hotel Inna Garuda, Yogyakarta, 5 Oktober 2011 Poster dipresentasikan pada Pertemuan Nasional AIDS IV di Hotel Inna Garuda, Yogyakarta, 5 Oktober 2011 Sebuah media Komunikasi, Informasi, dan Edukasi (KIE) dalam program Mitigasi dampak terburuk HIV-AIDS pada anak yang ditujukan bagi siswa Sekolah Dasar dalam rangka edukasi tentang HIV-AIDS yang akan dilaksanakan oleh Lentera Anak Pelangi – Pusat Penelitian HIV/AIDS Unika Atma Jaya

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

6

Pusat Penelitian HIV/AIDS

Penyusunan profil kelembagaan PPH Unika Atma Jaya dalam bentuk website

7

Pusat Penelitian HIV/AIDS

Penyusunan profil kelembagaan PPH Unika Atma Jaya dalam bentuk booklet

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Saat ini Pusat Penelitian HIV dan AIDS telah memiliki website yang menyediakan informasi tentang berbagai macam kegiatan yang terkait dengan HIV dan AIDS baik dalam bentuk hasil penelitian, pengembangan kursus-kursus online dan perpustakaan. Diharapkan dengan penyediaan website tersebut berbagai kegiatan yang dilakukan oleh PPH Unika Atma Jaya dapat diketahui dan menjadi sumber informasi yang dapat diandalkan oleh para penggiat penanggulangan AIDS dan masyarakat umum. Untuk melengkapi media informasi yang sudah ada, PPH Unika Atma Jaya bermaksud untuk menyusun profil kelembagaan PPH Unika Atma Jaya dalam bentuk media cetak (Institution Profile). Profil kelembagaan ini akan berisi tentang: latar belakang pengembangan PPH Unika Atma Jaya, Visi dan Misi, Cakupan pelayanan yang disediakan oleh PPH, dan rencana strategis pengembangan PPH ke depan. Diharapkan bahwa penyusunan profil kelembagaan ini bisa menunjukkan portofolio kapasitas PPH di dalam pengembangan sektor pengetahuan yang terkait dengan penanggulangan HIV dan AIDS di Indonesia.

47

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Seminar/workshop Bekerjasama dengan UNAIDS, Wahana Visi Indonesia, BNN, Pusat Kajian Disabilitas FISIPUniversitas Indonesia dan Vrije Universiteit Amsterdam-Belanda, PKNI, dan HCPI, Pusat Penelitian HIVAIDS menyelenggarakan Pelatihan dan Diskusi yang menyangkut HIVAIDS No

Tanggal, Judul, Fasilitator, Tempat

Peserta

1

24-26 Januari 2011 Pelatihan Harm Reduction Fasilitator: Dewiariani; Ade Aulia; Husein Bassalamah; Asmin Fransiska; Natasya Sitorus; Gracia Simanullang R. C801-802, Gedung C Kampus UAJ 14, 16, 17 Februari 2011 Workshop: Metodologi Penelitian Fasilitator: Hoshael Erlan W. R. C602, Gedung C Kampus UAJ 25-27 Februari 2011 Pelatihan: Peningkatan Kapasitas Peer Educator Remaja Sahabat Sumber Informasi Fasilitator: Tim KIOS Wisma HijauCimanggis 28 Maret 2011 Seminar: Pandangan terhadap Kebijakan Penanggulangan HIVAIDS di Indonesia Narasumber: Dr. Adi Sasongko; Dr. Suriadi Gunawan; Ign. Praptoraharjo Moderator: Prof. Irwanto, Ph.D Hotel Aryaduta Semanggi, Jl. Garnisun dalam No.8, Karet Semanggi Juli 2011 - Juli 2013 FGD Perubahan Perilaku Fasilitator : Tim Kios Ruang auditorium Kios Atma Jaya 21 September 2011 Lecture Series: Metodologi Penelitian Survei Fasilitator: Dr. Tim Johnson Gedung Yustinus Lt. 14 Kampus UAJ 28 September 2011, Lecture Series: Social Epidemiology & Social Network Fasilitator: Dr. Williams Chyvette Gedung Yustinus Lt. Basement R. YB-209 Kampus UAJ 3 Oktober 2011 Satellite Meeting: Lingkungan yang Mendukung dan Advokasi: Keterlibatan Masyarakat Sipil dalam Penanggulangan HIV-AIDS Narasumber: Prof. Irwanto, Ph.D; Dr. Adi Sasongko; Aditya W.; Octavery Kamil, Msi. Ruang Borobudur, Hotel Inna Garuda, Yogyakarta

30 orang Mahasiswa S2 Program Magister Fakultas Psikologi UAJ Angkatan 2010

Dana: Sisa HR

22 orang berasal dari perwakilan LSM AIDS

Dana: UNAIDS

58 orang berasal dari peer educator remaja di Jakarta

Dana: Wahana Visi Indonesia

30 orang, berasal dari perwakilan LSM AIDS

Dana: UIC

10 orang penasun/bulan

Dana : BNN

54 orang perwakilan dari LSM AIDS, lembaga donor dan civitas akademika

Dana: UIC

41 orang perwakilan dari LSM AIDS, lembaga donor dan civitas akademika

Dana: UIC

400 orang dari peserta Pertemuan Nasional AIDS yang berasal dari perwakilan LSM, lembaga donor, civitas akademika, lembaga pemerintah

Dana: Sisa Dana HR + UIC

2

3

4

5

6

7

8

48

Keterangan

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

9

10

11

12

13

14

15

16

19 Oktober 2011 Lecture Series: Keadilan dan Kesenjangan dalam Konteks Kebijakan Pembangungan Nasional bagi ODHA Narasumber: Ign. Praptoraharjo, Ph.D; Prof. A.A. Nugroho; Aditya W. Moderator: Prof. Irwanto, Ph.D Gedung Yustinus Lt. 14 Kampus UAJ 2 November 2011 Workshop: “Meretas Stigma dan Diskriminasi Terhadap Penderita Kusta”, Nara sumber: Wim Van Brakel, Marjolein Zweekhorst Moderator: Prof. Irwanto, Ph.D Gedung Yustinus Lt. 14 Kampus UAJ 16 Nopember 2011 Mini Lokakarya "Hepatitis C" Narasumber : Dr Teguh Fasilitator : Nazaruddin Latief Ruang auditorium Kios Atma Jaya 15 - 17 Nopember 2011 Pelatihan Gerakan Masyarakat Peduli Adiksi ( Gema PADI ) Narasumber : Nazaruddin Latief,Dewiariani (KIOS),ahmad yahya,jessica(karisma) Puskesmas Palmerah Jakarta Barat 18 Nopember 2011 FGD "reuni putih" Fasilitator : Rahmat Undito Ruang auditorium Kios Atma Jaya 22 November 2011 Diskusi: "Sikap Perawat terhadap Pasien ODHA Dalam Pelayanan Kesehatan" Narasumber: Agung Waluyo, Ph.D.; Siska Evi Martina, S.Kep.; Agung Moderator: Sari Lenggogeni, M.Sc. (PPH UAJ) Gedung C lantai 8 Kampus UAJ 1 Desember 2011 Workshop: "Analisa Kebijakan Publik dalam Program Penanggulangan HIV/AIDS di Indonesia" dalam rangka memperingati Hari AIDS Sedunia Fasilitator: Dr. Ede Surya Darmawan, SKM MDM, Dr. Nadiar., MPH Moderator: Dewi Ariani, S.T., S.Sos. (KIOS PPH UAJ) Gedung C lantai 8 Kampus UAJ 9 Desember 2011 Diskusi: "Peningkatan Kualitas Layanan Kesehatan Seksual Paripurna sebagai Pemenuhan Hak atas Kesehatan Gay, Waria dan LSL lainnya di Indonesia" Fasilitator: dr. Yogi (Klinik BaliMedik-Bali), dr. Sofyan (Puskesmas

30 orang, berasal dari perwakilan LSM, civitas UAJ

Dana: UIC

40 orang, berasal dari perwakilan LSM, SARI Project, UI, civitas UAJ

Dana: Pusat Kajian Disabilitas FISIP-Universitas Indonesia dan Vrije Universiteit AmsterdamBelanda Dana : PKNI

25 orang,staf,KD dan masyarakat umum

20 orang (tokoh masyarakat dan karang taruna)

KPAP DKI Jakarta

10 orang penasun

HCPI

50 orang, berasal dari aktivis dan pelaksana program AIDS, petugas kesehatan di Rumah Sakit, Akademi Keperawatan, KPAN, KPAP, Kementrian Kesehatan, civitas UAJ 70 orang, berasal dari aktivis dan pelaksana program AIDS, KPAN, KPAP, mahasiswa UAJ, civitas UAJ

Dana: Workshop dan Seminar UAJ

60 orang, berasal dari aktivis GWL-INA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Dana: Workshop dan Seminar UAJ

Dana: GWL-INA

49

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

17

Sinapelan Pekanbaru-Riau), Christian Hadinata (GAYa Dewata Bali) Gedung Yustinus Lt. 14 Kampus UAJ '13 Desember 2011 Workshop: "Sekolah Peduli HIV-AIDS" Narasumber: Prof. Dr. Zubairi Djoerban, SpPD-KHOM; Asmin Fransiska, SH., LLM; Komisi Penanggulangan AIDS dan Dinas Pendidikan DKI Moderator: Siradj Okta, SH., LLM (Kepala Pusat PPH UAJ) Gedung Yustinus Lt. 15 Kampus UAJ

350 0rang, berasal dari guru, kepala sekolah, perwakilan sekolah TK sampai SMU Katolik se DKI Jakarta

Yayasan Panca Dharma- Sekolah Don BoscoJakarta

Kerja sama Saat ini PPH menjadi bagian dari jaringan kerja sama lembaga pemerintah dan nonpemerintah, baik di tingkat nasional maupun internasional, seperti UNAIDS, Wahana Visi Indonesia, BNN, Pusat Kajian Disabilitas FISIP-Universitas Indonesia dan Vrije Universiteit Amsterdam-Belanda, PKNI, KPAP DKI, HCPI, dan ILO

1.5. Pusat Penelitian Kesehatan (Puslitkes) Puslitkes berkontribusi dalam upaya mengembangkan kota yang sehat sebagai bagian dari pembangunan kota yang berkelanjutan dan menciptakan masyarakat Indonesia yang makmur dan sejahtera fisik dan mental. Melalui penelitian di bidang kesehatan fisik, lingkungan dan sosial/mental membantu pemerintah dan masyarakat agar dapat menciptakan kota yang sehat; melalui kerjasama kemitraan antara pemerintah, masyarakat, dan pihak swasta dalam menciptakan kondisi yang memungkinkan penduduk kota untuk mencapai keadaan kesehatan fisik,lingkungan, dan sosial yang optimal.

1.6. Pusat Pemberdayaan Masyarakat (PPM) Visi Melalui Pusat Pemberdayaan Masyarakat, Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya mengimplementasikan perpaduan antara ilmu pengetahuan, teknologi dan iman Kristiani dalam bentuk pengabdian untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Misi Melalui kerjasama dengan Lintas Fakultas/Prodi dan instansi terkait, PPM mampu mewujudkan pengabdiannya kepada Masyarakat yang kurang mampu.

50

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Tujuan Meningkatkan kemandirian masyarakat dalam menjalankan aktivitas kehidupannya setiap hari, melalui penyelenggaraan kegiatan-kegiatan yang dapat meningkatkan pengetahuan, wawasan, keterampilan life skill, sehingga mampu menjadi subjek perubahan bagi dirinya, lingkungan dan Masyarakat lainnya. Kegiatan 1.

Mengembangkan daerah binaan terutama yang sebahagian besar masyarakatnya kurang mampu di pulau Jawa dan luar pulau Jawa untuk dijadikan laboratorium dan membangun kelompok masyarakat yang terpusat pada RUMAH CERDAS DAN SEHAT binaan Unika Atma Jaya dalam Pengabdian kepada masyarakat. Bekerjasama dengan Fakultas/Program Studi di lingkungan Unika Atma Jaya untuk mengimplementasikan ilmu pengetahuan dan teknologi yang dimilikinya dalam memberi penyuluhan, pelatihan dan pendampingan kepada masyarakat agar mampu beraktifitas secara mandiri dalam meningkatkan taraf hidupnya. Bekerjasama dengan institusi lain yang memiliki kemampuan sumber daya dan kepedulian terhadap peningkatan taraf hidup masyarakat untuk bersama-sama melakukan pengabdian kepada masyarakat. Menyelenggarakan program pertemuan ilmiah untuk identifikasi masalah, dan kursus-kursus seperti: Brevet A,B dan C; Analisis Kuantitatif; Akuntansi Dasar, Capacity building, apotik hidup dan kesehatan diri serta lingkungan kepada masyarakat khususnya mahasiswa, alumni UAJ dan masyarakat dampingan PPM. Mendorong setiap Fakultas menjadikan masyarakat dampingan PPM sebagai tempat KKN mahasiswa. Memfasilitasi kelahiran pengusaha baru dan mandiri terutama di daerah-daerah binaan melalui proses Inkubator Bisnis Unika Atma Jaya Jakarta.

2.

3.

4.

5. 6.

