vi. ABSTRAK. Agus Widodo.08S1AJ0002. HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN
SIKAP IBU TENTANG. KELUARGASADAR GIZI (KADARZI DENGAN STATUS ...
ABSTRAK Agus Widodo.08S1AJ0002 HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG KELUARGASADAR GIZI (KADARZI DENGAN STATUS KADARZI PADA KELUARGA ANAK USIA 6 – 36 BULAN DIWILAYAH PUSKESMAS TAJAU PECAH KABUPATEN TANAH LAUT TAHUN 2010 Skripsi.Program Studi Gizi.2010 (xiv + 63 + lampiran) Undang-undang Nomor 25 tahun 2000 tentang Program Pembangunan Nasional dan Visi Indonesia Sehat 2010 menetapkan 80% keluarga menjadi keluarga sadar gizi (Kadarzi). Hasil data survei Kadarzi pada tahun 2006 dan 2007 didapatkan keluarga yang belum Kadarzi 52,7% dan 27,2%. Hasil Pemantauan Status Gizi Balita (z-Score BB/U) didapatkan status gizi kurang menunjukkan adanya peningkatan, yaitu tahun 2004 sebesar (5,1%), tahun 2005 (9,8%) dan tahun 2006 (10,1%) Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap ibu tentang keluarga sadar gizi dengan status Kadarzi pada keluarga anak usia 6 – 36 bulan diwilayah Puskesmas Tajau Pecah kecamatan Batu Ampar Kabupaten Tanah Laut Propinsi Kalimantan Selatan.Metode Penelitian,jenis penelitian observasional dengan rancangan cross sectional. Variabel terikat: status perilaku sadar Gizi dan variabel bebas: pengetahuan dan sikap ibu tentang indicator Kadarzi . Subyek penelitian balita usia 6-36 bulan, jumlah 88 balita. Analisis yang digunakan adalah Uji Chi-Square dan Regresi Logistik Berganda (Multiple Logistic Regression) dan didukung analisis kualitatitf dengan indepth interview bagi keluarga belum Kadarzi.Hasil Penelitian Keluarga sudah Kadarzi 56 (64,4%) dan belum Kadarzi 32 (36,4%). Indikator Kadarzi tentang dukungan keluarga memberikan ASI eksklusif 0-6 bulan paling banyak tidak dilaksanakan. Alasannya karena setelah melahirkan ASI tidak keluar, susu ibu bengkak dan mengeluarkan darah, hamil lagi dan alasan pekerjaan. Semua keluarga menggunakan garam beryodium dalam memasak makanan. Perilaku sadar gizi berhubungan signifikan dengan Pengetahuan Ibu. Ada hubungan yang signifikan antara sikap ibu tentang perilaku mandiri sadar gizi dengan status Kadarzi .Ada hubungan signifikan antara pengetahuan dan sikap ibu tentang Kadarzi dengan status Kadarzi. Semakin tinggi pengetahuan ibu tentang Kadarzi semakin besar pula kemungkinan keluarga untuk menerapkan Kadarzi.
Kata Kunci: keluarga sadar gizi, pengetahuan ibu,sikap ibu.
vi
ABSTRACT Agus Widodo.08S1AJ0002 ERUDITION CONNECTTION AND MOTHER ATTITUDE ABOUT NUTRIENT AWARE FAMILY WHIT STATUS KADARZI IN AGE CHILD 6 – 36 MONTH AT AREA PUSKESMAS TAJAU PECAH REGENCY TANAH LAUT PROVINCE OF SOUTH KALIMANTAN YEAR 2010 Skripsi.Program Study of Nutrient.2010 (xiv + 63 + supplement)
Act No. 25/2000 about National Development Program and Vision Healthy Indonesia 2010 specified that 80% of Indonesian families become nutrition alert families. The result of survey on nutrition alert families in indicated that in 2006 as much as 52.7% and in 2007 as much as 27.2% of families were not yet nutrition alert. The result of monitoring of nutrition status of underfives (z-score) showed undernourishment increased from 5.1% in 2004 to 10.1% in 2005. Objective To detect erudition connection and mother attitude about nutrient aware family whit status kadarzi in age child 6 – 36 month at area Puskesmas tajau Pecah,district Batu Ampar,regency Tanah Laut province of Kalimantan Selatan. Method The study was observational with cross sectional design. Nutrient aware behavior status bound variable,erudition free variable and mother attitude about indicator Kadarzi. Subject consisted of underfives of 6 – 36 months with as many as 88 underfives. Data analysis used chi-square and double logistic regression (multiple logistic regression) and qualitative analysis with indepth interview for families that were not yet nutrition alert.Result there were 56 families (64,4%) that were nutrition alert and 32 (36,4%) that were not nutrition alert. An indicator of nutrition alert in the form of family support to exclusive breastfeeding from 0 – 6 months had not been practiced for reasons that breastmilk could not be produced, the breasts were swollen and bled, mothers got pregnant again and occupational issues. All families used iodine salt in cooking. Behavior of nutrition alert was significant whit mother erudition,there connection significant between mother attitude about nutrient awere self supporting.There connection significant between erudition and mother attitude about Kadarzi whith status Kadarzi,mother erudition excelsior about Kadarzi more freeer also family possibility to aply Kadarzi Keywords: nutrition aware self ,supporting family , mother erudition.mother attitude
vii