PENERIMAAN SISWA BARU SMK TARAKANITA - Yayasan ...

53 downloads 673 Views 334KB Size Report
SMK Tarakanita Jakarta adalah sekolah Katolik yang menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dengan ... Kartu Peserta Tes Masuk SMK Tarakanita d.
YAYASAN TARAKANITA

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN TARAKANITA KELOMPOK BISNIS DAN MANAJEMEN Jl. TB. Simatupang Cilandak KKO No. 1 Jakarta Selatan 12550  (021) 78832487,  (021) 7805388 E-mail : [email protected]

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN PELAJARAN 2013-2014 A.

UMUM : 1. SMK Tarakanita Jakarta adalah sekolah Katolik yang menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dengan semangat nilai-nilai iman Katolik yang bersifat universal. 2. SMK Tarakanita menerima calon siswa putra dan putri

B.

SYARAT – SYARAT PENDAFTARAN : 1. Membayar formulir pendaftaran dan tes sebesar Rp 100.000,00 (seratus ribu rupiah) 2. Melengkapi dan menyerahkan berkas-berkas pendaftaran berupa : a. Data calon siswa dan orang tua / wali b. Surat Pernyataan yang ditulis tangan di atas materai Rp 6.000,00 c. Kartu Peserta Tes Masuk SMK Tarakanita d. Fotocopy nilai rapor semester I kelas IX SMP yang sudah disahkan oleh Kepala Sekolah e. Surat Keterangan Kelakuan Baik dan tidak terlibat penggunaan obat terlarang dari sekolah asal f. 1 lembar fotocopy Akte Kelahiran g. 1 lembar fotocopy Kartu Keluarga h. 1 lembar fotocopy KTP orang tua (Ayah dan Ibu) i. 1 lembar fotocopy Surat Baptis (bagi calon yang beragama Katolik) j. 3 lembar pas foto ukuran 3 x 4 (dgn menulis nama dan nomor peserta tes dibagian belakang foto)

C.

PELAKSANAAN : Kegiatan

Gelombang I

Gelombang II

Pengambilan formulir

22 Oktober 2012 – 23 Januari 2013

28 Januari – 8 Mei 2013

Pengembalian formulir

23 Oktober 2012 – 25 Januari 2013

29 Januari 2013 – 10 Mei 2013

26 Januari 2013 Pkl. 07.30 – selesai SMK Tarakanita Jl. TB. Simatupang Cilandak KKO No. 1 Jakarta Selatan Matematika, Bhs. Inggris, Bhs. Indonesia Pakaian seragam SMP asal Kartu tanda peserta tes alat tulis

11 Mei 2013 Pkl. 07.30 – selesai SMK Tarakanita Jl. TB. Simatupang Cilandak KKO No. 1 Jakarta Selatan Matematika, Bhs. Inggris, Bhs. Indonesia Pakaian seragam SMP asal Kartu tanda peserta tes alat tulis

30 Januari 2012 SMK Tarakanita

15 Mei 2012 SMK Tarakanita

31 Januari – 1 Pebruari 2013 Pkl. 08.00 – 12.00

16 – 17 Mei 2013 Pkl. 08.00 – 12.00

Penyelenggaraan Tes : a. Tes Akademis b. Waktu c. Tempat

d. e. f.

Materi Tes Seragam Yang harus dibawa

Pengumuman penerimaan a. Waktu b. Tempat Wawancara dgn Tim Finansial

D.

KETERANGAN : 1. Calon siswa yang diterima dapat mengambil surat undangan di Tata Usaha SMK Tarakanita untuk wawancara dengan Tim Finansial. 2. Calon siswa yang tidak mengambil surat undangan tanpa memberikan keterangan kepada Kepala Sekolah, maka calon siswa dianggap mengundurkan diri. 3. Calon siswa yang diterima wajib menyerahkan fotocopy Surat Tanda Kelulusan setelah pengumuman kelulusan SMP 4. Calon siswa yang tidak diterima dapat mengambil kembali berkas kelengkapan pendaftarannya di Tata Usaha dengan menyerahkan Kartu Tanda Peserta. 5. Biaya administrasi dan tes masuk tidak dapat diminta kembali oleh calon siswa yang tidak diterima.

E.

SYARAT DITERIMA (Kemampuan Belajar) : Lulus Tes Akademis SMK Tarakanita

F.

CATATAN : Seluruh proses tidak berlaku jika calon siswa tidak lulus Ujian Nasional SMP

Jakarta, 15 Oktober 2012 Kepala SMK Tarakanita

Dra. Florentina Mujiyani