Kinerja Pengabdian PPM dalam melakukan kegiatan pengabdian berkerjasama mendapat sumber dana dari Unika Atma Jaya , WVI dan DIKTI serta melibatkan staf pendidik dari Fakultas Ekonomi, Kedokteran dan Psikologi. No

Judul

Jumlah Dana

Realisasi

1

Training Soft Skill dan Pendampingan Peserta Usia Produktif Yang Mau Bekerja dan Berusaha Pelaksanaan: Juli s.d. Agustus 2011

Rp 76.405.000,-

Rp 76.405.000,-

2

Program IPTEKS bagi Kewirausahaan (IbK)Dilaksanakan: Program Multi 2011

Rp 100.000.000,-

Rp 100.000.000,-

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Keterangan (sumber dana) Dana Wahana Visi Indonesia (WVI) dikirim ke Rek LPPM Pelatihan no. 6064.01.64022.0 0.3 Dit. Penelitian dan Abdimas Ditjen Dikti

51

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

No

Judul

3

Training of Trainers (ToT) Duta HiASan (Higiene-Air-Sanitasi) SDN Pluit 01 & SDN Penjaringan 10 dan Promosi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di SD Strada Cakung Dilaksanakan: TOT: 17 September 2011 Promosi PHBS: 22 Oktober 2011 Mendirikan Perpustakaan di Pondok Pesantren At-taqwa 27 Tanjung Air, Babelan, Bekasi (rencana semula di Madrasah (MDN) Al Khoiriyah, Desa Harapan Jaya, Panombo) Diresmikan pada: Senin, 12 Desember 2011 di Pondok Pesantren At-taqwa 27, Bekasi Survey untuk pelaksanaan Pengabdian Masyarakat di Desa Cisantana, Cigugur, Kuningan dan Sekolah Yos Sudarso, Kuningan Dilaksanakan: 15-16 Sept 2011 Assessment Awal dan Mini Workshop Program “Healthy and Smart School” di daerah binaan Sekolah Strada Kampus Sawan, Bekasi Dilaksanakan: 25 Oktober 2011 Pengembangan Karakter Siswa Yang Berbudaya melalui Orangtua serta Rumah Untuk Sehat dan Cerdas di SD Yos Sudarso, Desa Cisantana, Kuningan, Jawa Barat Dilaksanakan: 8 Desember 2011 Program Rumah Sehat, Cerdas, dan Sejahtera di Strada Kampung Sawah: “Peningkatan Pengelolaan Perpustakaan, Kinerja Guru, dan Anak Didik”. Diresmikan

4

5

6

7

8

52

Jumlah Dana

Realisasi

Keterangan (sumber dana) Kemendiknas PPM UAJ (Proposal/ kerangka acuan diajukan oleh drg. Liling/FK)

Rp 7.400.000,-

Rp 6.082.480,-

Rp 17.684.500

Rp 18.177.537,-

PPM UAJ; proposal diajukan oleh Ibu Sri Hapsari (dosen FE)

Rp 2.650.000,-

Rp 2.040.000,-

PPM UAJ

Rp 16.167.500,-

Rp 14.685.373,-

PPM UAJ (Proposal diajukan oleh drg. Liling/FK)

Rp 16.950.000,-

Rp. 9.860.800,-

Sumber dana Unika Atma jaya saldo Rp. 7.089.200 kembali ke Unika

Rp 15.000.000,-

Rp. 14.966.630,-

Hibah PPM UAJ untuk Pengabdian Masyarakat oleh FE UAJ

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

No

9

10

Judul pada: Senin, 5 Desember 2011 di Sekolah Strada Nawar Pengembangan Karakter Siswa Yang Berbudaya Melalui Orang tua serta Rumah Sehat dan Cerdas Dilaksanakan: Desember 2011 Dialog Interaktif Hepatitis A Dilaksanakan: 10 Desember 2011

Jumlah Dana

Keterangan (sumber dana)

Realisasi

Rp 15.450.000,-

Rp 14.816.750,-

PPM

Rp 8.200.000,-

Rp 6.842.750

PPM (Proposal diajukan oleh drg. Liling/FK)

Seminar/workshop dsb. PPM secara rutin menyelengarana kursus • Kursus Brevet AB pagi 5 angkatan • Kursus Brevet AB sore 4 angkatan • Kursus Akuntansi Dasar 1 angkatan Kerja sama Saat ini PPM menjadi bagian dari jaringan kerja sama lembaga pemerintah dan non pemerintah, seperti: WVI, Sekolah Strada, dareh binaan Kampung Sawah, Penombo, Pondok Pesantran Attaqwa 27 di Babelan Bekasi.

2.

Komisi-Komisi

2.1. Komisi Ilmiah Sesuai SK Rektor No. 1149/II/SK-604/08/2011 dibentuk Komisi Komisi Ilmiah Periode: 1 September 2011 – 31 Agustus 2013 dengan susunan: Ketua Wakil Ketua Anggota

Rayini Dahesihsari, Ph.D (Fakultas Psikologi) Dr. Luciana (FKIP) Lestano, SE.,Mec.,Dev.,Ph.D (Fakultas Ekonomi) Prof. Rianto Adi, S.H.,M.A.,Ph.D, (Fakultas Hukum) Dr. Yanti (Sekolah Pascasarjana) Dr. Dorien Kartikawangi (FIABIKOM) Prof. Dr. Ir. Hadi Sutanto, M.M.A.E, (Fakultas Teknik) Prof. Dr. dr. Charles Surjadi, M.P.H, (Fakultas Kedokteran) Prof. Meggy Thenawidjaja Suhartono, (Fakultas Teknobiologi)

Komisi ini bertugas memberi asupan konstruktif kepada LPPM dalam menjalankan tugas dan kewajibannya, khususnya dalam membahas proposal penelitian kompetitif yang diajukan para dosen Fakultas. Berkaitan dengan fungsi ini, Komisi Ilmiah juga membuat

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

53

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

pedoman sistem penilaian kerja Pusat Penelitian dan peneliti yang dikaitkan dengan sistem insentif penelitian yang menarik. Karena kegiatan penelitian dilakukan oleh staf edukatif yang berada di Fakultas dan Pusat, Komisi Ilmiah juga membantu membangun kerjasama diantara mereka Adapun kegiatan yang telah dilakukan pada tahun 2011: 1. menjadi penilai/dewan Juri pada Seminar hasil Penelitian Atma Jaya Award 2011 2. menjadi reviewer hibah penelitian Kompetitif LPPM 3. bertanggungjawab terhadap penerbitan Working Paper Series

2.2. Komisi Etika Penelitian SK Rektor mengenai Pembentukan Komisi Etika Penelitian Unika Atma Jaya untuk periode 1 November 2010 – 31 Oktober 2012. Adapaun Susunan Komisi Etika Penelitian tersebut: Ketua Sekretaris Anggota

Dr. Alexander Seran Dr. Lidia L. Hidajat Prof. Irwanto, Ph.D Prof. Dr. Rianto Adi, SH.,MA dr. Sintak Gunawan, MA Drs. Andreas Jaga Ata Udjan, MA.,Ph.D. Yassir Nasanius, Ph.D Dr. Tanete A. Pong Masak

Komisi ini bertugas mermberikan Persetujuan Etika untuk proposal penelitian, disertasi maupun skripsi dari mahasiswa Pengaruh Diet dengan kalori Terkontrol terhadap Komposisi GUT MICROBIOTA (Filum Firmicutes dan Bacteroidetes) pada Individu Gemuk Pengusul : Siti Amalia Hasnida Stigma Assessment And Reduction Of Impact (Sari) Project Pengusul: Prof. Irwanto Scaling-Up Community Based Neonatal Resuscitation in Indonesia: A Retrospective Case Study untuk diberikan persetujuan Etika Penelitian. Proposal yang merupakan Dissertation diajukan oleh Jennifer Kim Rosenzweig, MHA, MPH dari University of North Carolina at Chapel Hill. Traditional Community Based Child Protection Mechanisms with Special Attention to Orphans and Unaccompanied Children in Aceh untuk diberikan persetujuan Etika Penelitian. Usulan penelitian ini diajukan oleh Pusat Kajian Perlindungan Anak FISIP-UI bekerjasama dengan UNICEF (pengusul: Santi Kusumaningrum) Psychosocial Factors of College Djustment and Academic Achievement Among Freshmen of Atma Jaya Catholic University of Indonesia untuk diberikan persetujuan Etika Penelitian Pengusul Staf Pendidik Fakultas Psikologi an. Theresia Indira Shanti.

54

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Socio Economic Assessment of Children Affected by HIVAIDS Pengusul: Polling Center Komisi Penanggulangan AIDS (KPA), June 2011 Henny Susilowati Research Manager Polling Center Marketing Social Research Asosiasi Variasi Genetik Gen KCNQ1 dan PPARG terhadap Risiko Diabetes Melitus Tipe 2 pada Populasi Orang Indonesia. Pengusul Alvin Wiradarma (Mahasiswa Fakultas Teknobiologi) Efek Vitamin B Kompleks terhadap Kadar Homosistein pada Variasi Genn MTHFR dan TYMS Pengusul: Elvin Suryawijaya (Mahasiswa Fakultas Teknobioogi) Impact of Green Tea Consumtion on Gut Microbiota. Pengusul: Susan Soka (Staf Pendidik Fakultas Teknobiologi) Kesenjangan dua Kebijakan Pemda DKI Jakarta (PERDA) terhadap pelaksanaan program HIV/AIDS di Tempat Hiburan Kecamatan Tamansari - Jakarta Barat" Pengusul Yayasan Kusuma Buana

2.3. Komisi HKI Pembentukan Komisi Hak Kekayaan Intelektual Periode 2011 – 2013 dibentuk berdasarkan SK Rektor No. 1034/II/SK-604/08/2011 dengan susunan sbb: Ketua Sekretaris

Dr. Heru Prasadja, M.Si (Fakultas Ilmu Administrasi) Drs. Rodemeus Ristyantoro, M.Hum (Fakultas Ekonomi)

Anggota:

Venantia Sri Hardini, SH.,M.Hum (Fakultas Hukum) Anna Mirietta da Silva, M.Hum (Pascasarjana) Ag. Prajaka Wahyu B, SH.,M.Hum (Fakultas Hukum) Prof. Dr. Ir. Maria Angela K., M.Kom (Fakultas Teknik) Dr. Nani Nurrachman (Fakultas Psikologi) Lanny Hidajat, M.Hum (FKIP) Evi Situmorang, S.Si.,M.Si (Fakultas Kedokteran) Dr. Nory Mulyono (Fakultas Teknobiologi)

Kegiatan: • • • • •

menerbitkan Website HKI periode: Januari-April, Mei–Agustus, septemberDesember (dapat dilihat di Website HKI) , pelatihan IP Short Course; Seminar QUO VADIS Perlindungan HKI di Perguruan Tinggi Pembicara: Dr. Magdalena Halim, Dr. A Prasetyantoko, Bapak Wandi S. Brata (Direktur Penerbit Gramedia Pustaka Utama), Kartini Nurdin (Ketua YRCI) Salah satu anggota komisi HKI mengikuti Pelatihan di LIPI mengenai PATEN Seminar, Lelang dan Pameran Lukisan PESONA ESTETIKA CAT AIR pelukis: 1. Sandy Leonardo, Pwan Cho, Anny Sulistyaningrum, Sandy L dan Ibu Pwan Cho. Nanny

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

55

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

Widjaja Pangestu, salah satu murid lukis Sandy L. Jeanne Susianty Wibisono, Angela Trismitro, Sandy, Liliana Sugiharto, Sandy L., Sri Hendarti Kuswinda,

2.4. Komisi Pengabdian Masyarakat Pada tanggal 1 Oktober 2011 berdasarkan Surat Keputusan Ketua LPPM no. 1039/LPPM-SK/PPM/X/2011 telah dibentuk Komisi Pengabdian Kepada Masyarakat yang bertugas: mempersiapkan penerbitan Buku Panduan Pengabdian Masyarakat, memberikan Masukkan terhadap proposal pengabdian masyarakat, mendinamisir kegiatan pengabdian masyarakat di Fakultas/Unit Unika Atma Jaya. Dan berdasarkan keputusan rapat anggota komisi telah disepakati Koordinator komisi adalah: Drs. Eduardus Hena, M.Si (ex officio Kepala PPM – LPPM). Adapun Susunan Komisi Pengabdian Masyarakat sbb: Penanggungjawab Anggota

56

Ketua LPPM Drs. Eduardus Hena, M.Si Hotma Anthoni Hutahaean, ST.,MT Natalia Widiasari, SP.,M.Si Drg. Liling Pudjilestari, DDPH Herman Yosep Sutarno, S.Pd

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Judul Penelitian

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Sumani, SE.,MM, Indah Mula, SE.,MAF, Chrsitine Winstinindah, SE.,MM

2 Penelitian Mengenai Perilaku Investor Pasar Modal

Indonesia

Kredit Mikro dari Sektor Perbankan Formal Kepada Kelompok Masyarakat Miskin di Indonesia

Aloysius Deno Hervino, A. Prasetyantoko, Adya

FAKULTAS EKONOMI

Prof. Bahren Umar Siregar, Nany Kurnia, Ph.D Yanti, Ph.D

1 HIBAH BERSAING DIKTI Pengembangan Model Penyaluran

4 The Atma Jaya Corpus Research Project (2011 - 2012)

Representasi Sosial Mengenai Pendidikan di Indonesia

3 Makna Sekolah pada Masyarakat Indonesia: Sebuah Kajian

Menggunakan Selebriti sebagai Model Iklan ditinjau darri Sisi Gender

Anna Marietta da Silva, M.Hum

Ari Setiyaningrum, M.Si

2 Analisis Perbeaan Respon Konsumen terhadap Iklan yang

BERSAING DIKTI Corpus of Languages in Indonesia (CLI): Toward Public Access to Culture through Enabling Collaboration from the Academia and Technology

Dr. Faizah Sari, Prof. Bambang, Dr. Lukas

PASCASARJANA

Dr. Lukas, Angela Suryani, Psi, Hosael, Psi

E Tyas Suci, Ph.D, Lamtiur Tampubolon, Ph.D, Asmin Fransiska, SH.,LLM

LINTAS UNIT

Peneliti

1 DIPA no. 0541/023-04.1.01/00/2011, 20 Des 2010 HIBAH

WEB

2 PENGEMBANGAN APLIKASI UJI TEXT READBILITY BERBASIS

Use/Abuse. The Catholic University in Dialogue with Political and Sosial Actors

1 Studies on Polices and Practices in the Field of Drugs

NO.

Lampiran 1. Data Penelitian 2011

Maret - Des 2011

Feb - Des 2011

April - Nov 2011

1 April 2011 - 30 Nov 2011

Maret - Des 2011

Feb - Des 2011

12 bln (mulai Sept 2010)

2010 – 2012

Periode

12.975.000

30.000.000

15.000.000

5.000.000

5.000.000

45.000.000

14.505.000

US$ 50,000

Anggaran

Unika Atma Jaya

DIKTI

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

DIKTI

Unika Atma Jaya

IFCU

Sumber dana

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

57

58

3 Social Assessment on Illegal Artisanal Mining

menentukan Pasar Hilir yang relevan dalam Industri Ritel diIndonesia HIBAH KOMPETITIF LPPM Identitas Aktual UAJ sebagai Korposari dan Implementasinya dalam kebijakan

1 Hibah Bersaing DIKTI Pendekatan Cross-Shopping untuk

2

Christian Yuliana, Antonius Iwan Odananto, Nur Endah Purwandari

Eduardus Hena, SE.,M.Si

Nuning Trihadmini

Drs. A. Bambang Sungkowo, MM

Dr. Christina Yuliana, SPMA

M Margaretha Sumaryati, SE>,ME

Yudith Dyah Hapsari

Sri Hapsari, M,Hum dan Syarief Darmoyo

Lamtiur H Tampubolon, Sahat Sitohang, Dominikus Dolet, Dorien Kartikawangi, Embu Henriquez

Natalia Widiasari, SIP.,Msi, Gabriel P Aryanindita

Dr. Agung Nugroho dan Sih Juliana

FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI

Kinerja Keuangan dan dan Earning Response Coefficient: Sebuah Model Empiris Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 201 - 2011

10 Pengaruh Strategi terhadap Corporate Social Responsibility,

Pengangguran di Indonesia

9 Dampak pertumbuhan Ekonomi dan Inflasi terhadap

Eksternal Balance, Serta Implikasi terhadap Kebijakan Moneter di Indonesia periode 2000 - 2010

8 Fenomena Hot Money, Dampaknya terhadap Internal dan

7

Perspektif Balanced Scorecard dengan Melibatkan Budaya Perusahaan sebagai Variabel Mediasi: Studi pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010 Faktor-Faktor Pendukung Keberhasilan Usaha Kecil di Indonesia

6 Fitness Strategi dan Kinerja Perusahaan Berdasarkan

Analisis Makro Ekonomi Indonesia Periode 2005 - 2009

5 Uang Beredar, Tingkat Harga dan Tingkat Output dalam

4

Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility dalam Maksimalisasi Kekayaan Pemegang Saham

Kemampuan Mahasiswa Fakultas Ekonomi Unika Atma Jaya

3 Analisis Gender Pengaruh Penulisan Esai terhadap

Nov 2010 - 31 Okotber 2011

Nov 2010 - Okt 2011

Feb - Des 2011

Jan - Des 2011

Feb - Des 2011

Maret - Des 2011

April - Des 2011

April - Des 2011

Maret - Des 2011

Maret - Des 2011

Maret - Nov 2011

1.855.236.000

20.300.000

40.000.000

Jan - Des 2011

6.975.000

5.300.000

9.075.000

10.175.000

6.000.000

6.700.000

9.885.000

PT Freeport Indonesia

Unika Atma Jaya

DIKTI

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Astrid Siahaya,M.Si dan Satria Kusuma F. Mahardika, M.Si, Drs Embu Are Henriques, M.si

6 Kecenderungan Pelanggaran Tayangan Infotainment

A. Prasetyantoko; Rusminto Wibowo Aristo Suryo, SE.,MM, Dra. Pradewi Iedarwati, M.Si, Kurnianing Isololipu, S.Sos, M.Comm dan Dr. Ati Cahayani

8 Tinjauan Terhadap Karakteristik Wirausaha dalam Diri

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

6 Kompetensi Kepemimpinan Sekolah Tingkat Sekolah Dasar

5

Tahan Mahasiswa Prodi Bimbingan dan Konseling FKIP Unika Atma Jaya Mapping Gramatical Erros in Speech Productions of Junior and Senior Students: a Case Study of The English Departement of Atma Jaya Catholic University

4 Hubungan antara Motivasi sebagai Konselor dengan Daya

Komputer terhadap Kehidupan Beriman

3 Pandangan Umat Mengenai Pengaruh Komunikasi Berbasis

Berbasis Komputer untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Guru SD FKIP Unika Atma Jaya Practice Teaching: Close up and Personal

1 HIBAH KOMPETITIF LPPM Pengembangan Bahan Ajar

2

September Desember 2011

Juni - Nov 2011

Maret - Juni 2011

Maret - Sept 2011

april september 2011

Prof. Dr. Laura F.N. Sudarnoto dan Tino Dwi Prasetiyo, S.Pd

M Marcelino, Ph.D dan Dra. Novyanti S, M.Hum

Rm Yoseph Pedhu, CP, MA dan Caroline Lisa S, S.Pd.Kons

Yap Fu Lan

Dra. K.M. Widhi Hadiyanti, M.Pd dan Dr. Luciana M.Ed

Clara Ika Sari Budhayanti

Maret 2011 Februari 2012

Maret 2011 Maret 2012

Maret - Des 2011

Maret - Nov 2011

Maret - Nov 2011

Sept 2010 - Sept 2011

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Wirausahawan Muda (Young Entrepreneurs) Alumni FIABIKOM

Indonesia

7 Struktur Perbankan dan Suku Bunga Kredit Mikro di

terhadap Standard Program Siaran (SPS) Komisi Penyiaran Indonesia

Dr. Dorien Kartikawangi, M.Si dan Yohanes Temaluru,M.Si

Aristo Suryo, SE.,MM dan Dr. Ati Cahayani

5 Karaktersitik SDM yang dibutuhkan di Era Globalisasi

Berwirausaha Mahasiswa FIA UAJ dan Bagaimana Tingkat Kepuasan Mereka terhadap Proses Belajar Mengajar serta Materi Kuliah Peminatan Kewirausahaan

4 Faktor-faktor yang mendorong Timbulnya minat

11.740.000

7.545.000

7.430.000

7.333.000

5.250.000

30.000.000

13.200.000

12.750.000

9.810.000

14.850.000

13.600.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

59

60 10 bulan

Feliks Prasepta S Surbakti, ST.,MT

Trifenaus Prabu Hidayat, ST.,MT Dr. Ir. Prita Dewi Basoeki, Isdaryanto, Step Ivan Gunawan

Jan 2011 - Des 2011

Frederikus Wenehenubun

5 HIBAH KOMPETITIF LPPM Kajian Eksperimental Sifat Higroskopis Kamper Hasil Olahan dengan Bahan Kedap Air 6 HIBAH KOMPETITIF LPPM Pengembangan Model dalam Menentukan Besarnya SPP Perguruan Tinggi dengan Mempertimbangkan Biaya, Potensi Ekonomi orang Tua dan SPP Perguruan Tinggi Pesaing (studi Kasus Unika Atma Jaya Jakarta

7 Modifikasi Penjadwalan Produksi Jenis Flow Shop dengan Menggunakan Algoritma Genetika Imunisasi 8 Kajian Awal Proses Pengelasan Titik pada Pelat Baja Berfasa Ganda Untuk Material Otomotif

Okt 2010 Sept 2011

Linda Wijayanti, Harlianto Tanudjaja, Catherine Olivia Serati

4 HIBAH KOMPETITIF LPPM Perancangan Electrocardiogram dan Tensimeter untuk Analisis Penyakit Jantung dan Monitor Pasien di Rumah Sakit

April 2011 Januari 2012 April 2011 Nov 2011

Okt 2010 Sept 2011

Dr. Aloysius Adya Pramudita, MT, Dr. Lydia Sari, Veronica Windha Mayastuti, MT V. Budi Kartadinata

2 HIBAH KOMPETITIF LPPM Susunan Multiband Antena Penyearah dengan Elemen Polarisasi Sirkular untuk Daur Ulang Energi 3 HIBAH KOMPETITIF LPPM Analisis dan Simulasi Manajemen Energi Gedung Kuliah

Jan 2011 – Okt 2011

Sept 2010 Januari 2011

Maret 2011 – Juli 2011

Aloysius Adya Pramudita

FAKULTAS TEKNIK

Ingridwati Kurnia

Pricilla Anindyta

1 HIBAH BERSAING DIKTI Pengembangan Antena UWB untuk Sistem GPR berbasis Struktur Mikrostrip Bersubtrat Tebal dan Pembebanan Resistif

DRA dalam memahami isi cerita rakyat pada siswa SD kelas III

8 HIBAH BERMUTU DIKTI Perbandingan strategi KWL dengan

untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam memecahkan masalah pada topik sampah dan pemanasan global

7 HIBAH BERMUTU DIKTI Penerapan problem based learning

15.000.000

7.300.000

20.500.000

25.148.000

20.800.000

16.931.000

18.734.000

30.000.000

20.000.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

DIKTI

Sumber dana DIKTI dana dikelola FKIP

Sumber dana DIKTI dana dikelola FKIP

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Christine Natalia, MT

Augustina Asih Rumanti, ST.,MT

16 Pemetaan Rantai Paska Komoditas Minyak Goreng di Wilayah DKI Jakarta

17 Anallisis Strategi Pengembangan Idustri Kecil dan Menengah (IKM) dengan Pendekatan Konsep Teknometrik 18 Kajian antropologi pekerja industri di DKI Jakarta.

20 Penggunaan Modul Digital Processing TMS320C6731 Sebagai Modulator

19 Perancangan konsep alat pengupas kemiri.

Theresia Ghozali, Lydia Sari, V. Windha Mahastuty

Yanto, ST.,MSc. Ir. Isdaryanto Iskandar., MSc. Vivi Trianti, ST., MSc.

Yanto, ST.,M.Sc, Ir. Isdaryanto Iskandar, M.Sc Ir. Sandra Octaviani, M.T, Karel Octavianus Bachri, M.T dan Dr. Aloy Adya Pramudita, MT

14 Kajian Antropometri pekerja Industri di DKI Jakarta

15 Kajian Awal Implementasi Digital Signal Processing pada Smart Antena

Karel Octavianus, ST.,MT, Yanto, ST.,M.Sc

Marcellinus Bactiar.,ST.,MM, Christine Natalia, ST.,MT; Ir Makdin Sinaga, M.Sc Ferry Rippun Gideon Manalu

Ir Anthon de Fretes, M.Sc, Riccy Kurniawan, Markus Makdin Sinaga Enny Widawati dan Trifenaus Prabu Hidayat

13 Perancangan Program Aplikasi Perhitungan Waktu Standard untuk Industri dengan Metode Jam Henti

12 Rancang Bangun Sistem Kordinasi Multi Robot pada Robot Pemain Sepakbola (Pengendalian Mikrokontroler Infaret Kit, pemacar dan penerima pembuat arena robot sepakbola dudukan camera dan rangka robot)

9 Kajian Eksperimental Pengaruh Kekasaran Permukaan pada Slauran Masuk dan Saluran Buang Motor Otto Empat Langkah 10 Kajian dan Penentuan Rute pengambilan Kelapa Sawit menggunakan Modifikasi Algoritma Heuristik dan Pendekatan Simulasi 11 Analisis Efektivitas Sosialisasi Program Konversi Minyak Tanah ke LPG 3 kg di Wilayah DKI Jakarta

April 2011 Jan 2012

Sept 2010 April 2011

April - Sept 2011 Mei 2011 Februari 2012

1 juli -1 Des 2011

Febaruari Nopember 2011 April 2011 Maret 2012

April - Jan 2012

April - Sept 2011

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

16.700.000.' Unika Atma Jaya

9.910.000.' Unika Atma Jaya

7.800.000

6,858,000 direvisi 6,105,000

18.300.000

9.350.000

4.750.000

20.000.000

25,550,000 direvisi 16,730,000

12.800.000

14.725.000

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

61

62

peningkatan sensitivitas hasil uji mantoux pada anak usia 512 tahun dengan riwayat kontak TB.

7 Pengaruh aplikasi preparat sseng topikal terhadap

protein energi malnutrisi penderita stroke di RS Atma Jaya.

6 Dukungan nutrisi enteral formula tempe untuk mencegah

Biomedical Science

5 Combination of Peer-Assisted and Station-Based Learning in

Ilmiah di Fakultas Kedokteran Unika Atma Jaya dan Faktorfaktor yang mempengaruhinya

4 Persepsi Dosen Pembimbing terhadap Kualitas Karya Tulis

Pap Smer pada Populasi Risiko Tinggi di Jakarta

3 Deteksi Dini Lesi Pre Kanker Serviks dengan Pemeriksaan

Indonesia, Studi Berdasarkan Persepsi Staf Akademik (Revisiting the Evaluation of Scholarships in Indonesia, A Study Based on the Faculty Members Perception

2 Tinjauan terhadap Evaluasi Kesarjanaan Staf Akademik di

Mahasiswa Tahun I dan II FKUAJ

Tjipta Sembiring dkk

Tisa Windayani, Nugroho Adipradana, Sirajd Okta

Ellen Wijaya (Anak), Bertha S (Anak)

Elisabeth Rukmini, Ph.D dan dr. Ratnawati Linarto Nanny Djaya (IKM dan Gizi), Jimmy Barus (Neurologi), Alice Angelina, Carissa Sulaiman

dr. Regina Satya, M.Sc dan dr Felicia Kurniawan, M.Kes

dr. Lilis, SpPA.,M.Kes

Elisabeth Rukmini, Ph.D, dr. Ratnawati Linarto, dr. Erfen G. Suwangto Liliana Sugiharto

FAKULTAS KEDOKTERAN

1 Studi terhadap Ketrampilan Komunikasi Dokter-Pasien pada

2

tahun 2010 atas Kasus yang Mengandung Perbarengan Tindak Pidana Sejarah Pembentukan Kabinet Sejak Jaman Kemerdekaan RI

1 Analisis terhadap Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat

FAKULTAS HUKUM

Okt 2011 - Sept 2012

Jan- Des 2011

Mei - Des 2011

Februari 2011 Desember 2011

Des 2010 - Des 2011

Sept - Des 2011

April - Sept 2011

Rp 40,145,000

Rp 50,000,000

42.544.000

10.588.000

16.605.000

15.505.000

23.040.000

8.225.000

9.650.000

Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Dr. Magdalena Halim

Inventory-2 Restructured Form (MMPI 2 RF) Dalam Bahasa Indonesia: Studi Awal

3 Evaluasi Psikometri Tes Minnesota Multiphasic Personality

2

Dr. Rayini Dahesihsari

Christiany Suwartono, M.Si dan Rosa Maria Gani, M.Si

Differential Item Functioning pada Multiple Aptitude Batteries (Tes Intelegensi) HIBAH MULTI TAHUN DIKTI 2011 (Hibah Bersaing) Pengembangan Kemampuan Komunikasi Antar kelompok dalam Kemajemukan Bangsa

1 HIBAH KOMPETITIF LPPM Uji Properti Psikometrik dan

lansia di Kelurahan Kalianyar Jakarta barat.

FAKULTAS PSIKOLOGI

Nelly Tina Widjaja (IKM), Yvonne Suzy Handayani (IKM), Esther Rita Haris, Ricci Steven

11 Gangguan kognitif dan mental terhadap kualitas hidup

HIV-AIDS yang menjalani terapi antiretroviral di Kios Informasi Kesehatan Atma Jaya.

Astri Parawita Ayu (Jiwa), Isadora Sahusilawane (Gigi dan Mulut), Indrayadi Gunadi, Mario Steffanus (IPD), Justin Tanoey

Poppy K. Sasmita (Anatomi), Tena Djuartina (Anatomi), Herlina Uinarni (Anatomi), Andrias (Anatomi), Endy (Anatomi) Yvonne Suzy Handayani (IKM), Yuda Turana (Neurologi), Nelly Tina Widjaja (IKM), Dewi (Neurologi)

Zita Arieselia (Farmakologi), Sandy V. Kurniawan (Farmakologi)

10 Faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas hidup pasien

program peningkatan kualitas hidup lansia.

9 Intervensi terpadu menuju lansia mandiri: suatu model

fungsi kognitif pada lansia daerah Kalianyar.

11 Pengaruh ekstrak pegagan (Centella Asiatica) terhadap

penghambatan transporter efflux P-gp oleh piperin dan kurkumin.

8 Usaha peningkatan efikasi tamoksifen dengan

Maret 2011 Januari 2012

kemajuan 25 agst lap akhir 10 des

Nov 2010 – Sept 2011

14.595.000

45.000.000

33.833.000

Rp 93,700,000

Rp 68,330,000

Rp 99,902,500

Rp 49,980,000

Rp 49,900,000

Unika Atma Jaya

DIKTI

Unika Atma Jaya

Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran

Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran

Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran

Sumber Dana DIKTI Hibah PHK PKPD dikelola oleh Fakultas Kedokteran

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

63

64

HIBAH KOMPETITIF LPPM Potensi Aktivitas Senyawa Maselignan dari Ekstrak Biji Pala (Myristica fragrans Houutt) Pada Model Kultur Sel Makrofag dan Kondrosit untuk Terapi Artitis Gout

HIBAH KOMPETITIF LPPM Effect of Probioties and Indonesian Traditional Herbal Tea on Gut Microbiota Composition in Mice

1

2

14

Anti Retrovial Treatment (ART) pada ODHA Perempuan di Jakarta Gambaran Nilai-nilai Kerja Antara Dokter dan Perawat di Rumah Sakit

13 Peran Aspek-aspek Psikologi dalam Kepatuhan terhadap

Atma Jaya

Susan Soka, M.Sc dan Prof. Dr. Antonius Suwanto, M.Sc

Yanti, Ph.D, Prof. Dr. Maggy T Suhartono

TEKNOBIOLOGI

J. Seno Aditya Utama

Dr. Lidia L Hidajat dan Dr. Surilena Hasan, SpKJ

Agatha Novi Ardhiati

12 Gambaran Persepsi Pengguna Jasa Fakultas Psikologi Unika

11 Resilensi Keluarga dan Anak yang terdampak HIV dan AIDS

Jaya

Ferdinand Prawiro, Hoshael Waluyo dan Angela Oktavia Suryani Irwanto, Lidia L. Hidayat

Ratri Atmoko Benedictus, M.Psi

9 Tutur Tinular dan Nilai Inti Unika Atma Jaya

10 Jejaring Sosial pertemanan pada Mahasiswa/I Unika Atma

Christiany Suwartono dan Ratri Atmoko Benedictus,M.Psi

Yapina Widyawati

Margaretha Purwanti dan Weny Savitry S. Pandia

Weny Savitry S. Pandia

Dinastuti dan Fransisca Rosa Mira Lentari

8 Penyusunan Skala Buy In (Reverse Engineering Skala Buy In)

7

Mengelola Diri, dan Ketrampilan Teknis Mahasiswa Fakultas Psikologi Unika Atma Jaya - Tahap III Parenting Style, Parenting Stress dan Coping Stress pada Orang Tua dengan Anak Berkesulitan Belajar

6 Gambaran Ketrampilan Memotivasi Diri, Keterampalin

5

Aktivitas Berpacaran Remaja di Lima Kota Besar di Indonesia Gambaran Strategi Belajar Mahasiswa Unika Atma Jaya

4 Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Orang Tua Terkait

Nov 2010 - Nov 2011

Nov 2010 - Nov 2011

Sept 2011 - Sept 2012

Nov 2011 - Sept 2012

Maret 2011 Des 2011 Maret 2011 Des 2011

Maret 2011 Des 2011 Maret Desember 2011

Maret 2011 Des 2011

April 2011 April 2012

Maret Desember 2011 Maret Desember 2011

Feb 2011 - Jan 2012

30.000.000

30.000.000

19.700.000

41.000.000

13.536.000

16.000.000

8.240.000

1.955.000

3.137.500

9.600.000

16.202.500

13.000.000

20.000.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Biopackaging for Fresh Meat Preservation (judul Isolasi Senyawa Bioaktif dari Spons Kutur dan Spons Alami Holiclona Molitba Asal Indonesia)

Antibacterial Activities of Zingiberaceae Rhizome Extracts Against Porphyromanas Gingivalis Planktonic Cells in vitro

Budidaya Rotifer (Brachionus Rotundiformis) dengan Pendekatan Ekologi

Isolasi dan Karakterisasi Vibrio Parahaemolyticus dari Lingkungan Akuatik

11

12

13

Exploration of Indonesian Flesh Dammar with Antimicrobial Activity as Active

HIBAH Penelitian Biro Oktroi Roosseno – Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia Mekanisme Molekular dari Nutrasetikal Berbasis Rimpang Curcuma Terpilih terhadap Inhibisi Gen matriks Metaloproteinase-9 Melalui Jalur Signal Protein Kinase dan Factor Nuklear dalam Sel Vaskular Otot Polos Secara in Vitro: Alternatif Terapi Kardiovaskular

HIBAH DEPTAN: Potensi Ekstrak Daun Bambu Sebagai Antibakteri Dalam Susu Pedet PFH Lepas Kolostrum

HIBAH L’Oreal-UNESCO Indonesia Fellowship: Damar sebagai Biomaterial Pengemas”

HIBAH BERSAING DIKTI Lanjutan Studi Peran Bakteri Dalam Pembentukan Rasa Pahit pada Tempe: Analisis Mikrobiologi dan Amplified Ribosomal DNA Restriction Analysis (ARDA) HIBAH MULTI TAHUN DIKTI 2011 (HIBAH BERSAING) Studi Peran Bakteri Dalam Pembentukan Rasa Pahit pada Tempe: Analisis Mikrobiologi dan Amplified Ribosomal DNA Restriction Analysis (ARDA) HIBAH L’Oreal-UNESCO Indonesia Fellowship: Potensi Senyawa Bioaktif Maselignan dari Ekstrak Biji Pala sebagai Agen Antigout Natural pada Model Kultur Sel Makrofag dan Kondrosit In Vitro”

10

9

8

7

6

5

4

3

Prof. Dr. Bibiana W Lay

Dr. Ir. Rory A. Hutagalung

Yanti, Ph.D

Vivitri Dewi P, M.Si; Dr. A. Hutagalung

DR. NORYAWATI MULYONO, S. SI

Yanti, Ph.D

Dr. Ir. Sri Rahayu, Dr. Muh Bata, Dr. Noryawati, Akhmad Marsudi, S.Pt

Noryawati Mulyono

Yanti, Ph.D

Dr. Tati Barus

Tati Barus

April 2011 Dese 2011

April 2011 Maret 2012

Maret 2011 Feb 2012

Mei 2011 - Mei 2012

Nov 2010 - Juni 2011

Nov 2010 - Juni 2011

kemajuan 25 agst lap akhir 10 des

20.000.000

19.453.000

20.000.000

12.000.000

36,653,000

75.000.000

296.880.000

70.000.000

70.000.000

37.335.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Biro Okroi Roosseno

Deptan

Loreal

Loreal

DIKTI

DIKTI

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

65

66

Analisis Keragaman Genetik Bacillius dan Pengujian Perannya dalam Menentukan Kualitas Tempe

Produksi LIPIDA pada Chlorella Pyrenoidosa Berdasarkan Jenis dan Konsentrasi Sumber Karbon

21

Purifikasi Fraksi Kloroform dan Metanol Ekstrak Angkak

Optimasi Ekstraksi Bromelin dari buah Nanas dan Limbah Industri Pengolahan Nanas

Penapisan Aktinomisetes dari Berbagai Habitat dengan Aktivitas Antibiofilm bagi Vibrio Cholerae

20

19

18

17

Analisis Keragaman Genetik Bacillius dari Tempe

Induksi dan Elisitasi Kultur Suspensi Sauropus androgynus untuk Produksi Papeverin

15

16

Quantification of Axytocin Hormone in Lactating Mice Supplemented with Mature Sauropus Androgynus Leaves Extract

14

Dr. Rory Hutagalung & Dr. Tresnawati Purwadaria

Dr. Noryawati Mulyono, S.Si dan Prof. Dr. Maggy T Suhartono Dr. Tresnawati Purwadaria, Ir. Agustin W Gunawan, Dr. Yanti Dr. Ir. Tati Barus

Dr. Diana Waturangi

Dr. Ir. Tati Barus, M.Si

Listya Utami Karmawan, M.Si

Susan Soka, M.Sc

Nov 2011 - Mei 2012

Mei 2011 - Mei 2012 Sept 2011-Des 2012

April 2011 Maret 2012

Feb 2011 - Des 2011 Mei 2011 - Mei 2012

Jun 2011 - Mei 2012

Jan 2011 - Agst 2011

23.153.000

40.916.150

20.000.000

19.992.840

20.000.000

19.765.000

19.903.400

23.000.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Pembinaan Pemasaran, Komunikasi Bisnis, Kewirausahaan dan Perencanaan dan Etika Bisnis Pengabdian Masyarakat bekerjasama dengan GERHATI PEMBBINAAN MASYARAKAT EKONOMI LEMAH (PARA PEDANGANG ASONGAN) DISEKITAR BEKASI

kegiatan pengabdian masyarakat DI Sekolah Tinggi Keperawatan St. Carolus Pengabdian Masyarakat di Kantin UAJ (pelatihan meliputi: Mata Kuliah Pengantar Akuntansi I, Ekonomi Manajerial, Kewirausahaan dan Sistem Lembaga Keuangan

1

2

1

3

Jiwa Kewirausahaan di Kalangan Wirausaha Perempuan Anggota Koperasi di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur Workshop Usaha di Bidang Kue/Pastry Crème Brulee

A. Deno Hervino, SE.,M.Sc, Lasmanita Rajagukguk, SE.,Ak.,MM; L. Dr. Jade Faliany, SE.,MM

”Pelatihan Enterpreneurship dan Bahasa Inggris di Lembaga Pemasyarakatan Anak Wanita Kelas II B di Tangerang

2

2

Eddy Haryadi, Hubertus Ubur, M. Sumaryati, yudith dyah, Etty Fransisca, Sri Hapsari, Nuning Trihadmini, Yanuar Nanok, Herlin Hidayat, A Bambang Sungkowo, Levi N

Lokakarya 2 hari untuk guru-guru SMU di Jakarta " exploring Corpora to Support English Language Teaching and Learning"

24 dan 25 November 2011

26 - 27 April 2011 DIGANTI 5 -6 MEI 2011

12 dan 19 Sept

Periode

Aristo Surya, SE.,MM

Kurnianing Isololipu dkk

11 November 2011

FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI

FAKULTAS EKONOMI

Ari Setiyaningrum, M.Si

Bahren, nany S Kurnia, Yanti, Bambang Kaswanti, Yassir Nasanius, Faizah Sari, Anna Marietta da Silva, M.Hum

PASCASARJANA

1

Peneliti

Judul Penelitian

NO.

Lampiran 2. Data Pengabdian Masyarakat 2011

4.897.150

960.000

22/10/2011, 4.814.000

7.410.000

5.000.000

7.500.000

Anggaran

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Sumber dana Unika Atma Jaya

Sumber dana Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Sumber dana

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

67

68

1

1

4

3 Dorien Kartikawangi, Astrid Siahaya, Satria Kusuma, Titis Puspitasari Dra. Pradewi Iedarwati, Kurnianing Isololipu, S.Sos, M.Comm, Prasetya Kanya BCM, SE, MM, Dr. Ati Cahayani, Dr. Rusminto Wibowo, Natalia Widiasari, SIP, M.Si SeptemberDesember 2011

Desember 2011

Teknologi untuk Kesejahteraan Umum "Perancangan dan Pengadaan Air Bersih, Pelatihan Instalasi Listrik dan Pembuatan Fasilitas Mandi Cuci Kakus, serta pembuatan Batako dan Kewirausahaan Masyarakat di Desa Sindumartani Kecamatan Ngamplak Kabupaten Sleman Jogyakarta - Jawa Tengah

Workshop on Minimax for bussiness and professional Communicaton kerjasama dengan RELO (Regional English Language Office) US Embassy

SELURUH DOSEN FT (Teknik Mesin, Elektor, Teknik Industri) Hadi Sutanto, Wegie Ruslan, Prita Dewi, Frederikus Wenehenubun, Makdin Sinaga, Anthon de Fretes, Nugroho Kristono, Bagus Prayitno, Harjadi Gunawan, Riccy Kurniawan, Isdaryanto Iskandar, Ivan Goenawan, Lanny Panjaitan, Maria Kartawidjaja, harlianto Tanudjaja, Budi Kartadinata, Tahir Ursam, Henry, Lukas, Ferry Rippun

FAKULTAS TEKNIK

Harsono, Widi Hadiyanti, Dora Angelina, Paulina C,

18 - 23 juni 2011

19-Apr

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Peningkatan Kemampuan Manajerial Organisasi, Tata Laksana & Keuangan Posyandu DAN Menumbuhkembangkan Karakter Intra & Interpersonal Melalui Pemasaran Pada Anak Usia Dini

Perkembangan Pendidikan Melek Media untuk Masyarakat Kelurahan Karet, Kuningan, Jakarta

35.000.000

1.672.500

8.110.000

5.000.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Pelatihan Komputer Untuk Anak SMP dan Anak Putus Sekolah dari Lingkungan Ekonomi Menengah Ke Bawah di Lingkungan Kesusteran Carmelitas Meruya, Jakarta - Barat

Kegiatan Bakti Sosial dari Dept Ilmu Penyakit dalam dan Dep Ilmu Bedah FK ke RSUD Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Kerjasama FK dengan PT Indofood Sukses Makmur Tbk Program Pesona Ukhuwah di Posdaya Delima VII Ciketing Udik, Bekasi

JARING KAWAN bersama CARITAS GERMAN

Kerjasama dengan YPB (Yayasan Putera Bahagia) – Pelatihan untuk siswa dan guru dari status sosial ekonomi bawah di DKI Jakarta

Konselor sekolah Abdi Siwa

Tes Kematangan Sekolah TK Boncel

Assessment Psikologis TK Sang Timur

4

1

1

2

3

4

5

2

Fakultas Teknik

Water For School

3

11 - 15 Agst 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

69

Bagian Psikologi Pendidikan

Bagian Psikologi Pendidikan

Ferdinand Prawiro, Ratri Atmoko, M.T. Asti Wulandari (Tim Inti) dibatnu oleh mahasiswa sebagai tim dan dosen sebagai fasilitator Bagian Psikologi Pendidikan

Nicholas Indra Nurpatria, Grace, Nila

FAKULTAS PSIKOLOGI

50 orang dokter FK

Januari 2011

Februari 2011

Januari – Desember 2011

Januari – Mei 2011

12 bulan

18 - 19 Juni 2011

FAKULTAS KEDOKTERAN

Raymond Bahana, Budi Karta, lanny W, Linda W, Sri Mulyanti, harlinato, Lukas, Karel, Catherine, Budi Karta, Sandra Octaviani, Melisa Mulyadi, Maria Angela, Theresia Gonzali, Lidya Sari, Ferry R, Henry K, Pertus Tahir LPPM

Kerjasama FT dengan Lions Club Jakarta Puri Indah Pealtihan Komputer bagi Karyawan Kostrad DKI Jakarta

2

2,500,000/bln

22.750.000

2.908.000,-

413.760.610,-

1.405.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

PT Indofood

Unika Atma Jaya

Coca - Cola Foundation Indonesia Perguruan Tinggi Sendiri

Unika Atma Jaya

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

70

Isolasi dan Karakterisasi Vibrio Parahaemolyticus dari Lingkungan Akuatik

Quantification of Axytocin Hormone in Lactating Mice Supplemented with Mature Sauropus Androgynus Leaves Extract Induksi dan Elisitasi Kultur Suspensi Sauropus androgynus untuk Produksi Papeverin Analisis Keragaman Genetik Bacillius dari Tempe

Penapisan Aktinomisetes dari Berbagai Habitat dengan Aktivitas Antibiofilm bagi Vibrio Cholerae

3

4

7

6

5

Budidaya Rotifer (Brachionus Rotundiformis) dengan Pendekatan Ekologi

Seleksi karyawan PT Sugih Makmur Sentosa

14

2

Seleksi karyawan PT. Bina Pertiwi Cemerlang

13

Antibacterial Activities of Zingiberaceae Rhizome Extracts Against Porphyromanas Gingivalis Planktonic Cells in vitro

Seleksi/assessment psikologis Lees Bakery

12

1

Assessment psikologis karyawan RS Jakarta

11

Pelatihan pagawai BPK Papua

Assessment psikologis karyawan RCTI

10

15

Assessment Psikologis SMPK 8 Penabur Yayasan Pangudi Luhur – seleksi guru TK dan SMU Mengisi acara ‘Ruang Keluarga’ di DAAI TV Kegiatan Academic Venture FP UAJ – Layanan Psikologis untuk individu, keluarga, sekolah

6 7 8 9

Januari 2011

Februari 2011

Februari 2011

Februari 2011

Februari 2011

Maret 2011

Februari 2011 Maret 2011 Mulai Mei 2011 Januari – Desember 2011

Dr. Diana Waturangi

Dr. Ir. Tati Barus, M.Si

Listya Utami Karmawan, M.Si

Susan Soka, M.Sc

Prof. Dr. Bibiana W Lay

Dr. Ir. Rory A. Hutagalung

Yanti, Ph.D

Jun 2011 - Mei 2012 Feb 2011 - Des 2011 Mei 2011 - Mei 2012

Jan 2011 - Agst 2011

April 2011 - Dese 2011

April 2011 Maret 2012

Maret 2011 - Feb 2012

FAKULTAS TEKNOBIOLOGI

Bagian Psikologi Industri dan Organisasi Bagian Psikologi Industri dan Organisasi

Bagian Psikologi Industri dan Organisasi Bagian Psikologi Industri dan Organisasi Bagian Psikologi Industri dan Organisasi Bagian Psikologi Industri dan Organisasi

Bagian Psikologi Pendidikan Bagian Psikologi Pendidikan Sejumlah besar dosen FP UAJ Sejumlah besar dosen FP UAJ

20.000.000

19.765.000

19.903.400

23.000.000

20.000.000

19.453.000

20.000.000

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya Unika Atma Jaya Unika Atma Jaya Unika Atma Jaya

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

8

Angkak

9 Purifikasi Fraksi Kloroform dan Metanol Ekstrak

Optimasi Ekstraksi Bromelin dari buah Nanas dan Limbah Industri Pengolahan Nanas

Dr.. Noryawati Mulyono, S.Si dan Prof. Dr. Maggy T Suhartono Dr. Tresnawati Purwadaria, Ir. Agustin W Gunawan, Dr. Yanti Mei 2011 - Mei 2012

April 2011 Maret 2012 20.000.000

19.992.840

Unika Atma Jaya

Unika Atma Jaya

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

71

72

Dr. Faizah Sari

Dr. Faizah Sari

Anna Marietta da Silva

Dr. Faizah Sari

2

1

1

2

Nasional Tidak Terakreditasi

Buku

Paper Ilmiah

Bab dalam Buku

Anna Marietta da Silva

Yanti, Ph.D

3

1

Nasional Terakreditasi

Yanti, Ph.D

1

Jurnal Internasional

Penulis (Co-author) Yanti, Ph.D

2

No.

Kategori

Lampiran 3. Kinerja Publikasi 2011

A Pratical Guide to Understanding Basic English Phonetics and Phonology

Membuat Penelitian: Mudah Kok

A Cross-Linguistic Dimension of the Pragmatic Particle You

A Pratical Guide to Understanding Basic English Phonetics and Phonology

Membuat Penelitian: Mudah Kok

Anaphora in Traditional Jambi Malay

Reduplication in Tanjung Raden Malay

Reduplication in Tanjung Raden Malay

Judul

Keterangan

Karya Ilmiah dalam bentuk buku asli. Penerbit Native Indonesia Press. ISBN: 976-602-991-591-4. Tebal buku iv + 122 halaman

Buku Asli Penerbit Native Indonesia Cetakan I Juni 2011 ISBN 978-60299159-0-7 tebal xv + 108 halaman

Diterbitkan pada Journal Linguistik Indonesia (ISSN: 0215-4846 vol. 29 nomor 1 Februari 2011

Karya Ilmiah dalam bentuk buku asli. Penerbit Native Indonesia Press. ISBN: 976-602-991-591-4. Tebal buku iv + 122 halaman

Buku Asli Penerbit Native Indonesia Cetakan I Juni 2011 ISBN 978-60299159-0-7 tebal xv + 108 halaman

Artikel dalam buku Ilmiah: Austronesian and Theoritical Linguistics, Linguistik Aktuell Linguistics Today 167 penerbit John Benjamins Publishin Company ISBN 978 90-5550 1 (Hb; alk paper) ISBN 978 90 272 8775 5

Artikel dalam buku Ilmiah: Austronesian and Theoritical Linguistics, Linguistik Aktuell Linguistics Today 167 penerbit John Benjamins Publishin Company ISBN 978 90-5550 1 (Hb; alk paper) ISBN 978 90 272 8775 5 Artikel dalam buku Ilmiah: Austronesian and Theoritical Linguistics, Linguistik Aktuell Linguistics Today 167 penerbit John Benjamins Publishin Company ISBN 978 90-5550 1 (Hb; alk paper) ISBN 978 90 272 8775 5

PASCASARJANA

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Nasional Tidak

Nasional Terakreditasi

Jurnal Internasional

Kategori

Artikel Koran/Majalah

Paper Seminar

Nuning Trihadmini dan Dra Pudjiastuti

Aloysius Deno Hervino

Nuning Trihadmini

Drs. Kasdin Sihotang, M.Hum

2

3

1

Penulis (Co-author)

Dr. Anna Marietta da Silva

1

Jum lah

1

Membangun Ruang Publik Berkeadaban

Contagion dan Spillover Effect Pasar Keuangan Global sebagai Early Warning System

Dampak Multivariat Volatility, Contagion dan Spillover Effect Pasar Keuangan Global terhadap Indeks Saham dan Nilai Tukar Rupiah di Indonesia Avoiding Risk in Working Capital Credit Distribution in Indonesia

Judul

Diterbitkan pada Journal Linguistik Indonesia (ISSN: 0215-4846 vol. 29 nomor 1 Februari 2011

Dimuat di Jurnal Keuangan dan Perbankan vol. 13 no. 1, periode Juni 2011. Penerbit Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Program Magister Manajemen IKPIA Perbanas Jakarta. ISSN 1410-8623. Terakreditasi B SK Dirjen DIKTI no. 65a/DIKTI/Kep/2008

Dimuat di Economic Journal of Emerging Markets vol. 3 Issue 2, periode Agustus 2011. Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia (UII). ISSN 2086-3128. Terakreditasi DIKTI no. 65a/DIKTI/Kep/2008

Dimuat Jurnal Ekonomi dan Pembangunan vol XI no. 2 Januari 2011. ISSN 1411-5212, Terakreditasi B berdasarkan SK Dirjen DIKTI no. 43/DIKTI/Kep/2008

Keterangan

Dipresentasikan pada Konferensi Linguistik tahunan Atma Jaya 9 (KOLITA 9) Unika Atma Jaya 29 - 30 April 2011

FAKULTAS EKONOMI

Makna Sekolah pada Masyarakat Indonesia sebuah Kajian Berprestasi Sosial Mengenai Pendidikan di Indonesia

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

73

74

Bab dalam Buku

Buku

Terakreditasi

Lily Suhaily

Yanuar Nanok

Hery, SE.,M.Si

Hery, SE.,M.Si

Sri Hapsari, M.Hum, Amalia Sandrayani, Ika Endang Sri Hendarwati, Asih Anggarani, Jati Wahyono Agustinus

Hery, SE.,M.Si

Sri Hapsari, M.Hum

Alex Seran

Alex Seran

Frans Bararuallo Frans Bararuallo

4

1

2

3

4

5

6

7

8 9

Sinta Boentoro

3

2

Kebudayaan Toraja Nilai Perusahaan

Teori Hukum Positif dalam Perspektif ETIKA DISKURSUS JURGEN HABERMAS

LOGIKA

Merintis Penulisan Esai yang efektif

Soal Jawab Sistem Pengendalian Manajemen

Dari EYD ke ESAI (dilengkapi Soal Jawab) Cetakan I dan II)

Soal Jawab Akutansi Biaya

Pengantar Akuntansi, Soal Latihan dan Penyelesaiannya

Analisis Pengaruh Struktur Aktiva dan Profitabilitas terhadap sruktur modal perusahaan pertambangan yang terdaftar dalam Indeks LQ45 selama periode 2005-2009 Dampak Globalisasi terhadap Sosial Ekonomi di Negara Berkembang Analisis Persepsi Konsumen sebagai Dasar Penerapan Biaya

Buku Asli Penerbit Pusat Penerbit Atma Jaya tahun 2011 Buku Asli Penerbit Pusat Penerbit Atma Jaya tahun 2011

Buku karya Akademik Asli: Penerbit Universitas Atma Jaya (PUAJ). ISBN: 978-602-8904-20-9, tebal buku 300 hlm; September 2011

LOGIKA yang diterbitkan oleh Penerbit Universtias Atma Jaya, Mei 2011 tebal buku xiii + 168 halaman. ISBN. 978-602-8904-12-4

Karya akademik asli dalam bentuk buku judul SOAL JAWAB SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN diterbitkan oleh PT Bumi Aksara 2011. ISBN 978-602-217-152-2. tebal buku viii + 132 hal Dalam bentuk Buku Asli Cetakan Pertama Oktober 2011 penerbit Pelangi Press tebal buku x + 130 halaman, 14 cm x 21 cm ISBN: 978-979-1533-17-1

Karya ilmiah dalam bentuk Buku Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta 2011

Karya Akademik Asli. Penerbit Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia – Jakarta 2011, 130 halaman

Karya Akademik Asli.. Penerbit PT Indeks, Permata Puri Media – Jakarta 2011, ISBN: 10 979 – 062 – 218 – X. Jumlah 300 halaman

Dimuat di Jurnal Ekonomi dan Bisnis Fakultas Ekonomi Unika Atma Jaya vol. 1 No.2 th 2011. diterbitkan FE UAJ. ISSN 2087 – 6467

Dimuat di Jurnal Ekonomi dan Bisnis Fakultas Ekonomi Unika Atma Jaya vol. 1 No.2 th 2011. diterbitkan FE UAJ. ISSN 2087 – 6467

Dimuat di Jurnal Ekonomi dan Bisnis Fakultas Ekonomi Unika Atma Jaya vol. 1 No.2 th 2011. diterbitkan FE UAJ. ISSN 2087 – 6467 Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Andre Ata Ujan

Drs. R. Ristyantoro, M.Hum

Drs. Kasdin Sihotang, M.Hum

Andre Ata Ujan

Kasdin Sihotang

Kasdin Sihotang

Drs. Rodemus R, M.Hum

Andre Ata Ujan

Drs. Kasdin Sihotang, M.Hum

Drs. Kasdin Sihotang, M.Hum

Andre Ata Ujan

Kasdin Sihotang

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

Dr. R. Ristyantoro, M.Hum

Drs. Kasdin Sihotang, M.Hum

1

Artikel Koran/ Majalah

14

Sonny Keraf

Sri Hapsari, M.Hum

1

1

Paper Seminar

Paper Ilmiah

Kembali kepada Kesucian

Urgensi Etika Publik

Musuh-musuh Demokrasi

Nihilnya Teladan Moral Pejabat Publik

Pedagogi Kejujuran dari Ibu Siami

Menggugat Tirani Pertumbuhan

Menghidupkan Nurani Bangsa

Revitalisasi Moralitas Kebangsaan

Mencermati Paradoks Hidup Modern

Hukum Besi Perubahan

Menegakan Etika dalam bisnis

Tantangan bagi Loyalitas Universitas Menggugah Perilaku Etis Wakil Rakyat

MASYARAKAT TEKNOLOGI BERBASIS NILAI

PLTN: Enerji Alternatif 2100

Gender Dalam Penulisan Esai Siswa SMA di Bekas

Dimuat di harian Suara Pembaruan Sabtu, 27 Agustus 2011

Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu 13 Agustus 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu, 6 Agustus 2011

Dimuat di Suara Pembaruan Sabtu, 9 Juli 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 25 Juni 2011

Dimuat di harian Suara Pembaruan Sabtu, 18 Juni 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu 11 Juni 2011

Dimuat pada Harian Suara Pembaruan, sabtu 4 Juni 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 21 Mei 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 9 April 2011

Harian Suara Pembaruan Sabtu, 30 April 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaharuan Sabtu, 16 April 2011

Suara Pembaruan Sabtu 2 April 2011

Harian Suara Pembaruan, Sabtu, 26 Maret 2011

Dipresentasikan pada Seminar Pro dan Kontra Nuklir sebagai Enerji Terbarukan diselenggarakan Fakultas Filsafat UGM bekerjasama dengan Penerbit Kanisius, KR dan Aqua pada 8 April 2011

Dipresentasikan pada Konfernsi Linguistik tahunan Atma Jaya (KOLITA) ke-9 (tingkat Internasional) tanggal 29 – 30 April 2011

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

75

76

Nasional Tidak Terakreditasi

Nasional Terakreditasi

1

1

Kasdin Sihotang Kasdin Sihotang

19 20

Jurnal Internasional

Kasdin Sihotang

18

Dr. A. Prasetyantoko

Jay K. ROSENGARD, Harvard University; dan A. PRASETYANTOKO, Atma Jaya Catholic University

Ekonomi Global Buram, Asia Kiblat Masa Depan

If the Banks are doing so Well, Why Can’t I get A Loan? Regulatory Constrains to Financial Inclusion in Indonesia

Judul

Dimuat di Jurnal Forum Manajemen Prasetya Mulya edisi Oktober – Nopember 2011. ISSN 0215-1146

Co-Author, Dimuat di Jurnal Internasional Asian Economic Policy Review (AEPR) volume 6 Issue 2 edisi December 2011. Journal of the Japan Center for Economic Research (JCER) p 273-296 Wiley Blackwell. ISI Journal Citation Reports® Ranking: 2010: Economics: 175 / 304 Impact Factor: 0.622

Keterangan

Dimuat di Suara Pembaruan Sabtu, 12 November 2011 Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 24 Desember 2011

Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu, 15 Oktober 2011

Dimuat di Jurnal Prisma, majalah Pemikiran Sosial Ekonomi vol 30, 2011

Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu 17 September 2011

Dimuat di Suara Pembaharuan, Sabtu 10 September 2011

FIABIKOM

Teladan Moral Pahlawan Natal Mengangkat Harkat Manusia

Matinya Lentera Peradaban

Pendidikan Multikultural untuk Masyarakat Terbuka

Wajah Baru Homo Homini Lupus

Degradasi Kejujuran Ilmiah

Penulis (Co-author)

Kasdin Sihotang

17

Jumlah

Andre Ata Ujan, Ph.D

16

Kategori

Kasdin Sihotang

15

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Artikel

Paper Seminar

Paper Ilmiah

Bab dalam Buku

Buku

3

Paradoks Perekonomian Kita

Indigenisasi Ilmu Komunikasi: Dari Ilmu Komunikasi di Indonesia menjadi Ilmu Komunikasi Indonesia

Prof. Dr. Alois A Nugroho (Guru Besar

A. Prasetyantoko

Revitalisasi dan Reinterprestasi Nilai-nilai Pancasila

Prof. Dr. Alois A Nugroho (Guru Besar

2

1

The Deontology of Development: The Perspective of Amartya Sen

Prof. Dr. Alois A Nugroho (Guru Besar

1

If The Banks Are Doing So Well, Why Cant't I Get A Loan Regulatory Constraints to Financial Inclusion in Indonesia

Etika Komunikasi Politik

Aspek Budaya Dalam organisasi Bisnis

A. Prasetyantoko

Prof. Dr. Alois A Nugroho

Prof. Dr. Alois A Nugroho

1

2

1

dimuat di Harian Kompas, 3 Maret 2011

Dipresentasikan pada Konferensi Nasional Ilmu Komunikasi yang diselengarakan oleh Pusat Kajian Komunikasi Depertemen Ilmu Komunikasi FISIP - UI tanggal 9 Nopember 2011

Dipresentasikan pada International Conference on Cutural Traditions and sustainable Development penyelenggara Institute of Philosophy dan CRVP bertempat di Hanoi, 7 – 8 Juli 2011 Dipresentasikan pada Kongres Pancasila III ”Harapan, Peluang dan Tantangan Pembudayaan Nilai-nilai Pancasila, Penyelenggara MPR-RI, UGM dan Univ Airlangga Surabaya 3 Mei – 1 Juni 2011

dipresentasikan pada Konferensi Asian Economic Policy Review di Nikkei Otemachi Building, Tokyo, 18 - 19 Mei 2011

Penerbit Pusat Penerbit Unika Atm Jaya

Dimuat di Buku Ilmiah BUDAYA ORGANISASI Teori, Penelitian dan Praktik dengan judul ASPEK BUDAYA DALAM ORGANISASI BISNIS. Penerbit Salemba Empat, 2011 ISBN 978-979061-183-2

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

77

Koran/ Majalah

78 A Prasetyantoko A Prasetyantoko Dr. Tanete Pong Masak A. Prasetyantoko Alois A Nugroho A.Prasetyantoko

14

15

16

17

18

19

Y. Eko Widodo, MM

9

Alois A Nugroho

A.Prasetyantoko

8

13

A.Prasetyantoko

7

A.Prasetyantoko A. Prasetyantoko

A.Prasetyantoko

6

11 12

Alois A Nugroho

5

Y. Eko Widodo, MM

Alois A Nugroho

4

10

Alois A. Nugroho

A. Prasetyantoko

3

2

Masterplan Ekonomi, Kuncinya Eksekusi

Saatnya Pembatasan Kepemilikan Asing di Perbankan Pancasila dan Egalitarianisme

Merajut Kebijakan Sinema dan Multimedia Nasional

Mimpi Masyarakat Ekonomi ASEAN

Mengoptimalkan Peluang ACFTA

Moaralitas Tindakan Heroik

Kartel Suku Bunga dan Oligopoli Perbankan Menyiasati Dampak Buruk ACFTA

Masyarakat Surplus Informasi

Perusahaan Negara Berjaya Kembali

Tsunami Global

Implikasi Ekonomi Bencana Jepang

Kartel Perbakan: Salah Siapa

SKANDAL PLAGIARISME GLOBAL

Kekerasan Massa dan Kredibilitas Negara

Rapuhnya Birokrasi Kita

Inflasi dan Transmisi Kebijakan Moneter

Dimuat di Majalah Analisis edisi Juni 2011

Dimuat di Majalah Investor Daily edisi Mei 2011 Dimuat di Suara Pembaruan Sabtu, 28 Mei 2011

Dimuat di Majalah Moviegeors edisi 004/Mei/2011

Dimuat di Harian KOMPAS Selasa, 10 Mei 2011

Dimuat di Harian Finance Today, Kamis 28 April 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 23 April 2011

Dimuat di INFOBANK no. 385 edisi April 2011 Dimuat di Investor Daily edisi April 2011

Dimuat di Majalah SWA no. 08/XXVII/edisi 14 – 27 April 2011

Dimuat di Majalah SWA edisi 17 Februari – 2 Maret 2011

Dimuat di Majalah Kontan edisi Maret 2011

Dimuat di Harian Kompas Selasa, 15 Maret 2011

Dimuat di Harian Finance Today, Jumat 18 Maret 2011

dimuat di Harian KOMPAS, 12 Maret 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu, 12 Feberuari 2011

dimuat di Harian Kompas, 1 Februari 2011

dimuat di Harian Finance Today Senin, 31 Januari 2011 Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Dr. A. Prasetyantoko Dr. A. Prasetyantoko Eko Widodo, MM Alois A Nugroho A. Prasetyantoko A. Prasetyantoko A. Prasetyantoko Dr. Anhar Gonggong A. Prasetyantoko Prof. Dr. Alois A Nugroho (Guru Besar Dr. A. Prasetyantoko Dr. A. Prasetyantoko Prof. Dr. Alois A Nugroho (Guru Besar

23

24

25 26

27

28

29

30

31

32

33

34

35 A. Prasetyantoko

Prof. Dr. Alois A Nugroho (Guru Besar

22

36

A.Prasetyantoko

A.Prasetyantoko

21

20

Peran Menteri Ekonomi Menghadapi Krisis Global

Korupsi sebagai Pelanggaran Etika

Krisis Eropa dan nasib Bursa

Momentum di Tengah Krisis

Komunikasi Saling Memaafkan

Antisipasi Dampak Krisis AS

Tjokroaminoto: Rumah Ideologi dan Dialog

Politik Anggaran di Tengah Pemulihan Global

Sebuah Tantangan Untuk Menuju Abad Asia

Pasca-kesepakatan Pagu Utang Amerika Serikat

Berinovasi Bersama Pelanggan jasa Persatuan bukan Persatean

Implikasi Krisis Eropa pada Indonesia

Menghitung dampak jika AS Gagal Bayar

Media dan Pijar Demokrasi

Nasib Kita ditengah Fluktuasi Ekonomi Dunia

Peluang dan Tantangan Forum Ekonomi Dunia

Dimuat di Media Indonesia, Senin, 24 Oktober 2011

Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu, 8 Oktober 2011

Dimuat di Seputar Indonesia, Kamis, 22 September 2011

Dimuat di Harian KOMPAS, Senin 19 September 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu 3 Setember 2011

Dimuat di Harian KOMPAS 10 Agustus 2011

Dimuat di Majalah TEMPO edisi Agustus 2011

Dimuat di Finance Today jumat, 19 Agustus 2011

Dimuat di Majalah Fortune Indonesia edisi Agustus 2011

Dimuat di Harian Finance Today, Jumat, 5 Agustus 2011

Dimuat di Majalah SWA edisi juli 2011 Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 30 Juli 2011

Dimuat di Harian FINANCE TODAY, Jumat 8 Juli 2011

Dimuat di Jurnal INFOBANK no. 388 edisi Juli 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 2 Juli 2011

Dimuat di Harian Finance Today, Jumat 24 Juni 2011

Dimuat di Harian Finance Today, 10 Juni 2011

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

79

80 Y. Eko Widodo, S.Sos.,SH.,MM DA. Prasetyantoko A. Prasetyantoko

40

42

Ivan Stevanus, M.Pd.

Anastasia Yap Fu Lan, M.Hum

2

1

Setiono Sugiharto

1

Jurnal Internasional

Penulis (Co-author)

Jumlah

Kategori

Nasional Terakreditasi

Level Investasi Minus Intermediasi

Mencegah dan Mengatasi Perilaku Buruk dalam Organisasi Efektivitas BI Rate

Menyongsong Era OJK

Tantangan Menteri Ekonomi

Fokus pada Sektor Riil

Perbedaan Penerapan Model Pembelajaran Sains Teknologi Masyarakat, Konstekstual dan Kooperatif pada mata pembelajaran IPS SD

Living Eucharist in Asia: A New Habitus

Th e Robustness of The Comprehension Hypothesis: A Review of Current Research and Implications for the Teaching of Writing

Judul

Dimuat di Jurnal Sekolah Dasar Kajian Teori dann Praktik Pendidikan, ISSN 0854-8285 tahun 19 nomor 1, Mei 2010 (Terakreditasi B no. 110/DIKTI/Kep/2009 tanggal 5 Desember 2009)

Dimuat di Pertanika Journal of Social Sciences and Humanities vol. 18 (2 Sept) 2010 Publis by Universiti Putra Malaysia Press diajukan ke HIBAH DIKTI Artikel Berkala Berputasi Internasional Dimuat di Jurnal Internasional East Asian Pastoral Review vol. 47 Number 4, April 2010

Keterangan

Dimuat di Harian Kompas Kamis, 22 Desember 2011

Dimuat di Majalah Kontan edisi 21 – 27 November 2011

Dimuat di Majalah Swa edisi Oktober 2011

Dimuat di Harian Investor Daily Senin, 31 Oktober 2011

Dimuat di Seputar Indonesia, Kamis, 20 Oktober 2011

Dimuat di Harian Kompas, Jumat, 21 Oktober 2011

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

A. Prasetyantoko

39

41

A. Prasetyantoko

A. Prasetyantoko

38

37

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

2

Bab dalam Buku

Nilawati Hadisantosa, M.Hum, To Thi Thu Huong, Richard Johnstone, Sonthida Keyuravong, WonKey Lee Lanny Hidajat, MA

1

Buku

Setiono Sugiharto

M. Marcellino, Ph.D

1

2

3

C. Iman Sukmana

1

Yap Fu Lan, M.Hum

Prof. Laura F.N. Sudarnoto

Nasional Tidak Terakreditasi

2

Probing Rhetorical Structures of Advanced Learners Expository Prose: A Data-Based Approach

The Logic of "Illogical" Patterns of Introduction: Takin an Anti Foundattionalism position

The Effect of Linguistic input on Young Children’s Early Utterances

Menuju Gereja yang Semakin Pribumi (analisis Konflik Internal dalam Gereja Eks ADS Learning through English: Policies, Challenges and prospects Insights from East Asia

Silence, the Origin of Evangelization A Discourse with Max Picard, Raimon, Panikkar and Aloysius Pieris

Upaya meningkatkan Kualitas Kehidupan kerja Guru Sekolah Dasar

Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0

Dipresentasikan pada The Fifteenth International Symposium on Malay/Indonesian Linguistics, Malang, 24 – 26 Juni 2011

Karya Akadmik asli. Penerbit Unika Atma Jaya, Aparil 2011 ISBN 978-602-8904-08-7. Tebal buku xviii + 253 halaman Buku Asli diterbitkan oleh British Council, 2010 ISBN: 978-086355-644-9 Tebal Buku 135 halaman

Dimuat di Jurnal DISKURSUS Filsafat dan Teologi vol. 10 nomor 1 April 2011. ISSN 14123878. (tidak Terakreditasi)

Dimuat di Jurnal Sekolah Dasar Kajian Teori dan Praktik Pendidikan tahun 19 nomor 2, november 2010 (Terakreditasi B DITJEN DIKTI no. 110/DIKTI/Kep/2009 tanggal 5 Desember 2009)

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

81

82 Y.M. Harsono

Yohanes Hartadi

M.T. Purwanti

8

9

10

Lanny Hidajat

6

Luciana

Paulina Chandrasari

5

7

Nilawati Hadisantosa

A. Yenny S, MA

4

3

Interactional Strategis on CorporationPrivate HEIs Partnership in Jakarta, Indonesia

Image of Indonesia in European Medievel Travel Writtings

Senior High School English Curriculum Development in Indonesia

Teaching Concetions: A Case of Teacher Educatioon Program

The Analysis of the Structure of Jakarta Indonesia Sentences In Oral Language

The Analysis of Children's taks Demands and Supports in EFL Classroom

Request Strategies: Learners Choice vs Native Speakers Choice

Bringing Corposa into the Classroom

Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0 Dimuat dalam Buku Ilmiah Exploring Issues in English Studies. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya Jakarta Jakarta 20 Mei 2011. ISSBN: 978-60299245-1-0

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Liria Tjahaja

Yap Fu Lan

C. Iman Sukmana

Felix Lengkong

Caroline Lisa Setiawan

Henny Christine Mamahit

13

14

15

16

17

Matheus Benny Mite

12

11

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Niche Konselor Indonesia: Konselor Indonesia Saat ini dan Yang akan datang

Bimbingan dan Konseling Karier pada Tingkat SMU

Psikoterapi dan Konseling Berfundasi Teori Kepribadian

Membangun Pluralisme Agama dalam Pendidikan Agama Katolik di Sekolah

Refeleksi Teologis atas Gagasan Pendidikan Karakter Manusia Indonesia

Pendidikan Katekis Akadmis sebagai Usaha Mempersiapkan Katekis yang Senantiasa Belajar

Pendekatan Narasi dalam Pendidikan Iman Umat: Memahami Siapakah Manusia di hadapan Allah

Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

83

84 Laura F.N. Sudarnoto

Y. Cludia Dhian

Maria F. Avanti S

Ivan Stevanus

22

23

24

Gerda k. Wanei

20

21

Claudia Wahyu Trihastuti

Yoseph Pedhu, CP

19

18

Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas IV SD dalam Pembelajaran IPS

Penerapan Pembelajaran Portofolio dalam Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial IV SD Pangudiluhur

Pembelajaran Pragmatik di sekolah Dasar

Upaya Mengembangkan Kecerdasan Emosional Dalam Lingkungan Kerja

Kompetensi Diri Kawula Muda Era IPTEK

Anak Difabel dan Pendidikan oleh Maria

Kerahasiaan dalam Layanan Konseling

Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Inggrid Kurnia

Yohanes Mikael Seto Marsunu, Cornelius Iman Sukmana dan Liria Tjahaja Liria Tjahaja Yohanes Mikael Seto Marsunu, Cornelius Iman Sukmana Cornelius Iman Sukmana, Liria Tjahaja Yohanes Mikael Seto Marsunu, Heryanto Wono Wulung

27

28

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

31

30

29

Pricilla Anindyta dkk

Clara Ika Sari Budhayanti

26

25

Dimuat dalam Buku Pengunaan Buku Teks Pelajaran Agama Katolik untuk Siswa dalam Proses Pembelajaran. Penerbit OBOR. ISBN 978-979-565-564-0

Merupakan Buku Ajar SLTA kebawah . Penerbit OBOR. Cetakan I – 2011 ISBN 978979-565-543-9 Tebal Buku viii + 160 halaman

Remaja Menemukan Tuhan dalam Hidup Nyata Pendidikan Agama Katolik SMP Kelas IX

Mengoptimalkan Penggunaan Buku Teks Pak dalam proses Pembelajaran Siswa

Merupakan Buku Ajar SLTA kebawah . Penerbit OBOR. Cetakan I – 2011 ISBN 978979-565-543-9 Tebal Buku viii + 160 halaman

Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Dimuat dalam Buku Ilmiah Multidimensi dalam Pendidikan Pelangi Pendidikan Seri A. Penerbit FKIP Unika Atma Jaya, 20 Mei 2011. ISBN: 978-602-99245-0-3 Tebal Buku x + 299 halaman Merupakan Buku Ajar SLTA kebawah. Penerbit OBOR. Cetakan I – 2011 ISBN 978-979-565544-2 Tebal Buku vii + 160 halama

Remaja Menemukan Tuhan dalam Hidup Nyata Pendidikan Agama Katolik SMP Kelas VII

Remaja Menemukan Tuhan dalam Hidup Nyata Pendidikan Agama Katolik SMP Kelas VIII

Pengembangan Model Pembelajaran untuk meningkatkan Kemapuan Reflektif Mahasiswa S-1 PGSD

Pendekatan Inkuiri dalam Mata Kuliah Penididikan IPA meningkatkan Mahasiswa PGSD Unika Atma Jaya

Peningkatan Pengaturan Diri dalam Belajar Mahasiswa Melalui Pembelajaran Kooperatif dengan Metode STAD

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

85

86 Setiono Sugiharto Setiono Sugiharto Setiono Sugiharto Setiono Sugiharto Setiono Sugiharto Setiono Sugiharto Setiono Sugiharto

1

1

2

3

4

5

6

7

Artikel Koran/Majalah

Lanny Hidajat, MA

Drs. Liria Tjahaja, M.Si

34

Paper Ilmiah

Paper Seminar

Drs. Liria Tjahaja, M.Si

Drs. Beny Mite, M.Hum

33

32

Cultural Amnesia and the Loss of Local civilization Assess Thyself Lest Others Do

Deconstructing Scientific - empirical Traditions Celebrating Linguistic hybridity

Pedagogy of the Distressed

Respecting Students epistemic authority

Oral Tradisional an Foucault’s

The Effect of Linguistic input on Young Children’s Early Utterances

Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Bertolak dari Buku Teks Siswa

Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Bertolak dari Buku Teks Siswa

Buku Teks PAK untuk Siswa Sebuah Tinjauan Pedagogis – Yuridis

Dimuat di The Jakarta Post, April 19, 2011

Dimuat di Harian The Jakarta Post, January 15, 2011 Dimuat di Harian The Jakarta Post, January 27, 2011 Dimuat di Harian The Jakarta Post, January 29, 2011 Dimuat di Harian The Jakarta Post, 2 April 2011 Dimuat di harian The Jakarta Post, 3 April 2011 Dimuat di The Jakarta Post April, 16 2011

Dipresentasikan pada The Fifteenth International Symposium on Malay/Indonesian Linguistics, Malang, 24 – 26 Juni 2011

Dimuat dalam Buku Pengunaan Buku Teks Pelajaran Agama Katolik untuk Siswa dalam Proses Pembelajaran. Penerbit OBOR. ISBN 978-979-565-564-0 Dimuat dalam Buku Pengunaan Buku Teks Pelajaran Agama Katolik untuk Siswa dalam Proses Pembelajaran. Penerbit OBOR. ISBN 978-979-565-564-0 Dimuat dalam Buku Pengunaan Buku Teks Pelajaran Agama Katolik untuk Siswa dalam Proses Pembelajaran. Penerbit OBOR. ISBN 978-979-565-564-0

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Archangela Yenny Satriawan

10

Are You Famous or Popular?: A multipleMethod Approach

Exploring Teacher Questioning Strategies

Oral Instruction of Reading for Visually Impaired Stdents

Lidya Sari

Andrea Febrianto Wibowo, Henry Kartarahardja

1

1

2

Nasional Terakreditasi

Nasional Tidak Terakreditasi

Riccy Kurniawan

Ronald Sukawadi, Ching-Chow Yang and Fan Liu

1

Jurnal Internasional

Penulis (Co-author)

Jumlah

Kategori

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Studi Proses Dekode untuk Kode ReedSolomon Menggunakan Algoritma Berlekamp-Massey Aplikasi Berbasis WAP untuk Merencanakan Pembelian Telpon Gengam GSM dan CDMA

Sensitivity Alalysis of Flutter of A Two Degree of Freedom Linear Aeroelastic System

Towards an Identification and Classification of Service Quality Attributes in Higher Education

Judul

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Dimuat di Jurnal Ilmiah Teknik Mesin Vol. 13 no.1 April 2011 Fakultas Teknik Industri Universitas Kristen Petra Surabaya. Terakreditasi Peringkat B SK Dirjen DIKTI no. 43/DIKTI/Kep/2008

Dimuat di International Journal of eEducation,e-Busines, e-Management and eLearning, I (2), 169-174, ISSN: 2010-3654 (http://ijeeee.org/abstract/027-Z0011.htm)

Keterangan

Dipresentasikan pada Konferensi Linguistik tahunan Atma Jaya 9 (KOLITA 9) Unika Atma Jaya 29 - 30 April 2011 Dipresentasikan pada Konferensi Linguistik tahunan Atma Jaya 9 (KOLITA 9) Unika Atma Jaya 29 - 30 April 2011 Dipresentasikan pada Konferensi Linguistik tahunan Atma Jaya 9 (KOLITA 9) Unika Atma Jaya 29 - 30 April 2011

KINERJA PUBLIKASI FAKULTAS TEKNIK 2011

Kasih Elisabeth Rostini

Maria Tamarina Prawati

9

8

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

87

Laurentius Robert, Linda Wijayanti Lorens Satriady, Melisa Mulyadi Indra, Sandra Octaviani

Karel Octavianus Bachri, Maria Angela Kartawidjaja Feliks Prasepta Surbakit

Feliks Prasepta Surbakti Christine Natalia, ST.,MT

5

6

7

8

88

10

11

9

4

Agustinus Cisco, Lukas Viola Surya Cipta, Theresia Ghozali

3

Perancangan Program Aplikasi Sistem Distribusi dengan Metode Saving matrix sebagi Dasar Keputusan Pembelian Armada

Usulan Perancangan Sistem Pencarian Lokasi Parkir Mobil bagi Pengunjung (Studi Kasus: Mall Pluit Village)

Usulan Penerapan Metodologi DMAIC untuk Meningkatkan Kualitas Berat Produk di Lini Produksi Filling: Studi Kasus PT JAVA EGG SPECIALITIES, Cikupa

Perancang Datapath Prosesor RISC 32 Bit dengan Arsitektur SPARC Menggunakan MODELSIM

Simulasi Performasi Sinkronisasi Waktu pada Simbol Orthogonal Frequency Division Multiplexing (OFDM) dengan Algoritma Maximum Likelihood Estimation (MLE)

Alat Pemantau Hasil Produksi Keramik Berbasis Mikrokontoler dan Komputer

Perancang Sistem Pembersih Kaca pada Model Gedung Bertingkat Berbasis Programmable Logic Controller

Aplikasi Mengenai Pola Latihan dan Pola Makan Perbandingan Algoritma Handover Reseved Channel Scheme dan Non Priritized Scheme pada Mobile WiMAX

Dimuat di INASEA volume 12 no.2 Oktober 2011, hal. 118 – 127. ISSN 1411 – 9129. Penerbit BINUS University. Tidak Terakreditasi

Dimuat di Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer vo. 8 no. 1 September 2011, hal 39 – 46. ISSN 14129523. Tidak Terkareditasi

Dimuat di INASEA volume 12 no.2 Oktober 2011, hal. 107-117. ISSN 1411 – 9129. Penerbit BINUS University. Tidak Terakreditasi

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011 Diterbitkan di Jurnal Elektro vol. 4 no.1, April 2011

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Paper Ilmiah

Bab dalam Buku

Buku

1

Mikhael Dua

Mikhael Dua

2

Stefanus Prabu Hidayat

15

Yanto, ST.,M.Sc

St. Ivan Goenawan

14

1

Augustina Asih R

Ronald Sukawadi

13

12

Tcait Dimension in Entrepreneurial Culture an Epistemological Implication of Michael Polanyi

KEBEBASAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI Sebuah Esei Etika

ERGONOMI Studi Waktu dan Gerakan untuk Analisa dan Perbaikan Kerja

Usulan Penjadwalan Produksi yang Terintegrasi dengan Penjadwalan Maintenance: Studi Kasus PT XYS

DERET UMUM TAYLOR (Taylor’S General Services )

Analisis Model Transfer Tacit Knowledge: Studi Kasus Divis Production Planning Control PT X

Perancangan Sistem Karir Berdasarkan Analisis Kompetensi Pendekatan Manajemen Talenta (Studi Kasus: PT TCN, Jakarta)

Dipresentasikan pada International Conference on Cutural Traditions and sustainable Development penyelenggara Institute of Philosophy dan CRVP bertempat di Hanoi, 7 – 8 Juli 2011

Buku karya Akademik Asli: Penerbit Cinta Ilmu. ISBN: 978-602-97621-6-7, tebal buku 157 hlm; tahun 2011 Buku karya Akademik Asli: Seri Filsafat Atma Jaya: 30 Penerbit Kanisius. ISBN: 978-979-213108-6, tebal buku 146 hlm; tahun 2011

Dimuat di Jurnal Nasional Mat Stat vol. 11 no. 2 Juli 2011, hal 92 – 103. ISSN 1412.122 Penerbit BINUS University. Tidak Terakreditasi Dimuat di INASEA Industrial and Systems Engineering Assessmen Journal (Jurnal Kajian Teknik dan Sistem Industri) volume 12 no.1 April 2011, hal 1 - 10. ISSN 1411 – 9129. Penerbit BINUS University. Tidak Terakreditasi

Dimuat di Journal of Human Capital To Promote Human Capital Development” Vol. 2 no. 1 – Oktober 2009. ISSN: 1979-8180. Tidak Terkareditasi. Penerbit Universitas Bakrie Dimuat di INASEA Industrial and Systems Engineering Assessmen Journal (Jurnal Kajian Teknik dan Sistem Industri) volume 12 no.1 April 2011, hal 1 - 10. ISSN 1411 – 9129. Penerbit BINUS University. Tidak Terakreditasi

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

89

90

Artikel Koran/Majalah

Paper Seminar Mkhael Dua Dr. Mikhael Dua Dr. Mikhael Dua Dr. Mikhael Dua Mikhael Dua Mikhael Dua Mikhael Dua Mikhael Dua

2

3

4

5

6

7

8

Dr. Ir. Lukas, MAI

4

1

Mikhael Dua

Mikhael Dua

3

2

Dipresentasikan pada International Conference on Cutural Traditions and sustainable Development penyelenggara Institute of Philosophy dan CRVP bertempat di Hanoi, 7 – 8 Juli 2011

Integritas Anggota KPU

Narasi Korban

Femininitas

Merdeka dari Korupsi

Menyimak Tradisi

Ekonomi Masyarakat dan Kebebasan

NII dan Universtas Massa

Tantangan bagi Loyalitas Universitas

Pengembangan Program Aplikasi Uji Text Readability Berbasis Web

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 16 Juli 2011 Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu 20 Agustus 2011 Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 24 September 2011 Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 5 November 2011 Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 17 Desember 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 14 Mei 2011 Dimuat di Jurnal ETIKA Vol. 2 no.1 Mei 2010 Penerbit Yayasan Kota Kita (ISSN 2086-0145)

Dimuat di Suara Pembaruan Sabtu 2 April 2011

Dipresentasikan dalam Seminar Nasional RITEKTRA 7-8 Juli 2011 di Unika Atma Jaya dan di publikasikan di Prosiding Seminar tersebut

Thus Gone the Saint and its Philosphical Dipresentasikan pada 5th Karunungan Festival Commentaries Sub-Regional Conference on Southeast Asian Wisdom Stories for Sustainable Development, Ateneo de Manila Universty, on 18 -19 November 2011

Tcait Dimension in Entrepreneurial Culture an Epistemological Implication of Michael Polanyi

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Artikel Koran/Majalah

Paper Seminar

Paper Ilmiah

Bab dalam Buku

Buku

Nasional Tidak Terakreditasi

Nasional Terakreditasi

Jurnal Internasional

Kategori

1

Febiana Rima Kainama

Asmin Fransiska

Febiana Rima Kainama

2

1

Henny Wiludjeng

Penulis (Co-author)

1

Jumlah

Menegakan kehormatan

Between Diego and Mario: Children, Families and The Drug War in Indonesia

Politik Sebagai Tindakan Komunikasi dan Peran Perempuan

ORANG TUA TUNGGAL Permasalahan dan solusinya

Judul

Keterangan

Dimuat di Harian Suara Pembaruan Sabtu, 7 Mei 2011

Dimuat di Buku Ilmiah Children of The Drug War Perspectives on the Impact of Drug Policies on Young People Penerbit The International Debate Education Association. ISBN 978-1-61770-018-7

Dimuat dalam buku ilmiah Etika Komunikasi Politik. Penerbit Unika Atma Jaya. Tahun 2011. ISBN 978-602-8904-07-0

Karya akademik asli.dalam bentuk buku. Penerbit Inti Prima Promosindo ISBN 978-9791058-92-6 tebal 96 halaman. Maret 2011

KINERJA PUBLIKASI FAKULTAS HUKUM 2011

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

91

92 dr. Karim Susanto, MS dr. Kidyarto Suryawinata dr. Karim Susanto, MS Jeremias Jena, SS.,M.Hum

1

2

3

4

Nasional Tidak Terakreditasi

dr. Yudistira Panji Santosa, Sp.PD

Penulis (Coauthor)

1

Jumlah

Di atas Polemik Ahmadiyah,

Membangun Toleransi Mengapai kesejahteraan

Perempuan dan Pembrantasan Korupsi

Perdaganan Anak Dunia yang Kelabu

Pemikiran Hannah Arendt Mengenai Kekerasan dalam Kekuasaan

Hubungan Dermatologlifik Dalam Kehidupan Sehari-hari

Faktor Resiko Serta Gambaran Klinikopatologik Karsinoma Payudara

Hubungan Dermatologlifik Dalam Kehidupan Sehari-hari

Asimptomatik Situs Inversus dengan Dekstrokardia

Judul

Dimuat di Jurnal Ilmiah Diskursus Vol. 10 no.2 1 Oktober 2011 hal 166 - 190

Dimuat di Majalah Widya tahun 27 no. 305, Februari 2011 (Tidak Terakreditasi)

Dimuat di Majalah Ilmiah WIDYA tahun 27 nomor 304, Januari 2011

Dimuat di Majalah Widya tahun 27 no. 305, Februari 2011 (Tidak Terakreditasi)

Dimuat di Majalah Kedokteran Indonesia volume 61 nomor 1, Januari 2011. Terakreditasi B no. 51/DIKTI/Kep/2010

Keterangan

Dimuat di Harian Suara pembaruan12 Maret 2011

Dimuat di Suara Pembaruan Sabtu, 19 November 2011

Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu, 23 Juli 2011 Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu, 22 Oktober 2011

KINERJA PUBLIKASI FAKULTAS KEDOKTERAN 2011

Febiana Rima Kainama Febiana Rima Kainama, M.Hum Febiana Rima Kainama, M.Hum Febiana Rima Kainama, M.Hum

Nasional Terakreditasi

Jurnal Internasional

Kategori

5

4

3

2

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Jumlah

1

1

Jurnal Internasional

Nasional Terakreditasi

Jermias Jena

2

Lagi, Politik tak Berkeutamaan

Menguji Ketegasan Penguasa Kita

ETIKA BIOMEDIS

Hana Panggabean dan J. Murniati

Penulis (Co-author) Eko A. Meinarno, Christiany Suwartono

Developing a Culture-Adequate Intercultural Competence Program for Indonesian Students

Explaning Why We Like Gossip

Judul

Dimuat di Jurnal ANIMA Indonesian Psychological volume 26, number 1 October 2010. Terkareditasi DIKTI peringkat B no. 43/DIKTI/Kep/2008. ISSN 0215-0158. Penerbit Fakultas Psikologi Universitas Surabaya

Sebagai Co-author dimuat di US-China Education Review B volume 1 number 2 July 2011 (Serial Number 2)

Keterangan

Dimuat di Harian Suara Pembaruan, Sabtu 7 Januari 2012

Dimuat di Suara Pembaruan, Sabtu 1 Oktober 2011

Dimuat dalam bentuk buku. Seri Filsafat Atma Jaya Penerbit KANISIUS, Jakarta 2011. Tahun 2011 Tebal: XI + 339 halaman. ISBN: 978-97921-2898-7

KINERJA PUBLIKASI FAKULTAS PSIKOLOGI 2011

Jermias Jena

K Bertens

1

1

Kategori

Artikel Koran/Majalah

Paper Seminar

Paper Ilmiah

Bab dalam Buku

Buku

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

93

94

Bab dalam Buku

Buku

Nasional Tidak Terakreditasi

Christiany Suwartono

Nani Nurrachman

2

Rayini Dahesihsari, Juliana Murniati, Hosael Waluyo Erlan

2

1

Clara Ajisuksmo

Juliana Murniati, Hoshaesl W, Erlan, Rayini Dahesihsari

Rayini Dahesihasari

1

3

2

Mengapa Psikologi Perempuan?

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Ilmiah KELUARGA INDONESIA Aspek dan Dinamika Zaman. Penerbit Rajawali Pers Divisi Buku Perguruan Tinggi PT RajaGrafindo Persada. Tahun 2010

Penerbit: Pusat Penerbit Unika Atma Jaya tahun 2011

Dinamika Kelompok

Pemanfaatan dalam Keluarga

Karya Ilmiah dalam bentuk buku. ISBN 978979-8827-56-3. Penerbit Pusat Pengabdian kepada Masyarakat (PKPM) Juni 2011. tebal buku vi + 72 halaman

Dimuat di Jurnal ANIMA Indonesian Psychological volume 26, number 2 Januari 2011. Terkareditasi DIKTI peringkat B no. 43/DIKTI/Kep/2008. ISSN 0215-0158. Penerbit Fakultas Psikologi Universitas Surabaya

HIV/AIDS Prevention and Care Response in Aceh Province

Self-Identification and Trust Towards Ingrous

Strategi Komunikasi dalam Tim Kerjasama Dimuat di Jurnal Psikologi vol. 24 no. 2, antara Divisi Studi Kasus pada Tim Kerja September 2009. Penerbit Fakulatas Psikologi Pemeliharaan Produk Perbankan Universitas Padjajaran Bandung. Akreditasi SK Dirjen DIKTi no. 56/DIKTI/Kep/2005

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Theresia I Shanti

Nani Nurrachman

Nani Nurrachman

Weny Savitry S. Pandia

Weny Savitry S. Pandia

Theresia I Shanti

5

6

7

8

9

Nani Nurrachman

4

3

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Pencapaian Kepuasan Perkawinan pada Isteri yang Bekerja

Perempuand an Kariernya: Nafkah versus Aktualisasi Diri

Aspirasi Akademik dan Karier Perempuan: Apakah Terkait dengan Perbedaan Kemampuan dan Motivasi antara Perempuan dan Laki-laki

Perempuan dan Peran Ibu

Diri (Self) Perempuan: Antara Meraih Peluang dan menentukan Pilihan

Peran Gender dan Pembagian Kerja Berdasarkan Gender pada setiap Tahap Perkembangan Manusia

Sejarah Perkembangan Psikologi Perempuan

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

95

96 Eunike S. Tyas Suci

Lidia L Hidajat

Evi Sukmaningrum

Dhevy S. Wibawa dan Maria Magdalena Tri Warmiyati Nani Nurrachman

12

13

14

15

16

Eunike S. Tyas Suci

Theresia I Shanti

11

10

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Perempuan dalam Lingkungan Sosiokulturalnya: Konstruksi Sosial Hasil Bentukan Budaya

Perempuan, Identitas Sosial dan Organisasi

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Penerimaan Diri Perempuan yang Terinfeksi HIV dan AIDS

Kesehatan Mental Perempuan: Antara Makna Diri dan Makna Budaya Perempuan Indonesia

Kesehatan Mental Permpuan: Masalah yang Terabaikan

Kesehatan Perempuan dan Permasalahannya: Dari Bahaya Rokok, Kesehatan Maternal, HIV dan AIDS sampai Kanker Serviks

Ketika Perempuan (harus) Memilih untuk Tidak bekerja

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Paper Ilmiah

Dr. Hana Pangabean

21

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

3

Dr. Hana Pangabean Clara Ajisuksmo

Dr. Hana Pangabean

20

2

Dr. Juliana Murniati

19

Dr. Nani Nurrachman

Nani Nurrachman

18

1

Nani Nurrachman dan Wieka Dyah Partasari

17

Asian Expats in Asia: Neighbours and Strangers Building Good Character through Life Skills Education for Preventing the Spread of HIV/AIDS and Drug Abuse

The Role Psychology in Indonesia’s Development: somepast and current notions

Asian Expats in Asia: Neighbours and Strangers

Understanding the Role of Culture in Rural Economic Behaviour: The Case of Aceh Tamiang, Indonesia

Developing intercultural Competence in Indonesia: Opportunities and Challenges

Wujud Perempuan

Sekilas Psikologi Laki-laki

Dipresentasikan pada The International Conference of Revisited Asian Society Exploration of Asia Indegenous Prespectives: Communalities and Differences penyelenggara Fakultas Psikologi Universitas Sanata Dharma Jogyakarta, 21 – 24 Juli 2011 Dimuat dalam Buku HQ ASIA Redefining Business Leadership Dipresentasikan pada Konferensi International tentang 1st International Conference on Character Education dengan tema Character Education for Integrity and Justice Toward Sustainability, penyelenggara Universitas Negeri Jogyakarta 7 - 8 November 2011

Dimuat dalam Buku HQ ASIA Redefining Business Leadership

Dimuat di Buku Ilmiah Prespektiven Interkultureler Kompetenz” Vandehoeck & Rupercht Dimuat di Buku Ilmiah Prespektiven Interkultureler Kompetenz” Vandehoeck & Rupercht

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Dimuat dalam buku Psikologi Perempuan Pendekatan Kontekstual Indonesia Penerbit Universitas Atma Jaya Jakarta Mei 2011. Tebal X + 446 halaman. ISBN: 978-979-21-2898-7

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

97

98

Jurnal Internasional

Kategori

Artikel Koran/Majalah

Paper Seminar

4

3

2

1

Jumlah

Yanti, Ph.D

Yanti1) and JaeKwan Hwang2)

Yanti

Yanti

Penulis (Co-author) SUPPRESSIVE EFFECT OF ETHANOLIC KAEMFERIA PANDURATA ROXB. EXTRACT ON MATRIX METALLOPROTEINASE-2 EXPRESSION IN PORPHYOMONAS GINGIVALIS-TREATED HUMAN GINGIVAL FIBROBLASTS IN VITRO dimuat di Journal of Oral Science, volume 52 no. 4, 583-591, 2010 Anti-Metalloproteinase-9 Activities of Selected Indonesian Zingiberaceae Rhizome Extracts in Lipopolysacchari de Induced Human Vascular Endothelial Cells in Vitro Suppressive effect of ethanolic Kaempferia pandurata Roxb. Extract on Matrix metalloprateinase-2 expression in Porphyromonas gingivalis-treated human gingival fibroblasts in vitro ANTI-METALLOPROTEINASE-9 ACTIVIES OF SELECTED INDONESIAN ZINGIBERACEAE RHIZOME EXTRACTS IN LIPOPOLYSACCHARIDE-INDUCED HUMAN VASCULAR ENDOTHELIAL CELLS IN VITRO

Judul

Keterangan

dimuat di American Journal of Biochemistry and Biotechnology 7 (1): 1-9, 2011 ISSN 15533468 (diusulkan untuk mendapat HIBAH PUBLIKASI DIKTI)

Journal of Oral Science, Vol. 52, No. 4, 583591, 2010

American Journal of Biochemistry and Biotechnology 7 (1): 1-9, 2011 ISSN 1553-3468 @ 2010 Science Publication

Jurnal Internasional (DIUSULKAN MENDAPAT HIBAH PUBLIKASI DIKTI) 18/5/2011

KINERJA PUBLIKASI FAKULTAS TEKNO-BIOLOGI

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

Nasional Terakreditasi

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA

4

3

2

1

7

6

5

Susan Soka, Rory Hutagalung, Yogiara, Clara Asisi Dr. Diana Waturangi, Ivana Francisca, Cindy Oktavia Susanto

Genetic Diversity of Methlotrophic Bacteria from Human Mouth Based on Amplified Ribosomal DNA Restriction Analysis (ARDRA)

dimuat di HAYATI Journal of Biosciences Vol 18 no. 2 June 2011 no.2 p 77 - 81 ISSN: 19783019. Terkareditasi DIKTI A no 110/DIKTI/Kep/2009

dimuat di HAYATI Journal of Biosciences Vol 18 no. 2 June 2011 no.2 p 77 - 81 ISSN: 19783019. Terkareditasi DIKTI A no 110/DIKTI/Kep/2009

Dimuat di HAYATI Journal of Biosciences March 2011 vol. 18 no. p 11 – 15 ISSN: 20864094 ( terkareditasi DIKTI)

Isolation and Identification of Methylotrophic Bacteria Producing Methanol Dehydrogenase from Human Feet and Mouth Population Dynamic of Dendronephthya spAssociated Bacteria in Natural and Artifical Habitats

Diana Waturangi

Dimuat di Jurnal Internasional American Journal of Biochemistry and Biotechnology 7 (1): 1-9, 2011 ISSN 1553-3468. Science Publications New York USA (Impact Factor 0,69)

Screening of Quorum Quenching Activity of Dimuat di Jurnal Microbiology Indonesia Bacteria Isolated from Ant Lion volume 5 nomor 1, Maret 2011, ISSN 19783477. Terakreditasi at level A no. 64°/DIKTI/Kep/2010

Anti Metalloproteinase-9 Activities of Selected Indonesian Zingiberaseae Rhizome Extracts in Lipopolysaccharide-Induced Human Vascular Endothelial Cells In Vitro

Population Dynamic of Dendronephthya sp- dimuat di HAYATI Journal of Biosciences Vol Associated Bacteria in Natural and Artifical 18 no. 2 June 2011 no.2 p 77 - 81 ISSN: 1978Habitats 3019. Terkareditasi DIKTI A no 110/DIKTI/Kep/2009

Genetic Diversity of Methlotrophic Bacteria dimuat di HAYATI Journal of Biosciences Vol from Human Mouth Based on Amplified 18 no. 2 June 2011 no.2 p 77 - 81 ISSN: 1978Ribosomal DNA Restriction Analysis (ARDRA) 3019. Terkareditasi DIKTI A no 110/DIKTI/Kep/2009

Yogiara, M.Si

Dr. Diana Waturangi, Ivana Francisca, Cindy Oktavia Susanto Susan Soka, Rory Hutagalung, Yogiara, Clara Asisi Yanti, Ph.D

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

99

100

Artikel Koran/Majalah

Paper Seminar

Paper Ilmiah

Bab dalam Buku

Buku

Nasional Tidak Terakreditasi

2

1 Prof. Winarno dan Jacqueline K

Prof. Winarno

-

Label dan Iklan Pangan

Macadamia

Buku Karya Akademik Asli. Penerbit Pusat Penerbit Unika Atma Jaya Jakarta

Buku Karya Akademik Asli. Penerbit Pusat Penerbit Unika Atma Jaya Jakarta

Laporan Tahunan LPPM UAJ - 2011

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - UNIKA ATMA JAYA